Novel ini menceritakan tentang kehidupan pelik Zara Hertanto yaitu seorang gadis muda yang dijodohkan dengan seorang pria misterius yang belum pernah ia temui sama sekali. Di tambah dia harus mencari jatidirinya sekaligus mempertahankan perusahaan warisan ayahnya agar tidak jatuh ke orang yang salah.
Di tengah-tengah kehidupannya yang penuh drama, datang seorang pria yang misterius yang selalu membantunya dan melindunginya. Karena kebersamaan mereka tanpa bisa di cegah, Zara jatuh hati kepada Alderich pria baru yang selalu ada untuknya. Jika Zara jatuh hati kepada Alderich, lalu bagaimana dengan Tunangan Misteriusnya yang selalu ia tunggu selama ini?.
Akankah Zara memilih Alderich dan berkhianat kepada Tunangannya?. Atau setia kepada Tunangannya dan membohongi hati kecilnya?.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Denisa Sahara, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Tunangan Misterius Komentar