Keesokan harinya sesuai janji Devan, bahwa Devan akan menjemput Zella untuk membeli cincin dan mengajak Zella jalan-jalan.
sesampainya di kediaman Abraham, Devan turun dari mobil dan berjalan menuju pintu utama.
Ting..tong..ting..tong..
pintu pun di buka oleh salah satu maid disana
"siang tuang muda" sapa maid
"siang, mana Zella" jawab Devan
" mari masuk dulu tuan dan saya akan panggilkan nona muda"ucap maid
Devan pun di antar ke ruang tamu sedang kan maid tadi pergi memanggil Zella.
"ini tuan teh nya" ucap salah satu maid membawa kan teh untuk Devan
" terimakasih" jawab Devan tanpa melihat maid tersebut dan masih sibuk dengan ponselnya
tok..tok..tok..
"permisi nona" ucap maid di depan pintu kamar
" iya bi' kenapa?" jawab Zella membuka pintu kamarnya
" maaf nona.. dibawah sudah ada tuan muda Devan " ucap maid
" oh ok bi' bilangin sebentar lagi aku turun"
" iy nona.. ya udah saya pamit" ucap maid tersebut membungkuk memberi hormat
Zella pun masuk untuk mengambil tas selempang nya.
dan turun kebawah untuk menemui Devan
"maaf.. sudah lama menunggu?" tanya Zella
Devan yang lagi fokus dengan ponselnya pun menoleh ke arah Zella .
Devan terperangah melihat kecantikan Zella
yang menggunakan switer berwarna pink makeup yang tipis dan rambutnya yang di biarkan tergerai
"ehemmm" Zella berdehem Katika melihat Devan yang melamun melihat ke arahnya
"hemm gak papa kan aku kaya gini?" tany Zella
Devan yang baru sadar hanya merutuki kebodohan nya yang mengagumi wanita lain selain Maya
"ehemmm"Devan berdehem untuk menetralkan kegugupan nya agar tidak terlihat
"hemm gak papa, lagi pula kita hanya beli cincin dan jalan-jalan" jawab Devan
"hmm ya udah ayo" ajak Zella pergi mendahului Devan
Devan yang melihat Zella mendahului nya pun hanya mengumpat Zella
*dasar cewek ini udah ditunggu malah ninggal awas aja. Dan apa tadi dia natap gue biasa aja, biasanya cewek lain kalo natap gue pasti senyum-senyum sendiri. Eh kenapa aku malah berharap sih tau ah" batin Devan
Zella pun menatap ke belakang tapi dia tidak menemukan Devan.
"hufff lambat banget sih jalannya" gerutu Zella dan di terpaksa masuk lagi
dan ketika sampai di depan pintu Zella berpas-pasan dengan Devan, alhasil Zella pun menabrak dada bidang Devan dan Zella terpental.
tapi sebelum Zella jatuh Devan sudah menarik tubuh Zella kedalam pelukannya.
dan saat itu tatapan mereka bertemu.
Zella pun tersadar dari lamunannya dan melepas pelukan Devan
"ehemmm, terimakasih" ucap zellah meninggalkan Devan
Devan yang melihat pipi merah Zella yang menahan malu hanya tersenyum tipis
"cantik" satu kata itu keluar dari bibir Devan
Devan pun menyusul Zella yang berjalan mendahului dia.
kini Devan dan Zella suda berada di dalam mobil Devan, tidak ada yang bersuara.
canggung dan keheningan itulah suasana yang ada di mobil.
Akhirnya mereka sampai di mall terbesar di kota tersebut.
Zella dan Devan pun berjalan beriringan.
sesampainya di toko perhiasan Devan dan Zella memilih cicin untuk pernikahan mereka
" kamu pilih saja mana yang kamu mau" ucap Devan
"hmm aku terserah saja lagi pula aku malas untuk memilih nya"jawab Zella ketus
"terserah" jawab Devan dingin
"mba tolong Carikan cicin pernikahan yang paling bagus di toko ini" ujar Devan kepada pelayan yang di tokok itu
" baik tuan, sebentar saya Carikan" jawab pelayan tersebut
"ini tuan.. disini ada 3 pilihan, coba dipilih mana yang tuan dan Nono suka" ucap pelayan tersebut
Zella dan Devan pun memilih di antara tiga cincin tersebut.
mata mereka pun bertemu dengan cincin yang elegan dan tidak terlalu menyolok
" yang ini" ucap mereka berdua kompak dan mereka saling melihat
"wuaah ternyata kalian sepasang kekasih yang kompak, dan ini pilihan yang sangat bagus karna ini Setok terbatas"ucap pelayan tersebut
" hmm ya udah bungkus" jawab Devan dingin
setelah selesai membeli cincin mereka pun jalan-jalan sebentar.
canggung... ya canggung lah yang mereka sekarang rasakan
ini dia penampilan Devan saat pergi bersama Zella. gimana tampan kan
# halo semua tetep setia ya nunggu up dari author😘
dan kalian jangan lupa tinggalkan jejak kalian dengan cara like, komen, dan kalo bisa di vote🙏
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 205 Episodes
Comments
Reva Azriyanty
pastilah tampan tuan muda oh sehun. 😘😘😘
2024-10-27
1
Ika Sartika
😍😍😍
2022-07-05
0
Anggita
betul betul
2022-05-20
0