Petir disiang bolong

Sinar mentari yang begitu menghangatkan dan

Angin sejuk semilir yang dirasakan ,

membuat keduanya menyatukan hangat dan sejuk di area pondok pesantren Nurul Huda .

Perasaan yang begitu aneh , namun juga memabukan .

Kedua nya pun dirasakan oleh dua sejoli yang sedang dimabuk asmara .

Namun mereka tidak tau , takdir apa yang akan membawa nya diesok hari nanti .

Kicauan burung yang bertengger dipepohonan , ditemani dengan sejuk nya angin dan hangatnya sinar mentari

menambah suasa nya begitu nyaman .

Seseorang yang tengah duduk di taman ponpes , sangat sangat menikmati suasana itu .

Adammmmm....

Ternyata engkaulah yang kini tengah merasakan nyaman nya duduk ditaman , dengan hamparan bunga bermekaran dan sayuran hijau yang terlihat begitu indah sejauh mata memandang .

Namun seketika buyar lamunan nya itu . karena....???

" Dorrrrrrrrrrr , Asalamualaikum ." Sapa Riki .

Adam yang terkejut hanya mengucap kata astagfirullah sambil mengelus dadanya " Waalaikumsalam , ente ngagetin ana aja . Ada apa ?."

" Ana cariin kemana mana sampe pelosok ponpes , dikolong jembatan gak ada .

Rupanya ditaman ngeliatin dua sejoli yang sedang nyanyi dengan mesra nya hi hi. "

Adam yang bingung arah bicara Riki hanya menghela nafasnya panjang . " Maksud ente ?."

" Tuh diatas pohon ..." Ucap nya sambil menunjukan sepasang burung yang tengah berkicau .

" Iya hehe , Ana hanya bingung dengan semua ini Ki , ana takut akan menyakiti hati Ukhty Audy . Di sisi lain ana sangat bahagia ia menerima ta'aruf ana ."

" Ente yakin nggak dengan mengajak Ukhty Audy ta'aruf ?. Jangan pernah main main dengan perasaan Dam , apa lagi dengan ukhty sebaik dia. "

" Ana yakin Ki , 100 persen yakin dengan keputusan ana ini . Tapi entah kenapa ana punya firasaat buruk akan terjadi . Perasaan ana sudah tidak enak saat ukhty Audy memberi jawaban itu. "

" Istigfar dan berdoa selalu Dam , yakinlah jalan yang Allah berikan adalah yang terbaik dari semua jalan . Untuk saat ini , ikuti saja alur cerita nya. " Ucap Riki memeluk pundak Adam . Dan Adam pun hanya mengangguk . Meski semuanya tidak begitu mudah seperti yang dibicarakan , ia hanya yakin petunjuk yang maha kuasa adalah yang terbaik dari segala gala nya .

Ana jujur juga bingung Dam

hal buruk apa yang ada difirasatmu itu .

K**emaren ana sempat memperhatikan gerak gerik Ukhty Safa . M**eskipun semuanya terlihat bahagia , tapi ana yakin... ada hal yang disembunyikan ukhty Safa .

Tapi apaaaaaa ???

Apa ini ada hubungan nya dengan firasat buruk Adam ??. " Gumam Riki dalam hati .

Saat kedua nya sedang menikmati indah nya taman , tiba tiba datang lah Angga .

" Assalamualaikum .." Sapa Angga .

" Waalaikumsalam. " Jawab Adam dan Riki .

" Dam ... ente di cariin Abah tuh. "

" Ada apa ya ...?." tanya Adam .

" Entahlah , kesana aja deh !!." Ucap Angga .

Kini mereka bertiga menghampiri Abah yang tengah berbicara kepada mang Darno , supir pesantren .

" Assalamualaikum Abahhh. " Sapa kami .

" Waalaikumsalam wr wb .." Jawab Abah .

" Abah manggil Adam ??." Tanya Adam dan diangguki oleh Abah Zaki .

" Na'am , ikut Abah sambang ke pesantren kyai Dahlan ya !!! Ada sesuatu yang ingin Abah bicarakan. "

" Apa itu Bah ?."

" Tidak disini ....!. " Ucap Abah .

" Na'am Bah , Adam siap siap dulu .

Asalamualaikum. "

" Waalaikumsalam wr wb. " Jawab Abah .

******#####*******

*Ya allah , aku betul betul sangat bersyukur

atas nikmat yang indah ini .

Aku akan beritahu Bunda dan Ayah jika Akhi Adam sudah memastikan kapan akan melamar secara resmi .

Mudah mudahan beliaulah jawaban dari istiqaroh ku selama ini .

Cinta pertama dan terakhir ku setelah keluarga ku dan suami pertama dan terakhir ku Amiiinnnn* .

Sepanjang perjalanan setelah belajar Bul² hanya begumam dengan hati nya .

Tanpa sengaja ia melihat pangeran bersarungnya memasuki mobil bersama Abah Zaki .

Mau kemana dia ??

kenapa aku jadi rindu gini ya ...

Astagfirullah Bul² sadarrrr ." Gumam ku .

***********#####***********

Abah Zaki dan Adam , kini telah sampai di gerbang pondok pesantren Al Mukmin .

Dengan segera mang Darno memarkirkan mobil nya .

Abah Zaki keluar dari mobil dan diikuti Adam dibelakangnya .

Menuju rumah seorang Kyai Dahlan yang kini sukses dengan ladang ternak ikan nya .

" Assalamualaikum ..." Salam Abah dan Adam .

Keluarlah Ustadzah Siti membuka kan pintu .

Ceklek...

" Waalaikumsalam wr wb .." Jawab nya

" Masya allah Kyai Zaki . Mari mari silahkan masuk !!!. " Titah nya .

" Na'am ..syukron Ustadzah Siti .

apa Kyai Dahlan nya ada ?." Tanya Abah .

" Ada , sebentar saya panggilkan dulu

manga atuh diminum dulu . Disambi cemilan nya !. " Ucap nya lalu diangguki Abah dan Adam .

Tak lama kemudian , keluarlah Kyai Dahlan menghampiri mereka .

" Assalamualaikum. "

" Waalaikumsalam wr wb. "

" Wah wah , ana kedatangan tamu spesial.

ini......" Kyai Dahlan melirik kearah Adam .

" Adam Lan. " Sahut Abah .

Adam memberikan salam kepada kyai Dahlan.

Rasa penasaran yang ada dibenak Adam , hanya mampu menahan nya sampai Abah mengutarakan niat sebenernya .

" Oh ini yang namanya Adam ?."

" Muhun Kyai ." Jawab Adam .

" Panggil Abah aja, sama seperti kamu memanggil Kyai Zaki. "

" Na'am Abah .." Jawab Adam .

" Umiiii, panggilkan Aisyah !!. " Titah Kyai Dahlan kepada istrinya .

" Na'am Abah.." Jawab nya .

Aisyah adalah putri bungsu kyai Dahlan yang akan dijodohkan dengan Adam .

Namun dalam hatinya , ia berharap bahwa anak Kyai Zaki lah yang akan meminangnya .

Sebab , sudah lama ia menaruh hati terhadap sahabat kecil nya itu .

Sempet kecewa dan patah hati saat dulu ia mendengar anak kyai Zaki akan dijodohkan dengan anak kyai Mahmud .

Namun keberuntungan memihak pada Aisyah , Beliau menolak perjodohan itu dan memilih melanjutkan studi S2 nya di Al -Azhar kairo . Dan saat ini kebimbangan kembali menimpa diri nya yang akan dijodohkan dengan salah satu santri Kyai Zaki .

Tok tok tok ...

" Neng , Abah memanggil mu .

Ayo keluar sayang !." Ucap Umi Siti dari luar kamar .

" Na'am Umi , tunggu sebentar. " Jawab nya dari dalam kamar .

Ya allah jika ini yang terbaik untuk ku

aku ikhlas ....

Namun disisi hati ku yang terdalam , aku sangat mengharapkan bahwa dia lah yang akan menjadi imam ku nanti.

Orang yang sedari dulu aku cintai. " Gumam nya dalam hati .

Ia pun berusaha tegar menghadapi niat perjodohan orang tua nya itu .

Aisyah memberanikan diri keluar kamar dan Umi Siti yang sedari tadi berdiri didepan pintu kamar Aisyah . Begitu sangat khawatir dengan anak bungsunya itu .

" Kamu gak papa sayang ?." Tanya Umi Siti .

" Na'am Umi , Aisyah gak papa. " Jawab nya .

Mereka kini menghampiri Kyai Dahlan beserta dua tamu nya yang berkunjung .

Aisyah pun memberi salam kepada Abah Zaki yang sudah ia anggap sebagai orangtuanya sendiri .

Dan menangkupkan kedua tangan nya saat bersalam dengan Adam .

" Aisyah , ini Adam .. Muhamad Adam. " Ucap Abah Dahlan kepada putri nya dan langsung diangguki oleh Aisyah .

" Baiklah , karna semua nya sudah berkumpul .

Adam , mungkin kamu akan bertanya tanya kenapa Abah membawa mu kemari dan apa yang ingin Abah bicarakan dengan mu serta keluarga Kyai Dahlan .

Baiklah Abah tidak akan bertele tele , Abah dan Kyai Dahlan berniat untuk

menjodohkan kamu dan Aisyah putri kyai Dahlan. " Jelas Abah Zaki .

Jedarrrrrrrrrrrrrrr

*Deg...

deg....

Bagai disampai petir disiang bolong ,

Jantung Adam seketika berhenti berdetak .

Bayangan pun langsung tertuju dengan Bul² .

Ana menerima ta'aruf Akhi muhamad Adam

Ana menerima ta'aruf Akhi muhamad Adam

Suara jawaban ta'aruf nya kepada pujaan hati terus terngiang hingga bibir nya yang kelu dan tubuhnya yang kaku .

Bagaimana bisa aku menikah dengan orang yang tidak ku cintai .

Sementara aku sudah mengajak seseorang ber ta'aruf ??

Lalu bagaimana perasaan Ukhty Audy...??

Ya allah ya Rabb

apa kah ini jawaban firasat yang sudah 1 hari melanda hati ku ??

Aku harus apaaaaaa ??

Diam seribu bahasa , Adam tak berani berbicara apapun .

Pikirannya kosong , yang ada hanya ngiangan jawaban ta'aruf yang ia berikan kepada sang pujaan hati nya .

Kondisi mata dan tubuhnya yang biasa saja , namun tak menutupi jika hati nya kini menangis . Ada air deras mengalir didalam sana , merasakan sakit yang tertusuk jarum namun tak berdarah .

**Huhuhu😭😭😭😭😭

Gimana nasib Bul² setelah ini Adammmmm ?????

Stay cun terussss ya.....

💞 Alhamdulilah

aku balik Up lagi nih

Tinggalkan

vote

like

komen kalian ya!!!!

Happy Reading guys...

Bersambung 💞💞💞💞💞**

Terpopuler

Comments

Baca Buku

Baca Buku

utk ta'aruf, ga mutlak diserahkan ke kyai kok.. masih hak santri utk menolak. aduh maaff ya kak, jadi santri itu juga ga berarti nurut 100%. jika berkaitan dgn ta'aruf, kyai hanya mengusulkan. santri bisa menolak. saya dulu juga ta'aruf. jadi paham. istikharah dulu, dgn syarat menyerahkan seluruh pilihan hanya pada Allah. ga condong pada salah satu pilihan

2022-12-01

1

Dewi

Dewi

gmna ya agk lucu aja msak ustadz Zaki nya tellu egois gk ngmog dlu sm Adam lgsg di jdohkn aja gtu tnpa tnya trlbh dhulu apakh mau apa gk nya intinya da wanita yg di suka apa gk gtu coba main jdohkn aja gtu.. pdhl gk suka..
yah tpi memng jalan dr Allah tuh tk ada yg tau c ya hehe...

2021-10-12

0

Apri Yanti

Apri Yanti

aduh kasihan ukhti bul2

2021-09-01

0

lihat semua
Episodes
1 Pov Bul²
2 Teman baru
3 Zina Mata
4 Hari pertama sekolah
5 Surat pertama
6 Ta'zir ( Hukuman )
7 Gara gara Disna
8 M.A itu artinya ?
9 Saling mengagumi
10 Persiapan lomba
11 Lomba 1
12 Lomba 2
13 Pemenang
14 Supraise
15 Tasbih perjuangan
16 Terkunci
17 Penyelamat
18 Tamu agung
19 Jawaban Ta'aruf
20 Petir disiang bolong
21 Sebuah janji
22 Pov Adam
23 Sakit
24 Terima atau tolak
25 Maafkan aku ...
26 Satu syarat
27 Aku berjanji...
28 Ikan oh ikan
29 Drama diatas panggung
30 Penyambutan santri baru
31 Farhan Adzriel Maulana
32 Flasback kairo
33 Hah istrinya...???
34 Rencana Abah
35 Flasback 25 tahun lalu
36 Seperti inikah cinta.....?
37 Ta'aruf...
38 Gombalan Ala Gus
39 Khitbah
40 Kedatangan Adam
41 Kekecewaan Sahabat
42 Penyelesaian
43 Bismilah aku terima
44 Bukan Up
45 Rencana pernikahan
46 Tragedi ruang ganti
47 SAH
48 Pernah melihatnya
49 Sayangggggg
50 Terkejut...
51 Awal masalah
52 Bukan Up
53 Salah paham
54 Anna Uhibbuka Fillah
55 Ranjang sejarah
56 Kucing garong
57 Dia berbeda
58 Hawa Nurfaizah
59 Kebenaran 1
60 Kebenaran 2
61 Kebahagiaan Adam
62 Kehadiran masa lalu
63 Kecewa nya Bul²
64 Benarkah kamu suami ku ?
65 Cuma mantan
66 Pinter Akting
67 Kenyataan yang menyakitkan
68 Tamparan keras
69 Kemana rasa malumu....
70 Keegoisan Naya
71 Istri vs mantan
72 Tanda tanda
73 Kepergok
74 Mual
75 Punya Buntut
76 Muciiiinnn
77 Ngidam menguntungkan
78 Irinya Safa
79 Sahabat lebih dari segalanya
80 Janji anak kecil
81 Siapa tau jodoh !
82 Cemburu dengan cerita
83 Bul² pingsan
84 Suguhan menggiurkan
85 Ungkapan hati Zafran
86 Sahnya Zama ( Zafran Rima )
87 Jeje
88 Buntut kembar
89 Ta'aruf Rafi
90 Sebuah keyakinan
91 Kepergian pertama kali
92 Firasat
93 Kecelakaan
94 Koma
95 Kalianlah penyemangatku
96 Bahagia yang lengkap
97 Aqiel Maulana dan Aqiela Audya
98 Pov Bul²
99 Catatan Buku Bul²
100 -
101 Sabarnya seorang ibu
102 Anak lagi ?
103 Disodok pake sapu
104 Part Zama ( Zafran Rima )
105 Burung menakutkan
106 Secerca harapan
107 Nasi goreng ala Babe
108 Permohonan
109 Bidadari Sang Gus
110 Extra part 1
111 Extra part 2
112 Extra part 2
113 Extra part 3
114 Extra part 3
115 Extra part 4
116 Extra part 5
117 Extra part 6
118 Extra part 7
119 Extra part 8
120 Extra part 9
121 Extra part 10
122 Extra part 11
123 Extra part 12
124 Extra part 13
125 Extra part 14
126 Extra part 15
127 Extra part 16
128 Extra part 17
129 Extra part 18
130 Extra part 19
131 Extra part 20
132 Extra part 21
133 Extra part 22
134 Extra part 23
135 Extra part 24
136 Extra part 25
137 Extra part 26
138 Extra part 27
139 Extra part 28
140 Extra part 29
141 Extra part 30
142 Extra part 31
143 Extra part 32
144 Extra part 33
145 Pengumuman
146 Extra part 34
147 Extra part 35
148 Novel baru
149 Pengumuman wajib baca !!!
150 Cuplikan Takdir Najwa
151 Rasya syafaraz
152 Membakar kalori
153 Give Away
154 -
155 Dear Zauji...suamiku
156 Season 3
157 Season 3
158 Season 3
159 Season 3
160 Season 3
161 Season 3
162 Season 3
163 Season 3
164 Season 3
165 Season 3
166 Season 3
167 Season 3
168 Season 3
169 Season 3
170 Season 3
171 Season 3
172 Season 3
173 Season 3
174 Season 3
175 Season 3
176 Season 3
177 Season 3
178 Season 3
179 Season 3
180 Season 3
181 Season 3
182 Season 3
183 Season 3
184 Season 3
185 Season 3
186 Season 3
187 Season 3
188 Season 3
189 Season 3
190 Season 3
191 Season 3
192 Season 3
193 Season 3
194 Season 3
195 Season 3
196 Season 3
197 Season 3
198 Season 3
199 Season 3
200 Season 3
201 Season 3
202 Season 3
203 Season 3
204 Season 3
205 Season 3
206 Season 3
207 Season 3
208 Season 3
209 Season 3
210 Season 3
211 Season 3
212 Season 3
213 Season 3
214 Season 3
215 Season 3
216 Season 3
217 Season 3
218 Season 3
219 Season 3
220 Season 3
221 Season 3
222 Season 3
223 Season 3
224 Season 3
225 Season 3 ( END )
226 Pengumuman
227 Season 2 Rasya Aisya up guys..
228 Pertanyaan mengurai air mata
229 Keinginan Ichi
230 Sejujurnya aku rapuh
231 Umi ?
232 Menceritakan
233 Awal keterpurukan
234 Flashback sebelumnya
235 Masih Flashback
236 Mata itu ?
237 Nama yang mirip
238 Dia adalah Isya
239 Sandiwara Aishi
240 Dokter yang menangani Aisya
241 Apa dugaan saya benar ?
242 Cincin itu adalah maharnya
243 Bayangan masa lalu
244 Keterkejutan Zahra
245 Pemandangan Haram
246 Kue Kutu punya Ayu
247 Saran Kia
248 Mulai mengingat
249 Cerita Rasya ( Kebenaran )
250 Komen yah...
Episodes

Updated 250 Episodes

1
Pov Bul²
2
Teman baru
3
Zina Mata
4
Hari pertama sekolah
5
Surat pertama
6
Ta'zir ( Hukuman )
7
Gara gara Disna
8
M.A itu artinya ?
9
Saling mengagumi
10
Persiapan lomba
11
Lomba 1
12
Lomba 2
13
Pemenang
14
Supraise
15
Tasbih perjuangan
16
Terkunci
17
Penyelamat
18
Tamu agung
19
Jawaban Ta'aruf
20
Petir disiang bolong
21
Sebuah janji
22
Pov Adam
23
Sakit
24
Terima atau tolak
25
Maafkan aku ...
26
Satu syarat
27
Aku berjanji...
28
Ikan oh ikan
29
Drama diatas panggung
30
Penyambutan santri baru
31
Farhan Adzriel Maulana
32
Flasback kairo
33
Hah istrinya...???
34
Rencana Abah
35
Flasback 25 tahun lalu
36
Seperti inikah cinta.....?
37
Ta'aruf...
38
Gombalan Ala Gus
39
Khitbah
40
Kedatangan Adam
41
Kekecewaan Sahabat
42
Penyelesaian
43
Bismilah aku terima
44
Bukan Up
45
Rencana pernikahan
46
Tragedi ruang ganti
47
SAH
48
Pernah melihatnya
49
Sayangggggg
50
Terkejut...
51
Awal masalah
52
Bukan Up
53
Salah paham
54
Anna Uhibbuka Fillah
55
Ranjang sejarah
56
Kucing garong
57
Dia berbeda
58
Hawa Nurfaizah
59
Kebenaran 1
60
Kebenaran 2
61
Kebahagiaan Adam
62
Kehadiran masa lalu
63
Kecewa nya Bul²
64
Benarkah kamu suami ku ?
65
Cuma mantan
66
Pinter Akting
67
Kenyataan yang menyakitkan
68
Tamparan keras
69
Kemana rasa malumu....
70
Keegoisan Naya
71
Istri vs mantan
72
Tanda tanda
73
Kepergok
74
Mual
75
Punya Buntut
76
Muciiiinnn
77
Ngidam menguntungkan
78
Irinya Safa
79
Sahabat lebih dari segalanya
80
Janji anak kecil
81
Siapa tau jodoh !
82
Cemburu dengan cerita
83
Bul² pingsan
84
Suguhan menggiurkan
85
Ungkapan hati Zafran
86
Sahnya Zama ( Zafran Rima )
87
Jeje
88
Buntut kembar
89
Ta'aruf Rafi
90
Sebuah keyakinan
91
Kepergian pertama kali
92
Firasat
93
Kecelakaan
94
Koma
95
Kalianlah penyemangatku
96
Bahagia yang lengkap
97
Aqiel Maulana dan Aqiela Audya
98
Pov Bul²
99
Catatan Buku Bul²
100
-
101
Sabarnya seorang ibu
102
Anak lagi ?
103
Disodok pake sapu
104
Part Zama ( Zafran Rima )
105
Burung menakutkan
106
Secerca harapan
107
Nasi goreng ala Babe
108
Permohonan
109
Bidadari Sang Gus
110
Extra part 1
111
Extra part 2
112
Extra part 2
113
Extra part 3
114
Extra part 3
115
Extra part 4
116
Extra part 5
117
Extra part 6
118
Extra part 7
119
Extra part 8
120
Extra part 9
121
Extra part 10
122
Extra part 11
123
Extra part 12
124
Extra part 13
125
Extra part 14
126
Extra part 15
127
Extra part 16
128
Extra part 17
129
Extra part 18
130
Extra part 19
131
Extra part 20
132
Extra part 21
133
Extra part 22
134
Extra part 23
135
Extra part 24
136
Extra part 25
137
Extra part 26
138
Extra part 27
139
Extra part 28
140
Extra part 29
141
Extra part 30
142
Extra part 31
143
Extra part 32
144
Extra part 33
145
Pengumuman
146
Extra part 34
147
Extra part 35
148
Novel baru
149
Pengumuman wajib baca !!!
150
Cuplikan Takdir Najwa
151
Rasya syafaraz
152
Membakar kalori
153
Give Away
154
-
155
Dear Zauji...suamiku
156
Season 3
157
Season 3
158
Season 3
159
Season 3
160
Season 3
161
Season 3
162
Season 3
163
Season 3
164
Season 3
165
Season 3
166
Season 3
167
Season 3
168
Season 3
169
Season 3
170
Season 3
171
Season 3
172
Season 3
173
Season 3
174
Season 3
175
Season 3
176
Season 3
177
Season 3
178
Season 3
179
Season 3
180
Season 3
181
Season 3
182
Season 3
183
Season 3
184
Season 3
185
Season 3
186
Season 3
187
Season 3
188
Season 3
189
Season 3
190
Season 3
191
Season 3
192
Season 3
193
Season 3
194
Season 3
195
Season 3
196
Season 3
197
Season 3
198
Season 3
199
Season 3
200
Season 3
201
Season 3
202
Season 3
203
Season 3
204
Season 3
205
Season 3
206
Season 3
207
Season 3
208
Season 3
209
Season 3
210
Season 3
211
Season 3
212
Season 3
213
Season 3
214
Season 3
215
Season 3
216
Season 3
217
Season 3
218
Season 3
219
Season 3
220
Season 3
221
Season 3
222
Season 3
223
Season 3
224
Season 3
225
Season 3 ( END )
226
Pengumuman
227
Season 2 Rasya Aisya up guys..
228
Pertanyaan mengurai air mata
229
Keinginan Ichi
230
Sejujurnya aku rapuh
231
Umi ?
232
Menceritakan
233
Awal keterpurukan
234
Flashback sebelumnya
235
Masih Flashback
236
Mata itu ?
237
Nama yang mirip
238
Dia adalah Isya
239
Sandiwara Aishi
240
Dokter yang menangani Aisya
241
Apa dugaan saya benar ?
242
Cincin itu adalah maharnya
243
Bayangan masa lalu
244
Keterkejutan Zahra
245
Pemandangan Haram
246
Kue Kutu punya Ayu
247
Saran Kia
248
Mulai mengingat
249
Cerita Rasya ( Kebenaran )
250
Komen yah...

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!