Putri anne wajahnya memang cantik namun sayang dia salah di jodohkan.
"Yiyi aku mendengar suara air pantai dekat sini ?:
"betul tuan putri di sana ada pantai. Paling hanya 1/2jam perjalanan kalo kita pergi ke sana dengan jalan kaki."
"Baiklah ayoo kita kesana kamu bawa bekal baju juga takut kita basah," perintahnya.
"Baik putri " ucap Yiyi sambil berlalu mempersiapkan pakaian yang di minta tuannya.
Tak berapa lama putri anne dan yiyi pergi ke pantai.
"Indahnya ucap putri Anne.
Lalu dia lari lari di bibir pantai membuat semua orang terpana melihat gadis cantik natural sedang bersenda gurau dengan pelayannya.
Semua mata tertuju pada putri Anne.
Karena rambut terurai indah di hembus angin pantai sungguh pemandangan yang indah.
"Siapa itu ? Tanya Mahendra
"Itu istri tuan , putri anne jawab yudi pengawal pribadinya.
Mahendra tertegun kenapa istriku bisa secantik itu? Ciiih aku tak mau jatuh cinta padanya aku hanya cinta pada kaila gumamnya. karena putri anne sangat memukau di pantai...
Semua pemuda ingin berkenalan dengan putri anne mereka menghampirinya.
"Eeeh kenapa semua pemuda datang mendekati ? Tanya putri Anne
" Entahlah setahu saya baru kali ini putri banyak di gemari, ucap Yiyi lugu
"Ooo begitu baiklah aku punya ide, ucap putri Anne."
Dari hasil pengumpulan kerang putri mencucinya lalu menyuruh yiyi mengambil pena, meja dan kursi.
Yiyi bingung kenapa putri anne menyuruh membawa pena, meja dan kursi.
Setealah semua terkumpul , putri anne mendekati para pemuda.
"Kalian mau apa datang kemari ?" Tanya putri anne
"Kami semua hanya inggin berkenalan denganmu." Ucap salah seorang pemuda.
"Baiklah asal dengan 1 syarat kalian harus membeli cangkang kerangku yang sudah ku beri gambar gimana? tanya putri Anne
"Baiklah berapa harga kerang itu ?" penuh semangat
"1 tael perak" jawab putri anne
"Mahal amat jawab salah seorang pemuda.
Baiklah karena kalian yang datang padaku orang cakep semua , aku kasih potongan 1/2 harga gimana?"
" Setujuuuuuuu" jawab serempak pemuda karena di bilang cakep.
"Baiklah ayoo kalian berbaris satu persatu sambil menaruh uangnya ke dalam kaleng siaap semua ?
"Siaaaaaap mereka serempak menjawabnya.
Mereka pun antri demi membeli cangkang kerang dan berkenalan dengan putri anne.
Cangkang Kerang yang di ambil putri anne di beri gambar lucu olehnya membuat kerang menjadi indah.
"Wooow indah sekali, kalo kerang begini aku rela bayar 1 tael perak ucap salah seorang pemuda.
"Terimakasih ucap putri anne sambil menyalami pemuda yang membeli kerangnya.
deg deg deg pemuda itu bedebar debar jatungnya tangannya di cium bekas salaman masih terasa wangi.
"Aaah ikut baris lagi aah. pemuda lain pun ikut ikutan berbaris lagi setelah membeli kerang.
Putri anne bingung kenapa para pemuda itu tidak surut berkurang, padahal kerangnya sudah mau habis.
"Yiyi kamu cepat cari cangkang kerang lagi lumayan dagangan kita laku ucap putri anne
Yiyi menuruti perintah putri anne. dia mengumpulkan 1 karung cangkang kerang untuk putri anne.
Lalu yiyi mencucinya dengan air laut, setelah itu kerang laut di keringkan satu per satu agar bisa di hias oleh putri lili. setelah pencarian kerang selesai yiyi menyerahkannya kepada putri anne.
"terimakasih yiyi. ucap putri anne
"sama sama putri anne.
yiyi pergi ke istana, untuk memanggil beberapa pelayan agar bisa membantu putri anne.
Setelah para pelayan terkumpul, mereka diintruksikan Yiyi untuk membantu putri Anne.
semua pelayan awalnya bingung dengan tinggkah putri anne, menjual cangkang kerang yang tidak berguna.
Tapi mengapa juga para pemuda rela antri demi 1 cangkang kerang gumam para pelayan.
setelah melihat sendiri mereka semua tersenyum, ide putri anne memang menarik.
Cerita ini hanyalah fiktif belaka bila ada nama, tempat yang sama author mohon maaf yaa
Jangan lupa like dan comentnya ...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 136 Episodes
Comments
botak
😂😂😂🤣🤣🤣
2022-09-27
0
taty lsn
menghibur jadi ikut ikutan pengen antri kerang
2022-05-25
0
ikan :v
bjir
2022-05-18
1