Alberth, Ruth, Leon, Queen, Robin,Bastian,Rere

Acara pentas seni sekolah ,akan di adakan minggu depan, anak anak sudah pada mendaftar ingin menampilkan apa.Ruth, Leon, Queen, Robin menampilkan tarian K Pop.

" Star....,yukkk ikutan yokkkk, nari."

" Kalian udah 2 pasang, masak aku sendiri sihhhh?".

" Kamu tuh kalau pasangan sama Gerhard gak mau, sama Lim juga gak mau, tuh cowok kan tampan semua," ujar Queen.

" Starla ,pasangkan saja dengan Bastian, " ujar sang wali kelas , pak Daniel.

Semua nya memandang ke Bastian.

" Kamu bisa nari Bas ?, tanya Ruth.

" Bisa ," ujar Bastian memandang Starla.

" Kamu lihat kami nari dulu, baru ikuti, ikutan ya Bas, biar ada pasangan Starla."

Bastian mengangguk.

Bastian dan Starla memperhatikan teman mereka menari.Dan pada sesi berikutnya ,Starla dan Bastian berada di posisi tengah, dan semua bengong melihat penampilan mereka.

" Bagian pertengahan yang mutar, kita bedain di koreo kalian yahhhh, " ujar Robin.

Starla dan Bastian pun sangat lues, dan berlatih dengan ke dua temannya.

" Waktu gerakan ini, aku angkat kamu Star," ujar Bastian memandang Starla.

" Yakin bisa ?".

" Tentu saja, " ujar Bastian.

Mereka pun berlatih dan hasilnya sangat perfect, Queen, Ruth,Robin dan Leon sangat senang.

" Mantap gerakan kalian, kita hanya tinggal menyempurnakan nya saja, " ujar Ruth .

" Perfect..., " ujar Pak Daniel menepuk tangannya.

" Kita juga ada di minta nyanyi, dan ada yang iringi nyanyian tersebut."

" Sudah pasti , Starla mainkan biolamu, lagu lagu romantis Star, kayak biasa, " ujar Rene.

" Dan aku akan nyanyi, " ujar Rene.

" Sudah biasa ,tiap tahun kalian dua aja yang tampil, semua yang lain hanya mau tampil lomba olah raga, " ujar Bernard.

" Lari, 100 meter Juliet , Zidan dan Libra."

" Lari estafet perempuan , Rene, Dipta, Merry dan Eline."

" Yang anak cowok siapa pak ?," tanya Leon pada sang wali kelas pak Daniel.

"Julian, Gerhard, Lim, Dan Harwin."

" Utusan yang nyanyi wajib ada ya anak anak."

Beberapa anak pun mendaftarkan diri.

Kesibukan latihan pun selalu mereka lakukan sewaktu pulang sekolah.

Starla terpikat dengan sosok Bastian.Tinggi, dan ganteng nya kebangetan saat pakai baju bebas. Apalagi pakai hoodie dan memakai tutup kepala hoodienya, sangat tampan, lain lagi memakai topi, enak di pandang.

" Matamu melotot liat yang seger seger dehhh," ujar Queen.

" Aku liatin dari tadi loh Star, " ujar Ruth tertawa.

" Dan lihat ,sang pangeran juga liatin kamu, curi curi pandang, ihhh kalian sama sama suka yahhhh, " ledek Queen.

Starla hanya tersenyum.

" Gimana hubunganmu dengan Leon ?, tanya Starla pada Rene.

" Ini tahun ke 3 kami pacaran, masih awet, Leon tuh care, ngertiin aku banget.Kami belajar bagian hukum kelak."

" Wuihhhh...tertata apikkk, " ledek Starla di ikuti tawa temannya.

" Pacar ku masih di awang awang, sejak negara api menjabat, redup redam nyarinya gak ketemu ketemu, " ujar Starla di tanggapintemannya dengan ngakak.

" Aku udah putus 5 coqok, Starla 1 pun gak, kecuali James, Gerhard, yang mepet terus," ledek Robin.

" Starla nih payah nihhh, banyak maunya, padahal banyak kakak kelas, teman se letting kita ,mau banget sampai jatuh bangun kejar dia ,tetapi gak pernah nyantol ,beneran dehhhhh, payah nihhhh," ujar Leon.

" Namanya hati, perlu proses, tapi beneran dehhhh, siapa pemilik hati gak bisa kita tebak, " ujar Ruth.

" Belajar dulu, baru pacaran, Ruth dan Leon, nilainya kan bagus bagus aja ,walau pacaran.Kalau aku ,masih jojoba, alias ,jomblo jomblo bahagia," ujar Starla ngakak.

" Kamu tuh bukan jomblo aja, jagain nyamuk, saat teman pacaran ,benar kan Leon, " ujar Robin ngakak.

" Ya...,nih orang gila,jual nama aku ,kerkom ,alias kerja kelompok, mereka yang pacaran, aku yang nungguin di pojokan, untung ada sate yang jualan, kalau gak, seperti orang pauk nungguin ke dua nya balik.Mana nonton bioskop segala,dia full ac. Aku full Ac alam, "ujar Starla.

Alberth, Bastian, Leon, Ruth. Rere pun ngakak mendengarkan curlong, Starla.

🥰😍🤩🥰😍🤩

Jangan Lupa

Like

Vote

Koment

Episodes
1 Starla Louisa
2 Pak Thomas
3 Alberth, Ruth, Leon, Queen, Robin,Bastian,Rere
4 Anak Satu Satunya Perempuan
5 Dua Saudara Laki Lakiku
6 Jadilah Pria Baik
7 Pentas Seni
8 Pentas Seni 2
9 Mengagumi
10 Digantara dan Baskoro
11 Value
12 Pak Andreas Dan Pak Melvin
13 Papi
14 Satria dan Om Rehan
15 Om Rehan Dan Desta
16 Desta Bekerja
17 Loli, Ruth
18 Kunjungan Bastian
19 Berusaha Kuat
20 Belajar bersama
21 Askar Teman Bastian
22 Askar Papinya Pemasok buah
23 Durian dari Askar
24 Sirik
25 Sulit
26 Askar Menjauh
27 Bimbang Dalam Fikir
28 Aku kan dokter cinta yang gak punya cinta
29 Tak Dianggap
30 Tidak Pernah Padam
31 Cinta Dan Kehilangan
32 Jadilah Kekasihku
33 Buah Dari Camer
34 Menggemaskan
35 Yougurt istimewa
36 Perpustakaan
37 Zing Zey Sepupu Askar
38 Belahan Dunia Berbeda
39 Meskipun Aku Tersesat
40 Dez Kerrigan Masa Kuliah
41 Mengalihkan
42 Mari Sembuh
43 Terlambat
44 Cape
45 Pulihkah Diriku
46 Tatapan Teduh
47 Pesona Merubah Jiwa
48 Elegi Hati
49 Seribu Pelukan Meng Aminkan Kisah Kita
50 Dimana Kah ...Kau Yang Dulu Mencintaiku
51 Berita Menggemparkan
52 Berita Menggemparkan 2
53 Dosen Baru
54 Pesona Starla Dan Pesona Sang Dosen
55 Cantik Bukan Syarat Bahagia.
56 Lagu Kehidupan
57 Tabrakan
58 Namanya Ares
59 Jadi Biro Jodoh
60 Sahabat Dulu
61 Effort
62 So long for Love
63 Ada Udang Di Balik Batu
64 Serangan Fajar
65 Anggar Dan Dina Nama Ibu Bapak Nya
66 Aksi Dan Reaksi
67 Tertunduk
68 Salah Di Aku
69 Ares dan Askar
70 Semua Laki Laki Sama
71 Setiap Wanita Butuh Rasa Itu
72 Si Dosen Bilang Aku Cinta Pertamanya?
73 Apakah Akan Hadir Cinta Yang Baru
74 Kesalahpahaman
75 Menjauh
76 Kesambet
77 Green flag or Red flag
78 Bahaya
79 Salah Paham
80 Tuan Puteri
81 Debat Kusir
82 Komitmen
83 Kamu Nakal
84 Jomblo Kali Yahhh
85 Muncrat
86 Jantung Saya Sehat Pak
87 Andai Dia Tahu
88 Hotplate
89 I can handle everything
90 Campur Sari
91 Berjuang Sendiri Sangat Melelahkan
92 Yang Di Sia Siakan
93 Perawan Tua
94 Cemburu nya Sang Dosen
95 Ujian
96 Tiba Tiba Dia Hadir
97 Kenakalanku Kebuka
98 Debat Sang Supir
99 How to be loved like this
100 Nonton Konser
101 Dia Sehebat Apa
102 Always Choose Kindness and Sanity
103 Penyesalan
104 First kiss
105 Bukan Badung Tapi Hyper Aktif
106 Menabrak Awan Kumulus
107 Abnormal
108 Tapak Sakti
109 Dunia Akan Beda Tanpa Aku
110 Dunia Tak Seindah Itu Teman
111 Begah
112 Ngesot
113 Panjar Calon Isteri
114 Kaya Nobita
115 Makanan Gratisan
116 Penuaan Dini
117 Cinta Boleh Goblok Jangan
118 Nyeker
119 Kembali Bertetangga
120 Tersudut
121 Jungkir Balik
122 Adu Pandang
123 Sepak Terjang
124 Aset
125 Diam nya
126 The End
Episodes

Updated 126 Episodes

1
Starla Louisa
2
Pak Thomas
3
Alberth, Ruth, Leon, Queen, Robin,Bastian,Rere
4
Anak Satu Satunya Perempuan
5
Dua Saudara Laki Lakiku
6
Jadilah Pria Baik
7
Pentas Seni
8
Pentas Seni 2
9
Mengagumi
10
Digantara dan Baskoro
11
Value
12
Pak Andreas Dan Pak Melvin
13
Papi
14
Satria dan Om Rehan
15
Om Rehan Dan Desta
16
Desta Bekerja
17
Loli, Ruth
18
Kunjungan Bastian
19
Berusaha Kuat
20
Belajar bersama
21
Askar Teman Bastian
22
Askar Papinya Pemasok buah
23
Durian dari Askar
24
Sirik
25
Sulit
26
Askar Menjauh
27
Bimbang Dalam Fikir
28
Aku kan dokter cinta yang gak punya cinta
29
Tak Dianggap
30
Tidak Pernah Padam
31
Cinta Dan Kehilangan
32
Jadilah Kekasihku
33
Buah Dari Camer
34
Menggemaskan
35
Yougurt istimewa
36
Perpustakaan
37
Zing Zey Sepupu Askar
38
Belahan Dunia Berbeda
39
Meskipun Aku Tersesat
40
Dez Kerrigan Masa Kuliah
41
Mengalihkan
42
Mari Sembuh
43
Terlambat
44
Cape
45
Pulihkah Diriku
46
Tatapan Teduh
47
Pesona Merubah Jiwa
48
Elegi Hati
49
Seribu Pelukan Meng Aminkan Kisah Kita
50
Dimana Kah ...Kau Yang Dulu Mencintaiku
51
Berita Menggemparkan
52
Berita Menggemparkan 2
53
Dosen Baru
54
Pesona Starla Dan Pesona Sang Dosen
55
Cantik Bukan Syarat Bahagia.
56
Lagu Kehidupan
57
Tabrakan
58
Namanya Ares
59
Jadi Biro Jodoh
60
Sahabat Dulu
61
Effort
62
So long for Love
63
Ada Udang Di Balik Batu
64
Serangan Fajar
65
Anggar Dan Dina Nama Ibu Bapak Nya
66
Aksi Dan Reaksi
67
Tertunduk
68
Salah Di Aku
69
Ares dan Askar
70
Semua Laki Laki Sama
71
Setiap Wanita Butuh Rasa Itu
72
Si Dosen Bilang Aku Cinta Pertamanya?
73
Apakah Akan Hadir Cinta Yang Baru
74
Kesalahpahaman
75
Menjauh
76
Kesambet
77
Green flag or Red flag
78
Bahaya
79
Salah Paham
80
Tuan Puteri
81
Debat Kusir
82
Komitmen
83
Kamu Nakal
84
Jomblo Kali Yahhh
85
Muncrat
86
Jantung Saya Sehat Pak
87
Andai Dia Tahu
88
Hotplate
89
I can handle everything
90
Campur Sari
91
Berjuang Sendiri Sangat Melelahkan
92
Yang Di Sia Siakan
93
Perawan Tua
94
Cemburu nya Sang Dosen
95
Ujian
96
Tiba Tiba Dia Hadir
97
Kenakalanku Kebuka
98
Debat Sang Supir
99
How to be loved like this
100
Nonton Konser
101
Dia Sehebat Apa
102
Always Choose Kindness and Sanity
103
Penyesalan
104
First kiss
105
Bukan Badung Tapi Hyper Aktif
106
Menabrak Awan Kumulus
107
Abnormal
108
Tapak Sakti
109
Dunia Akan Beda Tanpa Aku
110
Dunia Tak Seindah Itu Teman
111
Begah
112
Ngesot
113
Panjar Calon Isteri
114
Kaya Nobita
115
Makanan Gratisan
116
Penuaan Dini
117
Cinta Boleh Goblok Jangan
118
Nyeker
119
Kembali Bertetangga
120
Tersudut
121
Jungkir Balik
122
Adu Pandang
123
Sepak Terjang
124
Aset
125
Diam nya
126
The End

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!