Jika kamu adalah sebuah ilusi,yang aku rasakan sendiri,maka kamu adalah ilusi yang tidak bisa aku realisasikan menjadi nyata.
Hal yg paling sakit adalah menyadari bahwa semua telah berakhir namun masih berharap dipersatukan oleh takdir.
Memilikimu adalah halusinasi, kamu objek nyata tapi terasa fatamorgana.
Jika tahu sakit, kenapa masih mempertahankannya?
Dari hujan harusnya belajar, berkali kali jatuh ,tanpa melawan takdir.
Hujan turun beberapa hari, Alexa bertugas malam,hawa dingin membuat dirinya kedinginan, syal dan jakat pun dia kenakan.
Alexa melihat sebuah bayakan , saling mengejar dan pemandangan itu membuat Alexa terkejut, disana Yoga di cekik oleh beberapa bayangan.
Alexa berteriak bayangan itupun pergi, menyiskan Yoda terduduk di lantai keramik.
" Mas bangunlah, hujan," ujar Alexa.
" Mau kering atau hujan, sama aja Xa."
" Kenapa bisa berantem dengan mereka?".
" Mereka berusaha memadamkan api jiwa 90 hari mas".
" Dunia hantu juga banyak persaingan, " ujar Alexa .
Alexa dan Yoga jalan .
Namun sebuah jemari tangan menggenggam tangan Alexa.
" Pulang bareng mas saja Xa, bahaya di jalan", ujar William.
Tatapan William dan Yoga saling beradu.
" Hari hujan, Alexa bukan manusia super, tahan angin dan hujan. Dunia kita berbeda Yoga, harus nya kamu tahu kan , Alexa begadang, lelah," ujar William.
Alexa dan William pun memasuki mobil.
" Jangan dekat dengan Yoga, kamu tahu kan, kebesamaan bisa menimbulkan rasa suka."
" Dia menyukai mu Xa, jadi kamu harus tahu, semakin dekat dengannya, itu juga melukainya".
Alexa hanya menunduk diam.
" Jangan kasihan, nanti akan susah, cinta dan kasihan itu beda Xa".
Alexa memandang jalanan.
" Dia masih muda, sudah pergi, hanya karena menyelamatkan anak kecil", ujar Alexa.
" Setiap manusia ,punya takdir dan jalan hidup sendiri sendiri Xa, kita tidak bisa melawan takdir.Banyak yang mengalaminya juga", ujar William.
" Dia anak satu satunya, orangtuanya juga kasihan".
" Ya, Yoga anaknya baik, kedua orangtuanya juga baik Xa, penyayang siapapun.Kami sering ngumpul bareng, kampus kami sama.Dan dia teman, dan selupu yang care."
" Ada manusia baik di panggil cepat, sedangkan ada manusia yang jahat. gak ninggal ninggal mas".
" Biasa Tuhan beri umur lebih, buat dia bertobat," ujar William.
" Kita makan yukkk".
Alexa mengangguk.
" Kita makan di mana Xa?".
" Di Warung kaki lima aja mas, dua belokan dari sini," ujar Alexa.
" Yakin?".
" Yakin, makanan nya enak, walau di kaki lima."
" Tunjukin ya Xa".
Alexa pun memberi aba - aba , mobil William pun berhenti tidak jauh dari depan warung.
William mencengkeran tangan Alexa. Mereka duduk di sebuah lesehan.
" Kamu sering makan disini Xa?".
" Lumayan mas, maklum orang kere, yang penting makanan enak, murah ,bersih , yah di sikat mas."
William tersenyum pada Alex.
" Mas mau pesan apa?".
" Bebek sambal hijau", ujar William.
Disana banyak pasangan makan.
" Mas gak malu makan di kaki lima?".
" Gak, karena kamu yang ajakin, "ujar William.
" Sebaik apapun manusia, tidak alan pernah baik di mata manusia", ujar Alexa.
" Baik dan buruknya manusia bisa dinilai dengan hati, " ujar William.
" Seperti ada kutiban".
" Saat wanita berada di titik terendah,ketika dia mau menyerah, namun dipaksa kuat karena keadaan.Yang bisa menolong dirinya adalah, dirinya sendiri".
"Wanita itu tetap yakin dan percaya,bahwa suatu hal yang indah, dimulai dari perjalanan yang menyakitkan," ujar Alexa.
" Karena dia percaya pada Tuhan, semuanya akan berakhir dengan manis, meski awalnya pahit," ujar William.
" Puitis banget mas".
" Sesekali, buat wanita hebat, buat wanita yang aku sayangi, sukai dan cintai", ujar William.
🥰😍🥰😍😍😍😍
Jangan Lupa
Like
Vote
Koment
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 62 Episodes
Comments
Robin Atun
Alur ceritanya bagus Thor,maaf nih ya di kritik dikit. bila tidak faham situasi dari latar lokasi cerita. mending pakai latar lokasi Indonesia saja. misal di daerah kota mana gitu,nggak harus Jakarta atau kota besar di Jawa. karena di Hongkong makanan lesehan kaki lima yg menjual bebek goreng sambel hijau itu nggak ada. makanan kaki lima juga nggak ada yg lesehan. jadi Thor,ini buat pertimbangan saja ya. buatlah cerita yg kamu beneran faham situasi,kondisi dan latar yang benar. Jd kesanya nggak dipaksakan banget gitu...walaupun ini memang hanya fiksi.Love author sekebon jagung dah
2022-08-26
0
ليل
maaf thor sekedar masukan
mungkin kata "mencengkeram tangan bisa di ganti dengan berpegangan tangan/ menggandeng tangan" biyar kesanya lebih rapi bahasanya🙏🙏
2022-08-15
0
Warsiti
romantis sekali william smg jodoh
2022-08-13
0