Setelah memperoleh 100 pot, KIM THIAN lalu mengambil 10 pot dan diletakkan melingkar , lalu ia duduk bersila ditengah tengahnya dan mulailah ia melakukan pernafasan Roh untuk menyerap energi Roh yang ada didalam pot,
selama 24 jam ia sudah menyerap habis energi roh yang ada didalam pot dan level Roh nya langsung naik level 30 dan tantiannya yang no 3 hampir naik ke level abadi.
Setelah mencapai Roh level 30 ia bisa menyerap langsung energi roh yang ada didalam pot melalui telapak tangan.
Kim Thian lalu meletakkan 40 pot didepannya menjadi 5 baris, perbaris 10 pot, lalu mengarahkan kedua telapak tangannya kearah pot pot. tadi sambil mengerahkan ilmu menyerap.
Dalam waktu 10 jam level Roh nya sudah naik mencapai level seratus dan tantian nomer empat dan nomer lima mencapai level abadi.
Sungguh dahsyat ilmu para dewa, jika memakai pernafasan biasa butuh waktu ribuan tahun untuk mencapai level abadi dan mengapa Kim Thian mengisi tantian bayangan terus sedangkan tantian sejatinya hanya diisi sampai level 20 saja?
Sebab kesatu ia ingin menyembunyikan level tantiannya, kedua untuk menaikkan tantian sejati butuh waktu yang lama, karena harus menyerap energi pelan pelan, sedangkan untuk mengisi tantian bayangan sangat mudah dan cepat, mengapa demikian? karena tantian bayangan terhubung langsung ketantian sejati, jadi bisa langsung diisi seperti meniup balon, sedangkan untuk menaikkan tantian sejati atau pusat harus membuka titik titik Meridian , makanya sangat lama.
Setelah Kim Thian memiliki Roh level seratus, ia langsung melanjutkan kitab jurus atau teknik, pertama yang ia pelajari ialah jurus invisible, lalu jurus menghilangkan aura,jurus pedang terbang dan jurus terbang dengan pedang dan benda lain, belajar terbang dengan jurus menunggang angin dan jurus menunggang awan, ia juga belajar terbang langsung dengan Tantian abadinya.
Tak terasa sudah satu tahun didunia nyata mempelajari kitab jurus dan Kim Thian sudah berumur sembilan tahun, ia terlihat sangat tampan, ia juga sudah mempelajari setengah dari kitab jurus.
Dan sekarang Kim Thian ingin membuka DIMENSI ROHNYA, sebenarnya diroh level limabelas sudah bisa membuka Dimensi Roh, namun sangat beresiko, jika tidak beruntung bisa mengalami kematian , juga dimensi yang terbuka cuma satu kilo meter persegi, sedangkan level seratus bisa memiliki seratus kilo meter persegi dan sangat mudah.
Kim Thian lalu duduk bersila, mengerahkan jurus membuka Dimensi seperti merobek , maka terbukalah gerbang dimensinya secara otomatis karena sudah terbentuk dengan sendirinya , lain bila rohnya masih level limabelas, ia harus merobek dimensi rohnya sedikit demi sedikit dan sangat sakit.
Setelah dimensi rohnya terbuka, Kim Thian lalu membawa 50 pot yang tersisa , ia memang merencanakan memberikannya pada kedua orang tuanya aga bisa menaikkan level roh mereka.
Setelah masuk kedinensi rohnya, Kim Thian pun melihat ROH kedua orang tuanya ada disana yang berlari menyambut Kim Thian sambil menangis .
Kim Thian pun memeluk mereka sambil menyapa ; " ayah, ibu , apa kabar , lama kita tidak bertemu"
"Ia anakku lama kita tidak bertemu, kabar kita baik baik saja" sahut ayah dan ibunya.
"oh ya, ini anak membawa oleh oleh untuk ayah dan ibu, ini 50 pot yang berisi roh agar ayah dan ibu bisa berlatih untuk menaikkan level ROH ayah dan ibu, juga menyerap energi yang ada supaya ayah dan ibu menjadi kuat, bila nanti sudah menemukan tubuh yang tepat ,maka level qi ayah dan ibu sudah langsung naik ".
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 750 Episodes
Comments
noName
ribet jadinya kayak baca data stastik tllu bnyk didata dan ktrgn kayknya thor lama kerja admin ya😊🙏💐💐💐
2024-12-14
0
K4k3k 8¤d¤
💓🤞🏽💓🙏🏾🤞🏽💓🤞🏽💓
2024-04-08
0
K4k3k 8¤d¤
mantab thor lanjut terus update sampai tamat ditunggu sama para reader yang setia menanti mu update kembali
2024-04-08
0