sifha masih melamun di dekat telpon .ia tak menyadari ibu mertuanya turun dari lantai dua.
"sifha siapa yang telpon ."nyonya yuni pura pura tanya .
"ma keluargaku yang telpon.
"ada masalah apa.
"keluargaku minta maaf kemarin bikin keributan .
"itu tidak apa apa .aku dah bilang tak ambil hati tentang ibumu.
"ma aku mau keluar sebentar
"mau keluar .sifha ibumu kira dengan 100 juta aku membelimu .sebenarnya kita tidak punya pikiran seperti itu .pintu besar tidak di tutup mau pergi kapan saja bisa keluar .tapi kamu mau kemana.
"aku keluar mau beli barang .bilang dulu sama mama.sebentar juga pulang .
"pergilah .kamu ada uang tidak ."
"ada kemarin masih tak simpan " ucap sifha.
"ya udah pergilah .
sugeng telah lama menunggu sifha .tak lama kemudia sifha datang.
"sugeng ."sugeng sangat bahagia dan lari memeluk sifha .
"eeeh tidak bisa ."sifha menolak pelukan sugeng
"kamu .sedikit aja aku lupa sekarang kau nyonya jonsen .nyonya manager."ucap sugeng
"sugeng kamu mau marah padaku atau mau menghinaku."ucap sifha
"apa hak ku marah padamu .dan apa hak ku menghinamu .aku hanya laki laki miskin .aku tak punya kuasa untuk jadi manager jadi banyak uang ."ucap sugeng
"maksut kamu .aku menikah karena uang."ucap sifha
"tentu bukan itu, aku tau .kamu bukan orang seperti itu .karena ibumu kalah judi .surti mau di jual jadi kamu mau menikah .benarkan ."ucap sugeng
"karena kau juga tahu itu .ku harap kau mengerti alasan ku ."ucap sifa
"aku .aku tau.aku juga bisa memaklumimu .kau menikah aku juga datang .tapi aku tak berani masuk .aku hanya bisa dari jauh diam diam memandang .dalam hatiku aku merestuimu ."ucap sugeng .
"kamu datang ."tanya sifha
"benar,di sini aku juga menemui presedir untuk mengundurkan diri ."sifha terkejut .
"apa kamu meninggalkan pabrik .kalau gitu apa keputusan mu selanjutnya ."tanya sifha
"aku mau pulang ke desa .usia ibuku juga sudah tua .buka toko sembako juga berat .aku mau menemaninya .dan memikirkan kedepan nya ."ucap sugeng .
"kalau begitu .hari ini kamu mau pamitan padaku ."tanya sifha
"bukan ,sebenarnya aku mau diam diam pergi .tapi hari ini aku datang ,mau bilang ."sugeng balek badan menghadap sifha .saat itu diam diam nyonya yuni mengintip sifha dan sugeng.
"bilang apa "
"ikut aku pergi ."
"ikut kamu pergi ."
"benar ,sifha ,kamu di keluarga alexsander tertekan tidak bahagiakan ."
"tidak tidak "sifha melangkah pergi .
"jangan bohongi aku .semua masalahmu surti udah cerita padaku ."
"surti menemuimu ."
"surti bilang kemarin kamu tidak pulang .saat ayah dan ibumu kesana .mertuamu dan suamimu mengusirnya."ucap sugeng .
"sugeng ,surti hanya anak kecil .omongannya tidak benar ."
"omongan dia tidak benar .kalau begitu ayah dan ibumu .kata kata ini mereka yang bilang ...sifha katakan padaku .di sana apa benar kamu dapat perlakuan buruk ."
"tidak .aku tidak mendapat perlakuan buruk hanya."..
"sifha ,kamu sekarang berubah .dulu ada apa apa kau selalu bilang padaku .tapi sekarang ."
"sugeng ,aku minta maaf padamu ."
"aku tak mau permintaan maafmu .aku mau kau jujur padaku ."
" di dalam hubungan ada sedikit pertikaian tapi aku akan cari cara untuk menyelasaikan nya .aku harus lakukan tugas sebagai mentu dan istri."
"kenapa kau jadi bodoh .....sifha kalau begitu keluarga itu menyakitimu .....sifha sebenarnya dalam hubungan kita ada cinta tak ada jodoh .tak ku sangka alloh juga memisahkan kita .aku dan kamu masih bisa bersama .sifha kali ini aku tak akan melepasmu .aku ingin kau menikah dengan ku ."
"tidak bisa .mana mungkin bisa ."
"kenapa tidak bisa ,surti bilang orang tuamu menyesal tak merestui kita bersama dan memisahkan kita . ..kini keluargamu mendukung kita bersama .kalau begitu ." sifha terkejut sugeng meraih kedua tangan nya...."ikut aku pergi ."
"tidak bisa " sifha menarik tangannya dan mengusap nya ."benar tidak bisa ."
"aku tidak perduli .malam ini di stasiun kereta api aku tunggu kamu keberangkatan jam 11 malam .sifha kamu ikut aku pulang ke desa lihat ibuku ."
"ini aku ."sifha belum selesai bicara .sugeng dengan cepat ******* bibir sifha .sifha mendorong sugeng .nyonya yuni juga terkejut entah mau buat apa .
"sifha hari ini apapun yang terjadi demi kamu demi aku .kamu harus ikut aku pergi .malam ini jam 11:50 aku tunggu sampai kau datang ."sugeng melangkah pergi tak hiraukan teriakan sifha .
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 378 Episodes
Comments