kembali ke akademi

1 tahun telah berlalu.

Kini xiao Chen yang telah mencapai tingkatan ranah martial king bintang 2, dan juga evolusi xiao hei macan api yang telah mencapai tingkatan binatang monster tingkat 7 yang setara dengan praktisi tahap emperor.

Sebuah sayap tumbuh di punggung xiao hei, membuat xiao hei mempunyai keterampilan terbang, aura api hijau pada xiao hei pun terasa begitu sangat kuat.

Lalu datanglah seorang wanita dengan gaun sutra berwarna putih.

Terbang di udara lalu menghampiri xiao Chen.

"apakah kamu junior xiao Chen?" tanya wanita bergaun putih

"benar senior, aku Xiao Chen" ucap xiao Chen membungkuk memberi hormat salam kepada wanita bergaun putih

"aku baili yin, aku adalah keponakan paman baili dong fu, dan aku di tugaskan untuk menjemputmu dan kembali ke akademi" ucap baili yin

"oh begitu, baiklah senior" jawab xiao Chen

Sosok baili yin yang terlihat cukup cantik dan menarik.

Bentuk pinggang yang kecil membuatnya semakin terlihat sempurna.

xiao Chen pun berkemas dan bersiap untuk kembali menuju akademi.

Setelah semuanya siap, xiao hei yang dalam wujud kecilnya pun berubah menjadi wujud aslinya yang besar dengan sayap orange aura api hijau.

"xiao hei, sudah saatnya kita kembali" ucap xiao Chen lalu naik menunggangi xiao hei

baili yi yang melihat binatang monster macan api milik xiao Chen pun sedikit terkejut.

"tak kusangka bocah ini mempunyai bintang monster tingkat kaisar" ucap baili yi di dalam hatinya.

"baiklah, mari kita kembali ke akademi" ucap baili yi kepada Xiao Chen

Lalu mereka pun terbang meninggalkan tempat yang begitu indah itu.

lalu tiba tiba baili yi berkata kepada Xiao Chen

"adik, aku adalah kakak senior/kakak seperguruan mu, dimana kita mempunyai guru yang sama yaitu paman baili dong fu, namun seperti yang di ketahui, bahwa paman baili dong fu tidak banyak menerima murid, sejauh ini, selama dia menjadi tetua akademi, dia hanya mempunyai 2 orang murid termasuk aku, dan bertambah denganmu menjadi 3, dan saat ini para tetua di akademi sedang menekan paman baili dong fu karna tidak kompeten menjadi tetua akademi, dan juga terlalu pilih pilih untuk menerima seorang murid" ucap baili yin

"hmmm, memangnya kenapa jika tetua pilih pilih dalam menerima murid, bukankah itu tergantung ketentuan pribadi para tetua" ucap Xia Chen

"ya seperti itulah, namun selama beberapa tahun ini, aku dan juga Chu yu tidak mampu berkontribusi atau mendapatkan prestasi yang baik, hingga pandangan akademi terhadap paman baili dong fu menjadi sangat jelek, dan ini adalah tahun terakhir paman baili dong fu menjadi tetua akademi, namun jika kita dapat salah satu dari kita dapat memasuki posisi 100 besar pada kompetisi 4 wilayah yang dalam beberapa bulan ini akan segera di adakan, maka tetua baili dong fu akan tetap di pertahankan sebagai tetua akademi rubah ilahi, bukan hanya tekanan dari akademi, namun paman baili dong fu juga di tekan oleh keluarga baili atas dirinya yang tidak banyak berkontribusi dalam urusan keluarga" ucap baili yin

"senior tenang saja, aku akan berusaha dengan sangat keras untuk dapat memasuki peringkat 100 teratas, bahkan jika memang aku mampu, aku akan mengincar juara pertama pada kompetisi 4 wilayah nanti" ucap xiao Chen dengan penuh percaya diri

Ha ha ha ha ha ha

"kau terlalu memandang remeh dunia bela diri, kamu hanyalah martial king bintang dua, harus kamu tahu, kompetisi 4 wilayah adalah kompetisi para generasi muda yang usianya di bawah 20 tahun, dan tidak ada batasan tingkatan ranah, pada tahun lalu xiao ling yang merupakan pangeran muda dimana ayahnya adalah kaisar api Xiao dun penguasa benua timur, xiao Ling pada tahun lalu telah mencapai tingkatan master world bintang 1 dan berhasil menjuarai kompetisi 4 wilayah, setelah mengalahkan tuan muda keluarga luo yaitu luo xuan yi" ucap baili yi

"hmmmm, nampaknya memang sangat merepotkan, namun jika 100 besar aku percaya aku dapat mencapainya" jawab xiao Chen

"oh ya xiao Chen, apa hubunganmu dengan keluarga xiao, kenapa nama depanmu bernama xiao?" tanya baili yin

"oh tidak tidak, ini hanya nama pemberian ayah dan ibuku, aku hanyalah anak dari seorang pedagang, dan aku tidak ada kaitannya dengan keluarga xiao" jawab xiao Chen mengarang cerita.

Lalu mereka pun telah tiba di gerbang utama akademi rubah ilahi.

Xiao Chen dan juga baili yi, berjalan memasuki gerbang akademi.

"hmmmm, tak terasa sudah satu tahun telah berlalu semenjak pertama kali aku memasuki akademi" ucap xiao Chen menghirup udara segar dengan perasaan yang sangat nyaman

Tiba tiba Ning Yudi, tuan putri keluarga Ning, tidak sengaja menabrak xiao Chen yang sedang berjalan dengan baili yin.

Ning Yudi yang mempunyai sifat keras kepala dan sangat sombong, bukannya meminta maaf, Ning Yudi seketika memakai xiao Chen dengan kata kata yang begitu keras.

"bocah bau, apa kau buta, bisa bisanya kau menabrak ku!" ucap Ning Yudi dengan mata yang tertuju kepada Xiao Chen dengan begitu tajam

"maaf nona, aku benar benar tidak sengaja" ucap xiao Chen

"cih, hanya martial king bintang 2, enyahlah dari hadapanku, kau tidak pantas berbicara dengan tuan putri sepertiku" ucap Ning Yudi

Perasaan kesal dan marah di dalam hati Xiao Chen, namun xiao Chen berusaha untuk tetap menahan diri.

Lalu baili yin berkata

"sudahlah Xiao Chen, kau tak perlu meladeni wanita seperti ini" ucap baili yin menarik tangan xiao Chen pergi meninggalkan Ning Yudi

"bajingan, berani kau berkata seperti itu, hei baili yin, kamu hanyalah ahli bela diri tingkat martial king bintang 7, keberanianmu cukup tinggi untuk berkata seperti itu kepadaku yang telah berada di tingkat martial emperor bintang 2" ucap Ning Yudi dengan begitu sombong

Xiao Chen yang tak lagi kuasa menahan amarahnya.

Seketika mengeluarkan energi spiritual api hijau nya, menyerang Ning Yudi hingga api hijau menyelimuti seluruh tubuh Ning Yudi

Ning Yudi pun terkejut.

"apa, inti api?" ucap Ning Yudi dengan sangat terkejut

Ning Yudi pun menghempaskan energi api hijau milik xiao Chen, dan mengeluarkan energi spiritual element air nya.

"kau berani melawanku bocah" ucap Ning Yudi

Namun xiao Chen dan juga baili yin terus berjalan menjauhi Ning Yudi

"jika kau tidak terima, datanglah ke paviliun senjata, aku berada disitu" ucap xiao chen

Terpopuler

Comments

Jangan ke buru2 ceritanya... jadi kesannya kurang bagus

2024-09-22

1

Jimmy Avolution

Jimmy Avolution

terus

2024-09-08

1

Fatimatuzzahra Fatimah

Fatimatuzzahra Fatimah

siiip 👍👍
tambah lagi up-nya Thor 💪💪

2024-09-06

3

lihat semua
Episodes
1 Awal mula
2 Desa rubah
3 Akademi rubah ilahi
4 Naga tersembunyi di pedalaman
5 tingkatan kultivasi
6 Raja ular hitam tingkat 6
7 Martial king
8 kembali ke akademi
9 tantangan Ning Yudi untuk xiao chen
10 xiao Chen vs Ning yudi
11 menuju kompetisi 4 wilayah
12 kompetisi 4 wilayah - Medang perang kuno
13 Medan perang kuno
14 Xiao Chu - kompetisi 4 wilayah tahap kedua
15 Shu Ling - ahli bela diri wilayah utara
16 Yun xiao - tuan putri keluarga yun
17 16 besar - luo nan chuan
18 luo Chen vs luo nan chuan
19 amarah luo xuan dong
20 8 besar - Xiao qin
21 Kekacauan di benua barat
22 semi final - luo xuan yi
23 luo Chen vs Xiao ling
24 Kemenangan
25 Penghargaan istana kaisar api
26 Akademi rubah ilahi
27 Kediaman keluarga ning
28 Kediaman keluarga Ning bagian 2
29 Kediaman keluarga Ning bagian 3
30 Akademi rubah ilahi
31 Liu Wang tian
32 pedang dewa asura - harta warisan akademi pedang surgawi
33 tangisan Yun xiao
34 Rapat para pemimpin
35 Wilayah khusus - lembah api
36 Tiga bersaudara
37 Ning ning - pengawal pribadi kepala keluarga ning
38 Ning yudi
39 Pertarungan di kediaman keluarga ning
40 Benua barat
41 8 tim perwakilan benua timur
42 amarah Yun xiao
43 konferensi 4 benua
44 tahap awal konferensi 4 benua
45 konferensi 4 benua bagian 2
46 konferensi 4 benua babak 16 besar
47 babak 16 besar bagian kedua
48 babak 16 besar bagian ke tiga
49 babak 16 besar bagian ke empat
50 api penghancur dunia
51 masa pemulihan
52 8 besar laga konferensi 4 benua
53 8 besar laga konferensi 4 benua - bagian 2
54 sosok kuat dan mengerikan
55 dewa kegelapan Lin xiao yu
56 Dekrit sang dewa kegelapan
57 kembali ke akademi rubah ilahi
58 end of season 1
Episodes

Updated 58 Episodes

1
Awal mula
2
Desa rubah
3
Akademi rubah ilahi
4
Naga tersembunyi di pedalaman
5
tingkatan kultivasi
6
Raja ular hitam tingkat 6
7
Martial king
8
kembali ke akademi
9
tantangan Ning Yudi untuk xiao chen
10
xiao Chen vs Ning yudi
11
menuju kompetisi 4 wilayah
12
kompetisi 4 wilayah - Medang perang kuno
13
Medan perang kuno
14
Xiao Chu - kompetisi 4 wilayah tahap kedua
15
Shu Ling - ahli bela diri wilayah utara
16
Yun xiao - tuan putri keluarga yun
17
16 besar - luo nan chuan
18
luo Chen vs luo nan chuan
19
amarah luo xuan dong
20
8 besar - Xiao qin
21
Kekacauan di benua barat
22
semi final - luo xuan yi
23
luo Chen vs Xiao ling
24
Kemenangan
25
Penghargaan istana kaisar api
26
Akademi rubah ilahi
27
Kediaman keluarga ning
28
Kediaman keluarga Ning bagian 2
29
Kediaman keluarga Ning bagian 3
30
Akademi rubah ilahi
31
Liu Wang tian
32
pedang dewa asura - harta warisan akademi pedang surgawi
33
tangisan Yun xiao
34
Rapat para pemimpin
35
Wilayah khusus - lembah api
36
Tiga bersaudara
37
Ning ning - pengawal pribadi kepala keluarga ning
38
Ning yudi
39
Pertarungan di kediaman keluarga ning
40
Benua barat
41
8 tim perwakilan benua timur
42
amarah Yun xiao
43
konferensi 4 benua
44
tahap awal konferensi 4 benua
45
konferensi 4 benua bagian 2
46
konferensi 4 benua babak 16 besar
47
babak 16 besar bagian kedua
48
babak 16 besar bagian ke tiga
49
babak 16 besar bagian ke empat
50
api penghancur dunia
51
masa pemulihan
52
8 besar laga konferensi 4 benua
53
8 besar laga konferensi 4 benua - bagian 2
54
sosok kuat dan mengerikan
55
dewa kegelapan Lin xiao yu
56
Dekrit sang dewa kegelapan
57
kembali ke akademi rubah ilahi
58
end of season 1

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!