Bercerita tentang pahitnya perjuangan atas sebuah penantian yang di lalui Jasmine, kembalinya orang yang ia cintai justru hanya memberi sebuah luka dalam hatinya. Setiap harapan yang di tulis oleh Jasmine, hanya di anggap sebuah sampah oleh orang yang sangat ia cintai.
Ketika kegamangan hati atas penantian nya, hadir seseorang yang rela menunggu untuk Jasmine datang ke dalam hidup nya.
Hingga ia harus memilih jalan berat untuk melepaskan harapannya bersanding dengan orang yang ia cintai dan melupakan semua kenangan pahit yang ia rasakan.
Tapi, takdir justru kembali mempertemukan mereka setelah bertahun tahun lamanya. Dengan sikap yang baru, Ijaz laki laki yang di cintai oleh Jasmine datang kembali dan berusaha menjadi pengobat di dalam hatinya.
Namun, hal itu tidak menggoyahkan Jasmine. Setiap luka yang di dapat dari Ijaz akan selalu ia ingat sepanjang waktu. Tidak hanya Ijaz setiap luka yang ia dapatkan dari orang orang, ia akan mengingatnya.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon PutraJuli1302, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Sebarkas Harapan Diatas Penantian Komentar