NovelToon NovelToon

Nama Author: Vicaldo

TERJEBAK PERINTAH PRESDIR

4.9 |

Nama Author: Vicaldo

Assalamu'alaikum reader lovers Vicaldo....
Sebelumnya author mengucapkan banyak terimakasih atas kesediaan readers semua berkunjung ke karya saya.Semoga suguhan cerita yang saya suguhkan mampu memberikan kepuasan bagi reader lovers semua.Ini adalah karya ketiga ku semoga bisa lolos seleksi dan lolos kontrak.Semoga mampu meraih viewes sebanyak banyaknya .Agar semakin banyak pendapatan yang author dapat untuk saya donasikan ke yayasan yatim piatu.Semoga langkah author bisa menjadi ladang beramal bagi reader lovers semua.Sama sama berbagi untuk senyum si Yatim.

😗😗😗😗😗😗


Cerita karya ketiga kali ini mengisahkan perjuangan seorang pemuda desa bernama Gatthan Maulidan yang mempunyai pacar Shiren Kosasih dari desa yang sama , karena sama sama ingin sukses maka sikekasih harus terpisah dan merantau kekota besar untuk mewujud kan mimpi mereka.Shiren terpaksa harus terlebih dulu berangkat mengejar mimpinya karena Gatthan sang kekasih masih harus merawat ibunya Laras yang masih sakit.

Setelah Laras sembuh barulah Gatthan berpamit kepada ibunya untuk segera menyusul kekasihnya bersama mewujudkan mimpinya.

Namun sesampainya dikota besar bukan melepas rindu dengan sang kekasih matanya berkali kali dikejutkan bahwa Shiren kekasihnya sedang berjalan mesra bersama seorang pria yang entah siapa Gatthan tak mengenalnya ?????

Rasa kekecewaan yang ia dapat setibanya dikota besar membuat Gatthan patah hati bahkan frustasi.Semangat juang Gatthan akhirnya membawanya pada sebuah perusahaan besar yang awalnya menerimanya sebagai sopir pribadi dari seorang presdir.Dan berkat kerja keras kejujuran dan kegigihannya akhirnya sang presdir mengangkatnya menjadi seorang asisten pribadi.

Hingga suatu saat ketika ia menyusuri jalanan malam ibu kota ia melihat sesosok lelaki berwibawa berpawakan layaknya seorang boss tengah menyeberang jalan karena suatu keperluan.Yang tak lain adalah bossnya.

Namun naas lelaki paruh baya yang bernama Fadella itu tertabrak oleh sebuah mobil yang entah dari mana asalnya hingga harus dilarikan kerumah sakit segera.

Jalanan malam ibukota yang telah berkurang pengunjung nya karena terbuai ke alam mimpi masing masing hanya menyisahkan Gatthan seorang disana terpaksa harus melarikan tuan Fadella kesebuah rumah sakit.

Akibat kecelakaan tersebut tuan Fadella mengalami kelumpuhan.Yang membuatnya tak bisa lagi sepenuhnya menjalankan kerajaan bisnisnya.Sedangkan beliau hanya memiliki seorang putri semata wayang Fairuz Fadella Islami.

Gadis cantik berusia 21 tahun yang hobinya selalu menghambur hamburkan uang orang tuanya.Bahkan dalam masa kuliah saja hampir di DO oleh dekan kampusnya karena selalu absen dari semua makul dosen.

" Menikahlah dengan anak ku " Jedderrrr....
Itulah perintah dari tuan Fadella saat mengetahui pria yang menyelamatkannya tak lain adalah asisten pribadinya.

Mampukah Gatthan menjadi pendamping Fairuz gadis sombong angkuh dan manja serta rese sesuai harapan tuan Fadella?????


Saksikan kisahnya!!!!!!😍😍😍



Happy Reading.............

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Vicaldo, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

TERJEBAK PERINTAH PRESDIR
Noveltoon Downloade Noveltoon Downloade
Pendahuluan | Episodes
Updated 112 Episodes
Naik
  |  
Turun
1
Perkenalan Tokoh
2
Hari Pertama Shiren bekerja
3
Pengenalan tokoh Utama Wanita
4
Keberangkatan Ghattan ke Jakarta
5
Kekecewaan Gahttan
6
Interview Ghattan
7
Pertemuan Rahasia Fadeela dan Ghattan
8
CEO BARU
9
Kecelakaan Fadeela
10
Kedatangan Fairuz di RS
11
Kunjungan CEO Baru Ke WKGROUP
12
Hari pernikahan Fairuz dan Ghattan
13
Keributan Malam Pertama
14
Keributan Pagi Hari
15
Pertengkaran di Dalam Mobil
16
Sikap Aneh Ghattan
17
Perang mulut
18
Perhatian Pertama Ghattan
19
Tidur di Sofa berdua
20
Pagi Mengesalkan
21
Ghattan mulai terbakar cemburu
22
Cemburu juga butuh tenaga
23
Ciuman pertama
24
Menggigil Kedinginan
25
Keakraban Pertama kali
26
Semakin akrab dan dekat
27
I Love You Gadis Manjaku
28
Welcome Dubai
29
I Miss You
30
Kemana , Ada Apa Bram ?
31
Rencana Bram
32
Niat Jahat Bram part I
33
Pengumumam
34
Niat Jahat Bram Part II
35
Pertemuan Kembali Ghattan dan Pak Madi
36
Kesabaran Ghattan
37
Perasaan Terpendam Susan Untuk Bram
38
Bram Merenggut Kesucian Susan
39
Persiapan Fairuz ke Surakarta
40
Kedatangan Fairuz dan Ghattan di kota kelahiran
41
Kedatangan Fairuz Di Kota Solo
42
Fairuz mandi dirumah ibu Mertua
43
Kelucuan Fairuz Part I
44
Kelucuan Fairuz Part II
45
Belah Duren
46
Malam Seru Di Kota Solo
47
Makan Malam Keluarga Susan
48
Performa Slamet Saat Meeting
49
Kemarahan Sarah
50
Kecelakaan Kecil Di Dapur Laras
51
Rencana Resepsi Ghattan dan Fairuz.
52
Fairuz Dan Ghattan Sholat Berjama'ah Di Masjid
53
Sambutan Fahmi Pemilik Alila Hotel
54
Shiren Terkejut Mendengar Cerita Amel
55
Persiapan Menjelang Hari H
56
Kejadian Mengejutkan Dipesta
57
Hadiah Yang Indah Dari Shiren Untuk Ghattan dan Fairuz
58
Kesyahduan Dua Sejoli Di Pagi Hari
59
Singgah ke Rumah Laras
60
Slamet Pengganggu
61
Meeting Dengan Pak Agung
62
Murka Rangga
63
Susan Mengaku
64
Kedatangan Susan ke Rumah Fairuz
65
Kepergian Susan ke Amsterdam
66
Insiden Di Ruang Meeting WK Group
67
Ghattan Dan Fairuz Tinggal Di Villa
68
Kesedihan Keluarga Susan
69
Kehamilan Susan
70
Acara Wisuda
71
Fairuz Hamil
72
Fairuz Merajuk
73
Drama Kecemburuan Fairuz
74
Ada Apa Dengan Fairuz??
75
Insiden Fairuz Di Kamar Mandi
76
Murka Fadeela
77
Kesedihan dan Pertemuan Shiren dengan Alga
78
Tragedi Pertemuan Bram dan Susan
79
Meninggalnya Ibunda Alga
80
Kunjungan Keluarga Fadeela
81
Ulah Konyol Fairuz Lagi
82
Suasana Haru Biru Pertemuan Bramastya
83
Kuntilanak Bojong Gedhe
84
Baby Ayunindya Sumastya
85
Perjalanan Ke Bandara
86
Ada apa Dengan Fairuz dan Ghattan??
87
Penangkapan Sang Kawanan Penjahat
88
Tangis Desi dan Hasan
89
Penggerebekan Tuan Mahmud di Villa
90
Kaget nya Alga
91
Suasana Haru Biru
92
Acara Pernikahan Susan dan Bramastya
93
Bayu Teman Kecil Fairuz
94
Kejutan Ulang Tahun Ghattan
95
Fairuz Mulai Kesakitan
96
Suasana Gembira di Ruang Perawatan
97
Insiden Di Kota Solo
98
Fadeela dan Ghattan Pergi ke kota Solo
99
Pertemuan Wulansari dan Fadeela
100
Kunjungan Alga ke Kediaman Orang Tua Shiren
101
Shiren Pindah Rawat ke Malaysia
102
Gendhis Sadar Dari Koma
103
Ulah Ghattan Membully Slamet
104
Kabar Kehamilan Kedua Susan
105
Suasana Bahagia di Kediaman Wulansari
106
Suasana Bahagia bercampur Haru Biru
107
Pesta Pernikahan Alga dan Shiren
108
Kabar Perjodohan Slamet
109
Acara Tunangan Hacheng dan Gendhis
110
Berlibur Sekeluarga
111
Ending TERJEBAK PERINTAH PRESDIR
112
Sepatah Kata Author
112
Sepatah Kata Author
111
Ending TERJEBAK PERINTAH PRESDIR
110
Berlibur Sekeluarga
109
Acara Tunangan Hacheng dan Gendhis
108
Kabar Perjodohan Slamet
107
Pesta Pernikahan Alga dan Shiren
106
Suasana Bahagia bercampur Haru Biru
105
Suasana Bahagia di Kediaman Wulansari
104
Kabar Kehamilan Kedua Susan
103
Ulah Ghattan Membully Slamet
102
Gendhis Sadar Dari Koma
101
Shiren Pindah Rawat ke Malaysia
100
Kunjungan Alga ke Kediaman Orang Tua Shiren
99
Pertemuan Wulansari dan Fadeela
98
Fadeela dan Ghattan Pergi ke kota Solo
97
Insiden Di Kota Solo
96
Suasana Gembira di Ruang Perawatan
95
Fairuz Mulai Kesakitan
94
Kejutan Ulang Tahun Ghattan
93
Bayu Teman Kecil Fairuz
92
Acara Pernikahan Susan dan Bramastya
91
Suasana Haru Biru
90
Kaget nya Alga
89
Penggerebekan Tuan Mahmud di Villa
88
Tangis Desi dan Hasan
87
Penangkapan Sang Kawanan Penjahat
86
Ada apa Dengan Fairuz dan Ghattan??
85
Perjalanan Ke Bandara
84
Baby Ayunindya Sumastya
83
Kuntilanak Bojong Gedhe
82
Suasana Haru Biru Pertemuan Bramastya
81
Ulah Konyol Fairuz Lagi
80
Kunjungan Keluarga Fadeela
79
Meninggalnya Ibunda Alga
78
Tragedi Pertemuan Bram dan Susan
77
Kesedihan dan Pertemuan Shiren dengan Alga
76
Murka Fadeela
75
Insiden Fairuz Di Kamar Mandi
74
Ada Apa Dengan Fairuz??
73
Drama Kecemburuan Fairuz
72
Fairuz Merajuk
71
Fairuz Hamil
70
Acara Wisuda
69
Kehamilan Susan
68
Kesedihan Keluarga Susan
67
Ghattan Dan Fairuz Tinggal Di Villa
66
Insiden Di Ruang Meeting WK Group
65
Kepergian Susan ke Amsterdam
64
Kedatangan Susan ke Rumah Fairuz
63
Susan Mengaku
62
Murka Rangga
61
Meeting Dengan Pak Agung
60
Slamet Pengganggu
59
Singgah ke Rumah Laras
58
Kesyahduan Dua Sejoli Di Pagi Hari
57
Hadiah Yang Indah Dari Shiren Untuk Ghattan dan Fairuz
56
Kejadian Mengejutkan Dipesta
55
Persiapan Menjelang Hari H
54
Shiren Terkejut Mendengar Cerita Amel
53
Sambutan Fahmi Pemilik Alila Hotel
52
Fairuz Dan Ghattan Sholat Berjama'ah Di Masjid
51
Rencana Resepsi Ghattan dan Fairuz.
50
Kecelakaan Kecil Di Dapur Laras
49
Kemarahan Sarah
48
Performa Slamet Saat Meeting
47
Makan Malam Keluarga Susan
46
Malam Seru Di Kota Solo
45
Belah Duren
44
Kelucuan Fairuz Part II
43
Kelucuan Fairuz Part I
42
Fairuz mandi dirumah ibu Mertua
41
Kedatangan Fairuz Di Kota Solo
40
Kedatangan Fairuz dan Ghattan di kota kelahiran
39
Persiapan Fairuz ke Surakarta
38
Bram Merenggut Kesucian Susan
37
Perasaan Terpendam Susan Untuk Bram
36
Kesabaran Ghattan
35
Pertemuan Kembali Ghattan dan Pak Madi
34
Niat Jahat Bram Part II
33
Pengumumam
32
Niat Jahat Bram part I
31
Rencana Bram
30
Kemana , Ada Apa Bram ?
29
I Miss You
28
Welcome Dubai
27
I Love You Gadis Manjaku
26
Semakin akrab dan dekat
25
Keakraban Pertama kali
24
Menggigil Kedinginan
23
Ciuman pertama
22
Cemburu juga butuh tenaga
21
Ghattan mulai terbakar cemburu
20
Pagi Mengesalkan
19
Tidur di Sofa berdua
18
Perhatian Pertama Ghattan
17
Perang mulut
16
Sikap Aneh Ghattan
15
Pertengkaran di Dalam Mobil
14
Keributan Pagi Hari
13
Keributan Malam Pertama
12
Hari pernikahan Fairuz dan Ghattan
11
Kunjungan CEO Baru Ke WKGROUP
10
Kedatangan Fairuz di RS
9
Kecelakaan Fadeela
8
CEO BARU
7
Pertemuan Rahasia Fadeela dan Ghattan
6
Interview Ghattan
5
Kekecewaan Gahttan
4
Keberangkatan Ghattan ke Jakarta
3
Pengenalan tokoh Utama Wanita
2
Hari Pertama Shiren bekerja
1
Perkenalan Tokoh
Lihat Semua
Descarga TERJEBAK PERINTAH PRESDIR PDF
Lapor karya ini
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!