EVISODE 2

” Ayah...hari ini aku bersumpah,aku akan membalaskan dendam ku pada orang yang telah membunuhmu,akan ku ingat orang itu.”

xio nan yang yang masih berumur sepuluh tahun berusaha mengingat wajah Zu Mao yang telah membunuh ayahnya.

xio nan yang bersembunyi di balik pohon hanya bisa terpaku saat melihat pedang Zu Mao menembus tubuh ayahnya,dan kesedihan xio nan meledak saat semua para anggota klan keadilan telah pergi.

tetapi xio nan tidak menyadari kalau Zu Mao dan anggota klan keadilan masih melihat dirinya menangis meratapi jasad ayahnya.

beruntung Zu Mao tidak membunuhnya dan memilih pergi meninggalkan dirinya yang masih memeluk tubuh ayahnya.

**

seminggu kemudian xio nan harus membakar jasad ayahnya yang sudah mengeluarkan bau busuk yang menyengat,karena seluruh penduduk tidak satupun mau menguburkan jasad xio bang,karena mereka tidak ingin berurusan dengan klan keadilan.

sementara jasad keluarga yang lain telah hangus terbakar bersamaan dengan rumah xio bang yang di bakar oleh anggota klan keadilan.

sungguh membuat hati seorang anak sekecil xio nan teriris,sudah sepuluh hari ini dia hanya memakan dedaunan dan minum air putih saja.

tampak wajah xio nan menahan rasa kesedihan yang mendalam,jasad ibunya tidak dapat di kenali karena jasad ibunya juga telah menjadi abu bersama dengan keluarganya.

setelah membakar jasad ayahnya,xio nan berjalan tertatih tatih,menuju pusat kota.

xio nan yang sudah beberapa hari hanya memakan daun melihat sebuah warung roti merasa perutnya sangat lapar.

matanya menatap dengan sayu,sebelum tragedi terjadi toko roti itu adalah langganan dari ayahnya,tetapi kini keluarganya sudah musnah dan berita ini telah sampai ke seluruh penjuru kota.

” hey...lihatlah bukankah itu xio nan anak dari xio bang?”

" ya tidak salah lagi,itu xio nan.”

semua orang menunjuk xio nan.

” ternyata anak xio bang masih hidup.”

” apa yang harus kita lakukan?apakah kita harus mengusir anak itu dari kota ini?”

” ya usir saja anak itu,jangan sampai klan keadilan membuat kita susah bila anak itu ada di kota ini.”

semua orang yang ada di toko roti berteriak untuk mengusir xio nan.

” tunggu dulu,jangan mengambil keputusan sebaiknya salah satu dari kita menemui tuan wung ma,karena dia adalah salah satu dari anggota klan keadilan.”

” baiklah sebaiknya jangan biarkan anak dari xio bang pergi tangkap dia dan kurung dia.”

para penduduk kota segera menangkap xio nan yang masih bingung dengan ucapan para penduduk yang sangat membencinya,dia pun berusaha kabur dengan berlari menjauhi toko itu,tetapi kaki kecilnya tidak dapat berlari jauh karena orang-orang itu telah menangkap dirinya.

” lepaskan aku.”

xio nan ketakutan dan dirinya menangis meronta ronta berusaha melepaskan diri dari salah satu penduduk yang berbadan besar serta memeluknya.

” lepaskan dia...”

suara berat tidak jauh dari toko roti dan membuat orang semua menoleh ke arah suara itu.

” tuan wung ma...”

semua orang menyebut nama wung ma dan menunduk,mereka menunduk tidak berani menatap tuan wung ma.

xio nan pun berhasil melepaskan diri dan berlari menjauh dari para penduduk dan menghilang di ujung kota.

” Hem....biarkan anak itu tetap hidup,tuan Zu Mao ingin anak itu tetap hidup agar xio bang menangis melihat anaknya menjadi gelandangan dan menderita seumur hidupnya.”

" baik tuan zung ma,kami tidak akan mengganggu anak itu lagi.”

” baiklah katakan pada semua penduduk desa,jangan beri anak itu makanan yang masih bersih berikan anak itu makanan sisa,dan bila anak itu mati kelaparan kalian di sini akan berurusan dengan klan keadilan,apakah kalian mengerti!!”

” kami mengerti tuan zung ma.”

para penduduk merasa lega saat tuan zung ma meninggalkan mereka.

para penduduk bingung,bila anak itu mati mereka akan mendapat imbasnya,dan bila mereka memberikan makanan yang masih segar mereka juga akan mendapatkan hukuman dari tuan zung ma,para penduduk hanya bisa menarik nafas dalam dalam dan merasa sangat tertekan dengan adanya xio nan.

**

xio nan berlari ke sudut kota, dirinya menangis terisak Isak,sungguh dirinya tidak pernah membayangkan mengapa para penduduk kota yang dahulu menghormati keluarganya justru kini membenci dirinya.

setengah jam kemudian xio nan dapat menenangkan dirinya, tubuhnya merasa sangat lemah karena tidak ada nutrisi di dalam tubuhnya.

xio nan melirik ke sebuah tempat sampah,hati kecilnya menolak untuk mendekati tempat sampah itu,tetapi tubuhnya berjalan tanpa dia bisa menghentikannya.

perlahan xio nan mengorek ngorek sampah itu berharap dia menemukan makanan yang dapat di makannya,kesedihannya hilang saat dia menemukan sebuah potongan roti yang masih terlihat bagus,tanpa berpikir panjang xio nan pun menyambar potongan roti itu dan melahapnya.

Terpopuler

Comments

Eros Hariyadi

Eros Hariyadi

Menyedihkan dan sekaligus memalukan keluarganya... Pendekar Gelandangan itulah nama yang lebih cocok untuknya.. lanjutkan Thor...😝😄💪👍👍

2023-07-10

1

Eros Hariyadi

Eros Hariyadi

Akhirnya prediksi si pembunuh Keluarganya tercapai juga...Xio Nan menjadi gelandangan... penghuni Kota dan desa sekitarnya tahu kalo yang membunuh adalah Klan Keadilan, naoa Xio Nan masih ngendon disitu dan menadahkan tangannya...anak koplaakk 😝😄💪👍👍👍

2023-07-10

0

WAKANDA NO MORE

WAKANDA NO MORE

Alur yang 💪💪💪💪💪

2022-05-08

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!