Vi merupakan seorang anak yang mempunyai impian untuk menjadi pahlawan yang dikagumi banyak orang. Namun Vi hanyalah anak pondok asuhan biasa dan bukan siapa-siapa.
Vi yang polos, tidak tau apa-apa tentang kebenaran yang dia lihat.
Mampukah Vi menggapai cita-citanya?
Ikuti kisahnya di dunia Chase the Dream
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Sizzz, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Chase The Dream Komentar