Sekolah itu memang terlihat elegan dengan pilar-pilar yang tinggi menjulang ke atas seperti bangunan-bangunan yang ada di negeri barat. Bangunan peninggalan zaman Belanda itu sudah dijadikan sekolah sejak puluhan tahun lalu. Dibangun pada tahun 1918 dengan bentuk yang sangat artistik. Seorang arsitektur dari negeri Belanda merancang bangunan itu dengan bentuk yang sempurna. Berdiri kokoh dengan tembok yang sangat kuat.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Embart Nugroho II, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
ARWAH PENUNGGU SEKOLAH Komentar