Masa Orientasi Siswa

Terlihat tiga orang pria masuk kekelas dengan berjas merah dan memperkenalkan dirinya di depan kelas.

"Hi semua, namaku Alex. Aku kakak tingkat kalian yang bertugas membimbing kalian saat menjalankan masa ospek, mohon kerja samanya," ucap Alex memperkenalkan dirinya di depan banyak mahasiswa

"Hi,Namaku Rikky.. sama seperti Alex, aku juga kakak tingkat kalian semua yang bertugas membimbing kalian kedepan, salam kenal semua..," ucap Rikky ikut memperkenalkan dirinya

"Hallo... Namaku David," jawab David dengan singkat dan nada cool.

Alex dan Rikky menoleh kearah David yang hanya memberikan pengenalan singkat.

Diantara ke 3 cowok osis ini, David lah yang paling menarik perhatian wanita. Sikapnya yang cool, keren dan murah senyum membuat para wanita tercengang melihatnya, termasuk Ariyani.

"Wahhh, Alessya lihat deh.. kak David itu ganteng ya," ucap Ariyani yang terbuai melihat ketampanan David. Sementara Alessya hanya menaikkan alisnya ketika mendengar Ariyani menganggap David sangat tampan, namun baginya David terlihat biasa saja.

"Biasa saja tauk... tidak seganteng itu," ucap Alessya

"Memang ya kalau wanitanya cantik sepertimu, orang tampan didepan itu tak ada apa-apanya," ucap Ariyani menyenggol lengan Alessya

"Oke adek-adek... kakak akan menyampaikan apa yang perlu dibawa besok. Kalian besok harus membuat topi kerucut yang dengan tali di dagu biar tidak mudah lepas jika dipakai, kemudian membawa alat pembersih seperti kain pel, timba, kemucing dsb" ucap Alex menjelaskan didepan kepada semua mahasiswa baru di kelas.

"Kemudian mulai besok, kalian tidak diperbolehkan membawa handphone, kalau sampek ketahuan membawa maka akan disita. Ingat !!! pemeriksaan akan selalu dilaksanakan," lanjut Rikky menjelaskan

Alessya mengangkat tangannya.

"Maaf kak, kalau buat yang kekampus diantar jemput bagaimana? kalau tidak membawa handphone berarti saya tidak bisa menelfon supir untuk jemput," ucap Alessya bertanya dengan mengacungkan tangan

"Kamu bisa pakai handphone saya, atau pulang bareng saya," ucap David sambil tersenyum.

uuuuuhhuuuyyyy.....sontak semua teman-teman dikelas pada menyorakinya.

"Dasar David, pintar dia memilih mangsanya," ucap Alex kepada Rikky dengan cengengesan.

"Biasalah, tipe David kan yang seperti ini," jawab Rikky tak habisa pikir dengan sahabatnya yang terkenal playboy.

mendengar ucapan David, Alessya hanya diam saja dan tak tau harus bagaimana, ia terus memikirkan nasib dirinya besok, dan mulai merasa kesal dengan aturan ini.

"Sepertinya kak David menyukaimu syaa," bisik Ariyani.

"Apaan sih, gak tertarik aku mah," sahut Alessya menjawab geli ucapan Ariyani.

Sementara itu, Daffa yang dari tadi malas mendengar kakak tingkat yang sibuk mengenalkan namanya dan menggoda Alessya, ia hanya duduk dan menggambar sesuatu dibukunya. Daffa memiliki hobbi menggambar seperti anime dan kartun, gambarnya sering menjuarai perlombaan. Selain diberi otak yang jenis, Daffa juga diberi tangan ajaib yang bisa menggambar dengan bagus oleh sang pencipta. Berbeda dengan Alessya yang sangat tidak suka menggambar, kelemahan Alessya adalah menggambar, Alessya tidak suka dengan kesenian apalagi menggambar. Namun Alessya memiliki bakat dalam bidang musik.

Waktu terus berjalan jam istirahat pun tiba,bel sudah berbunyi. Perut Alessya sudah terasa perih karena laper. Alessya dan Ariyani bangkit dari tempat duduknya dan hendak kekantin bersama, namun tiba-tiba...

Dug.. Alessya terjatuh, kakinya menyandung kaki Daffa yang keluar dari bawah mejanya. Daffa hanya memandang Alessya dengan heran mengapa ia bisa jatuh.

"Kenapa ini cewek bisa jatuh sih,malu-maluin aja" batin Daffa tak habis pikir melihat seorang cewek yang sudah dewasa namun masih sangat ceroboh.

"Aduuhh, sakit banget.. Alessya sambil membersihkan tangan dan lututnya"

"Kamu tuh kakinya gak bisa apa diem ditempatnya, jangan nongol-nongol diluar gitu, liat nih gara-gara kaki kamu keluar seperti itu akunya jadi jatuh," ucap Alesya kesal dan marah di depan Daffa.

"Oh kamu jatuh karena kakiku, Sorry...," ucap Daffa singkat.

Alessya sangat malas harus meladeni Daffa yang dari pagi sudah membuatnya kesal, ia pun pergi menyusul Ariyani kekantin. Di kantin sangat ramai, Alessya dan Ariyani sangat kesulitan memesan makanan. Namun nasib berkata lain, karena Alessya menjadi pusat perhatian, laki-laki rela memberikan jalan untuk Alessya agar bisa memesan makanan sehingga tidak perlu mengantri. Ariyani bersyukur memiliki teman cantik seperti Alessya.

___________

Waktu sudah hampir sore, bel pulang sekolah sudah berbunyi, Alessya pergi meninggalkan kampus dengan ditemani sopir pribadinya yang sudah stay didepan gerbang untuk menjemputnya. Alessya sangat lelah, hari pertama iya senang mendapatkan teman baru, namun iya juga kesal karena ulah Daffa.

.

.

.

.

.

.

.

Ikuti terus kelanjutannya, jangan lupa L I K E di setiap episodenya😊

Terpopuler

Comments

@3njvn@j3(◍•ᴗ•◍)❤🇲🇨🧕

@3njvn@j3(◍•ᴗ•◍)❤🇲🇨🧕

menarik....lanjuttttt bacaaaaaaaa

2020-10-21

0

D'illah @ NS

D'illah @ NS

David cool bgt!

2020-06-02

2

Aryan Lee

Aryan Lee

Ini setingnya di desa ap ya? kok cowoknya ganteng2 semua..? baca juga ambisi cinta tuan muda ya!

2020-05-19

1

lihat semua
Episodes
1 Pengenalan Tokoh
2 Teman Baru
3 Masa Orientasi Siswa
4 Benci Tapi Perhatian
5 Diam-diam
6 Amarah
7 Mencoba Mengerti
8 Perasaan ini
9 Perpustakaan
10 Pantai
11 Detak Jantung
12 Perasaan Baru
13 Belum Berjodoh
14 Kelas Pertama
15 Hal yang Tidak Aku tahu
16 Menggemaskan
17 Permintaan Maaf
18 Diam - Diam Suka
19 Dia Kekasihku
20 Kantin
21 Cemburu
22 Preman Kampus
23 Terabaikan
24 Dibalik Sikapnya yang Polos
25 Kecewa
26 Yang Selalu Ada
27 Pertengkaran
28 Menginap
29 Boneka
30 Bersamamu
31 Kamar Cowok
32 Malam Minggu
33 Exam (Ujian)
34 Sulit Ku Percaya
35 Hatinya Yang Cantik
36 Berfikir Positif
37 Waktu Yang Lama
38 Final Exam
39 Holiday~~~
40 Saat Bersamanya
41 Bergerak Jangan Diam
42 Dia milikku
43 Suatu Perubahan
44 Pertemuan Formal
45 Sebuah Perjanjian
46 Perempuan Pengganggu
47 Sebuah Impian
48 Kegelisahan.
49 MAKRAB (Malam Keakraban)
50 Melihatnya Tersenyum
51 Tugas Kelompok
52 Punyamu dan Punyaku
53 Penyesuaian Kelas Bimbingan
54 Kemarahan yang Terpendam
55 Boneka yang Mirip dengan Ku
56 Kenyataan yang Pahit
57 Sebuah Permintaan
58 Kesalahan Dokter
59 Pertemuan Kedua
60 Berusaha Menjauh
61 Reuni SMA
62 Pertunangan
63 Berakhirnya Sebuah Hubungan
64 Berusaha Kuat
65 Jangan Rebut Tempatku
66 S2 Luar Negeri
67 Aku Ingin Melihatnya Tersenyum
68 Menepati Janji
69 Pelayan Toko
70 Menuju IPhO
71 (IPhO - International Physics Olympiad)
72 Pengumuman
73 Bandara
74 Tanpa Kau Didekatku
75 UNTUK ALESSYA
76 Haruskah Aku Pergi?
77 Bimbang
78 Inggris
79 Mencarimu
80 Mulai Putus Asa
81 Parfum Alessya
82 Kamu Yang Selalu Menemukanku
83 Jangan Pergi
84 Daftar Blokir
85 Kereta
86 Taman .
87 Kereta Part 2
88 Cemburu
89 Ambigu
90 Tak Ingin Melepasmu
91 Just For Me
92 Aku Yang Akan Memulai
93 Malam yang Indah
94 Cemburuan
95 Cemburuan Part 2
96 Stempel Tanda Kepemilikan
97 Foto Bukti
98 Mati Lampu
99 Alex Briand Lee
100 Rencana Masa Depan
101 Minuman Kaleng
102 Pulang
103 Semut Besar
104 Back To Kampus
105 Paparazi
106 BREAK
107 Hubungan yang Rumit
108 Sticky Note
109 Kacau
110 Kamu Tidak Sendiri
111 Dibalik Pesan Yang Terbaikan
112 Sticky Note Membuatnya Marah
113 KEJUTAN
114 Hotel
115 Awal yang Sempurna
116 Bathup yang Penuh Air
117 Menebak Ukuran
118 Ketakutan
119 Permintaan Nyleneh.
120 Tangan Jail
121 Hukuman
122 Perubahan sikap
123 Belajar Mandiri
124 Belum Terlambat
125 Kasur dan Ranjang
Episodes

Updated 125 Episodes

1
Pengenalan Tokoh
2
Teman Baru
3
Masa Orientasi Siswa
4
Benci Tapi Perhatian
5
Diam-diam
6
Amarah
7
Mencoba Mengerti
8
Perasaan ini
9
Perpustakaan
10
Pantai
11
Detak Jantung
12
Perasaan Baru
13
Belum Berjodoh
14
Kelas Pertama
15
Hal yang Tidak Aku tahu
16
Menggemaskan
17
Permintaan Maaf
18
Diam - Diam Suka
19
Dia Kekasihku
20
Kantin
21
Cemburu
22
Preman Kampus
23
Terabaikan
24
Dibalik Sikapnya yang Polos
25
Kecewa
26
Yang Selalu Ada
27
Pertengkaran
28
Menginap
29
Boneka
30
Bersamamu
31
Kamar Cowok
32
Malam Minggu
33
Exam (Ujian)
34
Sulit Ku Percaya
35
Hatinya Yang Cantik
36
Berfikir Positif
37
Waktu Yang Lama
38
Final Exam
39
Holiday~~~
40
Saat Bersamanya
41
Bergerak Jangan Diam
42
Dia milikku
43
Suatu Perubahan
44
Pertemuan Formal
45
Sebuah Perjanjian
46
Perempuan Pengganggu
47
Sebuah Impian
48
Kegelisahan.
49
MAKRAB (Malam Keakraban)
50
Melihatnya Tersenyum
51
Tugas Kelompok
52
Punyamu dan Punyaku
53
Penyesuaian Kelas Bimbingan
54
Kemarahan yang Terpendam
55
Boneka yang Mirip dengan Ku
56
Kenyataan yang Pahit
57
Sebuah Permintaan
58
Kesalahan Dokter
59
Pertemuan Kedua
60
Berusaha Menjauh
61
Reuni SMA
62
Pertunangan
63
Berakhirnya Sebuah Hubungan
64
Berusaha Kuat
65
Jangan Rebut Tempatku
66
S2 Luar Negeri
67
Aku Ingin Melihatnya Tersenyum
68
Menepati Janji
69
Pelayan Toko
70
Menuju IPhO
71
(IPhO - International Physics Olympiad)
72
Pengumuman
73
Bandara
74
Tanpa Kau Didekatku
75
UNTUK ALESSYA
76
Haruskah Aku Pergi?
77
Bimbang
78
Inggris
79
Mencarimu
80
Mulai Putus Asa
81
Parfum Alessya
82
Kamu Yang Selalu Menemukanku
83
Jangan Pergi
84
Daftar Blokir
85
Kereta
86
Taman .
87
Kereta Part 2
88
Cemburu
89
Ambigu
90
Tak Ingin Melepasmu
91
Just For Me
92
Aku Yang Akan Memulai
93
Malam yang Indah
94
Cemburuan
95
Cemburuan Part 2
96
Stempel Tanda Kepemilikan
97
Foto Bukti
98
Mati Lampu
99
Alex Briand Lee
100
Rencana Masa Depan
101
Minuman Kaleng
102
Pulang
103
Semut Besar
104
Back To Kampus
105
Paparazi
106
BREAK
107
Hubungan yang Rumit
108
Sticky Note
109
Kacau
110
Kamu Tidak Sendiri
111
Dibalik Pesan Yang Terbaikan
112
Sticky Note Membuatnya Marah
113
KEJUTAN
114
Hotel
115
Awal yang Sempurna
116
Bathup yang Penuh Air
117
Menebak Ukuran
118
Ketakutan
119
Permintaan Nyleneh.
120
Tangan Jail
121
Hukuman
122
Perubahan sikap
123
Belajar Mandiri
124
Belum Terlambat
125
Kasur dan Ranjang

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!