Relia Melati gadis yatim piatu yang terpikat oleh atasan sendiri yang ternyata ayah angkatnya bernama Setta Pramana yang usianya 20 tahun lebih darinya karena haus kasih sayang seorang ayah.
Gayung pun bersambut mereka pun menikah. Namun, kehidupan setelah menikah tidak sesuai dengan apa yang dirasakannya di awal karena suatu sebab yang Relea tidak tahu.
Di malam pertama yang indah setelah bergelut dengan rasa yang bergelora, Setta membisikan suatu kata yang membuat Relia terkejut dan membeku.
"Aku menikahimu bukan untuk memberikan senyum di bibirmu, tapi ingin memberikan luka, kau harus menebus segalanya dengan hati yang kesakitan dan air matamu itu," kata pria itu menyudahi aktivitasnya dan meninggalkan gadis itu begitu saja tanpa kata manis.
Relea tidak tahu apa yang membuat suaminya berubah 180 derajat itu.
Bagai ombak yang pasang surut perlakuan sang suami pada Lea seolah ada kebencian mendalam kepada dirinya yang tidak pernah dia tahu.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Sukatmi Endiyanti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Pesona Cinta Semu Komentar