Sofi lalu mengantar Tiara ke kamar Arya saat belum menikah dengan tiara.
"Ara, kamu istirahat yaa, ini kamar mu" kata Sofi membuka Pintu Kamar
"Makasih ya ma" kata Tiara malu malu karna belum terbiasa memanggil Sofi mama
"Tidak usah terima kasih, ini rumah kamu juga sekarang,di dalam kamar ada pakaian ganti untuk mu mama beli kan kemarin"kata Sofi tersenyum
"Iya ma, Ara masuk dulu ya ma" kata ara dengan sopan
"Iya, mama pergi dulu sayang" kata Sofi dan berlalu dari hadapan Ara.
Setelah Sofi pergi, Tiara masuk ke dalam kamar dan menutup pintu kamar, Tiara mencuci wajah nya dan menganti pakaian yang di beri kan mertua nya.
Tiara lalu membaring kan diri nya di tempat tidur, tiba tiba arya masuk ke dalam kamar dan membuat Tiara Terkejut.
"Mas arya ngapain di sini? " tanya Tiara gugup
"Ya mau istirahat lah" jawab Arya datar
"Iya, tapi kenapa di kamar ini mas" kata Tiara lagi dengan gugup
"Kita harus tidur sekamar malam ini, ini bukan rumah ku, ini rumah papa,jangan lupa orang tau nya kita sudah menikah, dan seharus nyaa 1 kamar" jelas Arya dan mengambil pakaian nya di lemari dan menganti nya di depan Tiara, Tiara pun segera menutup kedua mata nya dengan tangan nya.
Setelah menganti pakaian, Arya membaring kan tubuh nya di tempat tidur, bersebelahan dengan Tiara yang sedang duduk.
Tiara menghela nafas dan mencoba membaring kan diri di sebelah Arya yang sudah terlelap lebih dulu.
Tiara memain kan ponsel nya dan akhir nya ikut terlelap.
Keesokan hari nya
Tiara sudah bangun lebih dulu untuk bersiap kuliah pagi ini.
Setelah bersiap tiara membangun kan Arya.
"Mas, bangun mas,mas Arya gak kerja? " tanya Tiara yang mencoba membangun kan arya.
"Hem,nanti aku bangun" jawab Arya
"Kalau gitu aku mau berangkat kuliah dulu ya mas, minta uang jajan dong mas" kata Tiara sedikit takut karna menganggu tidur nya Arya
"Ambil sendiri di dompet ku, itu di atas meja" suruh Arya dan kembali memeluk bantal guling.
Saat Tiara membuka dompet Arya, Tiara terkejut melihat uang di dompet Arya, penuh dengan uang 100ribu,Tiara mengambil 500rb seperti yang di beri kan Arya beberapa hari yang lalu.
Setelah mengambil, Tiara turun untuk sarapan terlebih dahulu sebelum berangkat ke kampus.
"Pagi sayang" sapa sofi
"Pagi ma" jawab Tiara tersenyum
"Ayok sarapan, nanti supir akan mengantar mu ke kampus ya, Arnan tadi sudah berangkat lebih dulu, kata nya ada urusan" jelas Sofi dan mengambil nasi goreng ke piring Tiara.
"Iya ma" jawab Tiara dan menikmati sarapan nya
Setelah Tiara selesai sarapan, Tiara pun pamit untuk berangkat.
"Ma Tiara pamit pergi dulu ya" kata Tiara dan menyalami Sofi
"Iya sayang, hati hati ya, itu di luat sopir sudah menunggu " kata Sofi lagi
Tiara pun berjalan keluar dan seorang supir membuka kan pintu mobil untuk Tiara
"Silakan non" ucap supir itu dan tersenyum
"Makasih pak" balas Tiara
Tiara pun masuk ke dalam mobil untuk berangkat ke kampus .
"Hm kayak putri aja di antar pake mobil mewah dan ada supir nya lagi" gumam Tiara tersenyum senang
Bersambung
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 147 Episodes
Comments
Kasiani Winanti
tp arya beda gk memberi black chart kyk cerita yg lainnya maaf kalau penulisan sy salah
2022-12-07
0
Nancy Noratie
🥰🥰🥰🥰
2022-05-13
0
Syarie Naykla Raffi
hadeh jaringannya min maaf
2021-12-25
0