Keesokan harinya para tukang dokar datang ke kantor putri anne. Kali ini mereka datang dengan damai untuk bekerja di kantor pengiriman expres.
Putri anne membantu membuat administrasi dan membuat tata cara kerja para tukang dokar.
" Baiklah tuan tuan terimaksih sudah mempercayakan kerja sama ini dengan kantor kami.
Kami akan membantu mengisi biodata tuan tuan untuk administrasi kami. Setelah itu kami akan menyiapkan daftar pelanggan yang akan di antar oleh tuan tuan. Apakah paham tanya putri anne.
Paham jawab tukang dokar serempak.
Setelah itu mereka mulai bekerja sesuai urutan pesanan.
Ijul tiba tiba mendekati putri anne, " nona saya ingin bicara.
Putri anne : ada apa tuan?
Ijul : sebagai rasa terimkasihku aku akan mengajari hipnotis suatu benda.
Putri anne matanya berbinar, " waaah keren baiklah saya mau kamu ajari, berapa lama kamu bisa mengajariku?
Ijul : kalo nona pandai, 1 minggu sudah bisa mengusai, tapi tolong rahasiakan ini, karena ini ilmu turun menurun dari keluargaku.
Putri Anne : baiklah saya akan merahasiakannya.
Ijul : mulai besok kita adakan pertemuan rahasia di tempatku bagaimana?
Putri Anne : baiklah saya akan ketempatmu.
Setiap hari putri belajar ilmu hipnotis kepada ijul secara rahasia.
Ternyata perkiraan ijul benar, putri anne sangat pandai dia bisa mengusai ilmu hipnotis benda hanya dalam waktu 1minggu.
Di tempat lain Yudi melaporkan setiap kejadian yang di lakukan oleh putri anne kepada mahendra.
Mulai dari mendapatkan keuntungan yang banyak dari membuka usaha kiriman expressnya, dan memimpin aksi protes para dokar.
Mahendra yang dapat info tentang istrinya semakin senang dan bahagia, karena istrinya selalu sehat dan menggemaskan.
"Aku jadi semakin kangeeeen kamu sayang... tunggu aku gumam Mahendra.
Terbesit niatnya untuk kembali ke istana, namun dia urungkan karena takut hukumannya jadi bertambah.
Aksi pemberontakan perbatasan semakin merajalela, dia dan pasukannya melawan aksi pemberontakan.
Pemberontak itu sangat kuat, jendral yang memimpin pemberontakan itu adalah jendral wangki, dia memberontak karena tidak ada kepuasan di daerahnya yang tidak sejahtera.
Tak terkira hujan panah dan tombak saling berselweran di area perbatasan.
Buat orang awam mungkin menggidik melihat hujan panah da tombak di daerah itu.
Kerajaan negeri atas awan tidak bisa mengambil daerah hontang karena daerah itu milik kerajaan negri bintang.
Jendral wangki dan pasukannya bertempur dengan pangeran Mahedra selama 3 hari 3 malam, Suasana sangat mencekam.
Mereka sama sama kuat dalam berperang.
Tanpa sengaja pangeran mahendra memanah bahu jendral wangki. Akhirnya pasukan musuh mundur karena jendralnya terluka.
Pasukan pangeran Mahendra bisa bernapas lega, karena mereka akan beristirahat dalam peperangan panjangnya.
Mahendra: kalian bergiliran beristirahatlah..
Musuh sudah di pukul mundur, namun harus berhati hati jangan sampai lenggah.
Hadi : tuan beristirahatlah saya akan menjaga tuan.
Mahendra: baiklah saya akan mandi dan beristirahat sebentar.
Mahendra lalu membersihkan badannya setelah selesai dia membersihkan badan dia teringat lagi istrinya.
Hatinya semakin rindu yang mendalam.
Tanpa berpikir lagi dia pergi melesat suuuut.
Ternyata langkahnya menuju ke istana kediaman putri anne.
Yiyi terkejut melihat kedatangan pangeran mahendra, karena selama perkawinan dengan putri anne, mahendra tidak pernah tidur dengan putri anne.
Mahendra memberikan kode jari tangannya di tempel di bibir agar yiyi dan yang lain jangan ribut dan pergi meninggalkan kamar putri anne.
Saat mahendra masuk, kamar putri anne tercium wangi lembut bunga gardenia.
Mahendra melihat putri anne sedang teridur pulas. Dia lalu mendekatinya dan tidur di samping putri anne. Dia mencium wangi rambut dan tubuhnya. Hatinya tidak mengerti kenapa dia dari dulu tidak menyukai putri anne. "Tidak apa apa sementara aku menjadi ksatria misteriusnya" ucap mahendra dalam hati.
Lalu dia mencium ujung kepala putri anne dan dia mulai tertidur sambil memeluk putri anne.
" sayang tidurmu nyenyak sekali , mulai sekarang Aku akan sering menemanimu tidur , bisiknya.
Mahendra tertidur lelap, tak ada mimpi yang alaminya. Untuk pertama kalinya dia tidur dengan damai. Dia biasanya mengalami mimpi buruk, yang menghatui mimpinya adalah peperangan yang tak pernah usai.
Terpancar dalam raut wajah mahendra tersenyum bahagia.
Putri anne tidak merasakan adanya kedatangan mahendra. Karena dia memang jago tidur.
Namun dia bermimpi di peluk oleh ksatria yang gagah dan berani.
Dia tersenyum senang karena pelukan pertamanya di peluk oleh ksatria yang gagah berani.
Saat ayam jantan berkokok pertama, mahendra terbangun, dia tersenyum lalu mencium kening putri anne.
Sambil berbisik " pagi sayang ... tunggu aku yaaa "
lalu mahendra pergi melesat ke camp perbatasan untuk menjani hukumannya.
Hadi masih menunggu di luar kamar, dia tidak tahu kalo tuannya semalam keluar.
Tiba tiba mahendra datang dengan wajah berseri.
Hadi terkejut " tuan bagai mana tuan bisa ada di luar?
Mahendra hanya tersenyum dan langsung masuk ke kamarnya.
Malam berikutnya mahendra kembali lagi datang ke kamar putri anne lagi.
Rutinitasnya mencium pucuk kepala dan kening putri anne, setelah itu tidur sambil memeluknya. Malam ini putri anne sedikit tidak mau diam dia membolak balik tubuhnya. Berakhir posisi tidurnya saling berhadapan. Mahendra tersenyum lalu dia tringat ciuman panas saat perpisahan.
Aah aku kecup bibirmu, namun mahendra malah mencium lebih dalam, saking gemasnya dia mengigit bibir putri anne yang mungil.
Putri anne sedikit meringis di saat bibirnya di gigit, namun dia tidak merasakan kehadiran suaminya. Dia tetap terlelap.
Yang dia impikan adalah ksatria gagahnya.
Keesokan paginya putri kaget bibirnya bengkak dia marah marah sama yiyi karena tempat tidurnya tidak bersih.
Yiyi dan pengawal bayangannya hanya terkekeh.
"Kenapa kalian malah tersenyum diatas penderitaanku ? Tanya putri anne.
Hamba tidak berani putri ucap yiyi.
Karena bibir putri bengkak putri tidak pergi kemana mana.
Lama lama pangeran mahendra menjadi kecanduan tidur dengan putri anne, pernah suatu hari dia tidak datang tidur bersama putri anne, mimpi buruknya kembali datang.
Haiii Readers ...
Mohon maaf yaaa..🙏🙏
untuk 4 hari ke depan saya belum bisa up dulu
di karenakan kerjaan kantor sedang menumpuk....
tolong sabar menunggu yaa 😇😇😇
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 136 Episodes
Comments
Neng Niehan
ranjang putri ga bersih karna pangeran yg jadi sampah x 😂😂😂😂😂😂
2022-02-28
0
growtopia agamen cool
duuh masak orang yang bunuh, diterima sih
2021-02-14
0
Sulati Cus
mahendra modus kemarin2 pas bareng ana mak Lampir g mimpi buruk dasar laki2
2020-10-13
2