Disisi lain Setelah sampai di kamar, zee memikirkan persoalan tadi.
"Kenapa aku merasa rindu. Tapi perasaan rindu ini membuat dadaku sesak . Dan kenapa bisa Hilang saat menatap kak G. Dan kenapa dari awal tatapan mata kak G terpancar kerinduan saat melihat ku. Apa dulu juga seperti itu. Tapi dulukan jangan kan menatap matanya, untuk melihat nya aja aku takut" ucao zee perang batin
"dan mereka terlihat aneh saat aku menyampaikan mimpi ku. Kak G juga terlihat sedih. Apa dulu aku mengenal kak G? "
" achhh... kenapa nggak ingat sama sekali sih. Setiap mengingat kepala ku jadi sakit" lanjut zee sambil memegang kepalanya
"ya sudah lah, aku istirahat saja. Aku akan mencari tahunya nanati" ucap zee penuh tekad
*****
Disisi lain terdapat seorang lelaki yang sudah tidak muda lagi yang duduk di dampingi oleh bawahannya.
Setalah mendapat laporan dari bawahannya dia langsung tertawa dengan pancaran mata penuh dendam
"Hahaha,, ternyata dia sudah membiarkan anaknya keluar ya" ucap orang itu
"Gimana kalau ku buat nona muda itu mengingatnya. Bukan kah itu menarik" ucapnya sambil menyeringai
*****
Skip pagi
eughhh...
Perlahan mata amber itu terbuka..
"hmmm,, sudah pagi ya" ucap zee saat melihat cahaya mengintip dari jendelanya
Saat dia menoleh melihat jam. Dia bergegas bangkit ke kamar mandi.
Setalah selesai mandi, Zee menggunakan seragam ny
...Seragam sekolah...
gaya rambut zee
"so perfect, hihihi" ucap zee sambil cekikikan.
Tap,,tap,,tap..
Sampai diruang makan, zee terkejut sebab sudah ada lio mengisi kursi di meja makan.
Sedangkan lio terpersona oleh tunangan nya tersebut
("kamu sungguh cantik queen, ingin rasanya aku mengurung mu untuk diriku sendiri"batin lio dengan mata posesif ")
"Good pagi semua" ucao zee sambil mengecup keluarganya
"pagi princess"
"Pagi sayang"
"pagi"
"hmm"
Setelah mendengar sapaan dari Meraka, zee langsung duduk samping lio dan Albert. Sebab itu kursi yang tersisa.
"Loh,, kakak G pagi-pagi kok sudah Disni " ucap zee
Lio yang tadinya melamun langsung ingin menjawab ucapan zee tapi terpotong oleh Albert.
"Dia nginap disini princess, Abang sama dia punya sesuatu yang harus dikerjakan " ucap Albert sambil mengelus kepala sang adik
Lio yang melihat Albert memotong ucapan nya langsung menatap tajam Albert. Tapi di balas mengejek.
("Lo lihat, kali ini gue yang menang" batin Albert menaikan alis ny satu menatap lio)
("kurang ajar,, lo mau main-main sama gue" batin al menatap tajam al)
Malam setelah mereka membicarakan itu lio disuruh daddy menginap dirumah keluarga Alexander untuk membicarakan sesuatu. Dan saat sang daddy dan kenan sudah pergi ke kamar.
Lio dan Albert berdebat perkara siapa yang bisa dekat dengan zee.
"zee belum mengingat semuanya. Jadi sekarang hanya gue yang bisa dekat-dekat dan mengecup adik kesayangan gue" sambil menatap Lio remeh
"Brengsek,, lo mau milih rumah sakit or kuburan " ancam lio sambil menatap tajam Albert
(Al dan lio sama-sama dijuluki mesin pembunuh yang di takuti para musuhnya. Tapi kalau dibandingkan Lio lebih unggul dari pada Albert)
"huhh,, emang lo berani? Yang ada adek gue bakalan nyalahin lo kalau abang tersayangnya terluka" ucap Al memanasi lio
"Dulu lo bisa ngambil semua perhatian zee. Tapi sekarang guliran gue" ucap Al sambil berjalan meninggalkan lio sendirian
"Brengsek,, pehatian zee hanya untuk gue. Tanpa terkecuali termaksud keluarganya"ucap lio penuh posesif
Kembali ke sekarang
Zee yang mendengarkan itu pun langsung menatap lio saat merasa ada yang menggenggam tangannya di bawah.
"Ada apa kak" tanya zee dengan memiringkan kepalanya, Lio yang melihat itu menahan diri tidak memeluk dan mengecup queen kesayangannya
"Zee nanti kakak antar ke sekolah" ucap lio datar dengan intonasi lembut
" Zee berangkat sekolah sama gue" ucap Al memotong ucapan lio.
Lio menatap Al tajam , tapi merubah ekspresi nya biasa saat si tatap zee
"Ya sudah kalau zee nggak mau. Kakak nggak bisa maksa" ucap lio pura-pura kecewa
Zee yang nggak mau lihat lio sedih pun" Zee mau kok di antar sama kak G" ucao zee sambil tersenyum
"dan abang Al, hari ini zee sama kak G aja ya. Besok zee janji bakal sama Abang " ucap zee
"Tapi abang mau sekarang dan setiap hari ngantar zee" ucap Al memelas
Zee terlihat bingung, sebab tidak mau membuat mereka kecewa.
"Uda, zee sama gue aja. Kan kami satu sekolah" ucap kenan tiba-tiba
Al dan lio yang mendengarkan itu menatap tajam kenan.
kenan yang tadi bermain hp, merasa merinding.
"kok jadi merinding" ucap kenan pelan sambil memegang tengkuk nya. Saat mengangkat kepalanya di melihat sedang di tatap oleh duo kulkas.
"pantesan merinding, Singa pada natap gue kayak gt" ucapnya pelan tapi masih bisa di dengar oleh Al dan lio.
kenan di tatap hanya cengengesan dan tangannya membentuk V
mommy yang melihat putrinya bingung pun membantu nya.
"Ya sudah, zee sama lio aja. Dan kamu Al, bukannya hari ini ada rapat ya. Bukan begitu Dad" tanya mommy sambil menatap tajam sang suami.
("iya kan tidur diluar" itu lah arti tatapannya)
Daddy yang merasa alarm tanda bahaya pun langsung menganggukan kepalanya..
("dari pada tidur diluar nggak bisa nina ninu. gue biarkan kali ini lo bersama princess kesayangannya gue anak bau kencur. Tidak untuk besok-besok" batinnya langsung menatap lio dengan tajam)
("Semua pada posesif ye..!!! Moms juga mau donk di posesifin. Hahahahah" moms F)
"Sudah..!! Al biarakan zee di antar lio. Kamu jumpain kolagen kita dari dubai dan sekarang makan" ucap daddy
Lio yang mendengarkan itu tersenyum sangat tipis hanya di ketahui daddy dan Al.
Daddy hanya menatap lio datar . Sedangkan Al mendengus.
Skip
Setelah semua nya berangkat. Dihalaman mansion lio membuka kan pintu mobil untuk zee
"Makasih kak G" ucap zee dengan senyum nya
Lio hanya merespon dengan anggukan.
Sepanjang perjalanan zee terus berceloteh dan lio hanya mendengarkan sesekali lio menjawab apa yang di tanya zee.
Zee melihat itu tidak mempermasalahkan nya, sebab dia sudah memaklumi sikap lio.
Sedangkan lio, menahan diri untuk tidak memeluk gadisnya karena terlalu bahagia.
****
maaf baru update..
musim hujan, musim sakit
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 62 Episodes
Comments
"Candy75
ayang mah suka lupa, jaga kesehatan
2024-06-27
1
Aryanti endah
kolega moms f, bukan kolagen😁😁😁
2022-11-30
3
moms F
terima kasih atas sarannya.
2022-11-15
0