Prolog
Ini adalah cerita dua orang anak manusia yang berbeda latar belakang kehidupannya sehingga membuat mereka harus terpisah.
Clarissa adalah seorang anak yang di buang di depan panti asuhan, berteman dengan Adrian yang orang tuanya seorang pengusaha. karena papa Adrian tidak menyukai Clarissa maka ia membawa putranya pergi jauh dari Clarissa. Selama Adrian tidak ada menemani Clarissa, secara tidak di sengaja ia bertemu lagi dengan bekas teman satu kelasnya di SD dulu yang bernama Reyhan. Reyhan lah kemudian yang setiap hari membantu dan menghibur Clarissa di saat senang atau susahnya.
clarissa bertemu lagi dengan Adrian setelah sama-sama dewasa, tetapi mereka berdua tidak saling mengenal dan tidak ingat bahwa mereka pernah berteman ketika masih kecil.
Mereka baru saling mengenali dan mengingatnya ketika sudah tidak ada kesempatan lagi bagi mereka untuk bersama. siapakah di antara dua pria itu yang akhirnya mendapatkan cinta Clarissa ?
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon risma@za, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Cinta Yang Hilang Komentar