Episode 5

"Pagi tuan,"sapa bi Maya yang sedang menata meja makan.

"Di mana kopiku,?"tanya Dion sembari duduk di meja makan. Melihat majikannya itu bi Maya segera menyiapkan kopi untuknya. Bi Maya adalah wanita setengah tua yang sudah mengabdi kepada Rika dan Dion selama hampir lima tahun ini. Meskipun begitu, Dion tak segan-segan memecatnya jika iya lalai dalam bekerja.

"Zzzzzzz ...!!!Zzzzz ...!!"bunyi panggilan masuk ke dalam ponsel Dion. Segera iya mengangkat nya. Mama, itulah nama sang penelepon.

"Halo,"sapanya setelah mengangkat panggilan itu.

"Dion, kamu gak lupa kan acara pentingmu hari ini?" Kata ibunya memperingati.

Iya langsung mengutarakan maksudnya kenapa menelepon sepagi ini.

"Tentu saja tidak, Dion sudah mempersiapkan segalanya kemarin. Baju pengantin, dekorasi pernikahan dan lainnya, sudah beres semua."Jawabnya santai.

Dion bersikap seolah semua rencananya hari ini akan berjalan lancar dan mulus.

"Bagus kalau begitu."kata ibunya lega.

Tampa Dion sadari, Rika sudah berdiri di belakangnya sedari tadi.

Tentu saja iya mendengar percakapan antara sepasang ibu dan anak itu.

Senyum bahagia tampak menghiasi wajah cantiknya.

"Ternyata, mama tak sebenci itu padaku. Dia bahkan ikut membuat surprise untuk ku."batinnya.

Dengan lembut iya melingkarkan kedua tangannya di atas bahu suami tercintanya.

"Muuaahhhh ...."kecupan manis melayang di pipi kanan Dion.

Iya tampak heran melihat kelakuan istrinya yang tiba-tiba datang memeluk dan menciumnya.

"Ada apa denganmu?"

Rika melepas pelukannya kemudian duduk di kursi samping mas Dion sembari terus menyengir.

"Emmm ...? tidak ada, aku hanya senang saja."

Kata Rika tak mengutarakan maksudnya.

Dion juga tak menggubrisnya lagi. Iya langsung menyeruput kopi yang sudah di letakkan bi Maya di hadapannya.

"Bi, sajikan sarapannya,"pinta Rika.

Keluarga yang masi belum lengkap itu pun sarapan dengan tenang dan bersahabat.

****

Setelah sarapan bersama, Dion langsung berangkat menuju perusahaannya.

Sementara Rika, iya harus kembali pusing memikirkan gaun apa yang harus iya gunakan untuk acara pesta ulang tahun pernikahannya.

Berdiam di rumah pasti tidak akan memuakan hasil.

Oleh karena itu, Rika memutuskan untuk pergi ke butik bajunya.

"Lia, bawa semua contoh desain gaun yang bergaya barat namun tetap sopan dilihat ke ruangan ku."pintanya lalu kembali masuk ke ruangan pribadinya.

"Baik Bu,"balas Rika mengiyakan permintaan atasannya.

Beberapa gaun pun dirangkul ole Lia masuk ke tempat di mana Rika berada. Rika mulai sibuk dengan gaun-gaun itu. Iya harus menemukan gaun yang cocok dan tepat untuknya malam nanti.

"Bagaimana dengan ini Bu?"

"Tidak,"

"Yang itu?"

"Tidak cocok,"

"Yang satunya Bu?"

"Tidak juga."

Sudah hampir sepuluh gaun yang dicobanya namun iya belum juga menemukan yang tepat buatnya.

Meskipun perayaan pesta ulang pernikahan nya itu di rayakan sederhana saja, namun iya tetap harus tampil mempesona di depan suaminya. Itu semua untuk menjaga kelanggengan hubungannya. Hari sudah sore. Karena tak menemukan yang cocok di butiknya, Rika memutuskan untuk pergi dan mencari gaun di butik lain. Barang kali di sana iya menemukan yang bagus untuknya.

Mobil Rika berhenti di depan sebuah butik yang terlihat mewah dan ramai akan pengunjung. Rika tau mengenai butik itu. Toko yang menjadi tempat langganan orang-orang kalangan atas.Segera iya turun dan langsung masuk ke dalam.

"Wahhhh ...!!" Matanya langsung tertuju pada gaun malam yang tampak bersinar di bawa terpaan cahaya lampu.

Sungguh anggun gaun itu.

Warna putih berseri ditambah Kilauan yang memenuhi seluruh gaun membuat Rika langsung takjub dan ingin segera memilikinya.

"Selamat datang Bu,"sambut pelayan toko

"Berapa harga gaunnya?" Tanya Rika tanpa berpikir lebih banyak lagi. Iya teramat sangat menyukainya.

"Ini adalah gaun limited edition dari Prancis. Harganya enam puluh lima juta Bu,"

Rika tersenyum mendengarnya. Buat sekarang ini, uang bukan masalah baginya. Langsung saja iya bersiap untuk melakukan transaksi pembayaran.

"Wiiiuuu ...!! Wiiiuuu ...!!! Wiiiuuu ...!!"alarm yang ada di toko itu tiba-tiba berbunyi.

Sekelompok orang baju hitam pun muncul dan langsung mengelilingi Rika yang tadinya ingin melakukan pembayaran.

Melihat itu, Rika pun mulai panik. Apa yang terjadi? Mengapa orang-orang itu mengelilinginya?

"Nona! anda kami tahan!" Ujar salah satu dari mereka.

Rika kaget ples bingung mendengarnya. Apa yang iya lakukan? Iya tak mengenal orang-orang ini, dan kenapa iya harus ditahan?

Duo orang pun muncul dan langsung menangkap Rika.

"Heyy ...!! Apa yang kau lakukan? Lepaskan aku!" Pekiknya.

Semua pengunjung pun mulai berkerumun untuk melihat apa yang terjadi.

"Heyy ...!! Tolong aku, aku mau di culik!! Kalian! Tolong aku sekarang!!"teriak Rika meminta tolongkepada para pengunjung yang sudah berkerumun.

"Nona, tenanglah! Bos kami mencurigaimu mengambil barangnya,"ungkap pengawal yang mulai kewalahan karena wanita yang ditangkapnya itu terus berteriak dan memberontak.

"Barang apa? Aku tidak mengambil apapun!!kalian salah orang!!"sanggah Rika. Nyatanya iya memang tak mengbil ataupun memungut apapun.

"Nona, jelaskan di depan bos kami saja. Jangan pada kami."

"Tidak! Lepaskan aku!! Aku tidak kenal dengan bos kalian! Jika tidak melepaskan ku, aku akan bertindak kasar pada kalian semua!" ancam Rika.

"Hahhaha ...!! Hahah ... !! Hahahah ...!"tawa pengawal-pengawal itu.

Seekor kucing kecil baru saja mengancam serigala

"Baru kali ini, aku menemukan seseorang yang berani mengancam bawahan tuan Reyhan secara langsung hahahaha ...,"kata salah satu pengawal disertai tawa.

"Braakkk ...!! Brrrakkk ...!!" Dengan kuat,Rika melayangkan tendangan mautnya hingga mengenai ayam jago yang terbungkus rapi di dalam sangkar para pengawal itu.

Rika Segera melarikan diri dari sana.

Sementara dua orang yang dipukuli ayam jagonya terpapar meringis kesakitan.

"Ahhhh ...! Ahhh ....!!"ringis dua pengawal baju hitam.

"Cepat! kejar wanita itu!! Bos akan membunuh kita jika iya kabur!"perintah salah satu dari mereka.

Mendengar itu, Rika mempercepat larinya. Sekarang ini, iya bingung harus berlarih kemana? Orang-orang itu terus mengejarnya.

Dengan ngos-ngosan, Rika berhenti sejenak untuk mengumpulkan tenaganya.

"Cepat!! Kejar wanita itu,"teriak orang-orang baju hitam itu lagi.

Rika semakin panik. Sebenarnya barang apa yang telah di ambilnya hingga menjadi sasaran bos mereka.

Jalanan di depannya juga sudah buntu, yang ada hanya kamar VIP yang menjadi akhir dari tempat itu.

Tanpa banyak berpikir lagi, segera iya masuk untuk bersembunyi di dalamnya. Rupanya tak terkunci.

Syukur iya bisa bersembunyi dan selamat dari pengejaran.

Para pengawal baju hitam itu, melihat Rika berlari memasuki ruangan bosnya yaitu Tuan Reyhan Ardiwiningrat CEO dari Andor group.

"Matilah,"ujar salah satu pengawal itu sembari menepuk jidatnya.

"Wanita itu baru saja masuk ke dalam kandang harimau. " Tambahnya penuh penyesalan.

"Harimau? Bukanya itu adalah ruangan tuan Reyhan?"jawab salah satunya lagi.

"Semua orang tau bahwa tuan Reyhan sangat membenci wanita. Entah apa yang akan terjadi jika iya melihat perempuan itu? Masuk dan menyentuh barangnya. Habislah dia."

.......happy reading.......vote and like......

Terpopuler

Comments

Kod Driyah

Kod Driyah

kayanya dion mau nikah lg

2022-06-16

0

Khotimah Timah

Khotimah Timah

mudah" an ryhan akan menjadi pelindung buat Rika ya tor

2022-05-21

0

Zaimar Simatupang

Zaimar Simatupang

Rika mertuamu perlu u lawan berdebat ..
toh juga GX tau diri ..

tapi ambil sikap terhadap suamimu yg anak mama itu ..

klo cintamu sama suamimu bikin sakit ..
buangtu cinta ..
kasih tunjuk .
kau bisa bahagia tanpa Dion ..
GX punya otak itu ..
kesel AQ SMA si Rika

2022-04-22

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Episode 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Episode 87
88 Episode 88
89 Episode 89
90 Episode 90
91 Episode 91
92 Episode 92
93 Episode 93
94 Episode 94
95 Episode 95
96 Episode 96
97 Episode 97
98 Episode 98
99 Episode 99
100 Episode 100
101 Episode 101
102 Episode 102
103 Episode 103
104 Episode 104
105 Episode 105
106 Episode 106
107 Episode 107
108 Episode 108
109 Episode 109
110 Episode 110
111 Episode 111
Episodes

Updated 111 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Episode 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Episode 87
88
Episode 88
89
Episode 89
90
Episode 90
91
Episode 91
92
Episode 92
93
Episode 93
94
Episode 94
95
Episode 95
96
Episode 96
97
Episode 97
98
Episode 98
99
Episode 99
100
Episode 100
101
Episode 101
102
Episode 102
103
Episode 103
104
Episode 104
105
Episode 105
106
Episode 106
107
Episode 107
108
Episode 108
109
Episode 109
110
Episode 110
111
Episode 111

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!