Arsyilla khalisa mahreen, gadis yatim nan lugu yang tumbuh besar bersama ibunya disebuah desa pelosok. Hidup seadanya tak membuat Arsyi kehilangan semangat apalagi berkecil hati, karena ia merasa tidak akan ada kesuksesan tanpa adanya sebuah cerita untuk meraihnya.
Siapa bilang lulusan SMA tidak bisa sukses, karena roda itu berputar tidak selamanya yang berada dibawah tetap dibawah, maka berusahalah agar rodamu berputar mengikuti arus yang kamu pilih.
Sampai akhirnya ia bertemu dengan seorang CEO yang menjadi distributor hasil panen di wilayahnya, entah kebikan apa yang ia buat sampai ia dipinang oleh CEO tersebut. Namun kerikil-kerikil rumah tangganya sangat besar hingga harus membuat Arsyi dan suaminya berusaha untuk melewati itu semua.
Bukan hal yang sulit, karena sifatnya yang sangat sabar lagi pemaaf yang membuat semua orang menyukainya. yuk segera ikuti kisahnya sampai akhir.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon aisaa, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Lembar Kisah Untuk Arsyilla Komentar