Seorang mahasiswi jurusan administrasi di sebuah Universitas terbesar di kota A,
Ratih ayu anindita adalah seorang wanita cantik dan menawan memiliki lesung pipi yang indah.
Ratih lahir di keluarga yang sangat sederhana dia hanya tinggal bersama dengan tantenya yang sedang sakit sakitan sejak lama.
Ratih sudah jadi yatim piatu sejak kecil, ia anak yang sangat pekerja keras dari tingkat sekolah dasar sampai perguruan tinggi Ratih selalu mendapatkan beasiswa selama ia menempuh pendidikan nya marena kepintaran yangbia miliki.
Ratih tinggal menunggu jadwal sidang skripsi saja, mangkahnya ia mencari pekerjaan bermodal kan dengan transkrip nilai yang ia miliki Ratih akan melamar pekerjaan disebuah perusahaan besar di kota A.
Ratih :" Semoga disini bisa dapat kerjaan"
Ia berjalan masuk ke dalam kantor dan tidak sengaja menabrak seorang laki laki.
Bruk
Ratih :" Maaf pak saya tidak sengaja"
Mereka berdua bertatapan, beberapa menit kemudian mereka tersadarkan.
Leo:" Kamu Ayu kan?"
Ratih:" Kok bapak tau nama saya?"
Leo:" Kamu cantik banget yu, kesini ngapain??"
Ratih :" Mau melamar pekerjaan pak? (menunjukan surat lamarannya), tapi apa bapak kenal saya?"
Ratih masih bingung dan terus mengingat siapa sosok laki laki di hadapannya ini.
Ratih :" kak leo??"
Lalu setelah tersadar ia langsung menghambur kepelukan Leo. Ia mengenai Leo karna dulu laki laki itu adalah anak dari tetangga Ayu saat mereka tinggal di kota B.
Leo:" Kamu akhirnya inget aku dek."
Ratih :" Abang kerja disini? "
Leo :"Iyaa dek kamu mau ngelamar jadi apa dek? kalo jadi istri Abang sudah gak bisa dek karena Abang udah punya kekasih"
ucapan Leo membuat Ayu tersenyum
Ratih tahu kalo Leo sudah punya pacar karena dulu pacarnya Leo selalu berkunjung saat Leo masih di tinggal di kota B
Ratih:" Abang apaan si aku tuh kesini mau kerja bang terserah diterima di bagian apa aja bang. Asalkan bisa dapat uang yang halal, Abang tahu kan kalo bunda sakit dan butuh banyak uang untuk biaya pengobatan sampai sembuh"
Ratih sudah menganggap tantenya itu seperti ibunya sendiri sejak kedua orang tuanya meninggal. Ratih hanya tinggal bersama bundanya wanita yang sudah dianggap olehnya seperti ibu kandungnya sendiri, Ratih tahu bundanya itu pergi meninggalkan keluarga karena tidak mau menjadi beban karena sakit yang bunda alami.
Bunda yang dulu masih bisa bekerja, tapi sejak Ratih lulus SMP bunda sudah tidak bisa kerja lagi. Penyakit yang di derita oleh bunda semakin parah, dan itu juga yang menjadi salah satu faktor membuat Ratih mencari pekerjaan sejak SMA.
Kadang Ratih membantu membersihkan toko, setiap hari sabtu dan minggu atau dia akan bekerja sebagai pelayan di sebuah cafe.
Leo :" Yaudah sini lamaran kamu, kamu sudah lulus kuliah dek?"
Ratih :" Belum bang masih tunggu sidang skripsi aja tapi Abang tenang aja aku bisa kok nanti atur waktu antara kuliah dan kerja"
Leo:" Ini lamarannya Abang bawa dulu ya dek, karna emang Abang lagi cari sekretaris untuk bos Abang biar sekalian Abang rekomendasi kan kamu aja. Oh ya dek kamu jurusan apa?"
Ratih:" Manajemen bisnis bang"
Leo:" Wah pas banget, yaudah ini Abang ambil lamarannya kamu pulang aja dulu nanti Abang akan hubungi lagi ya dek. Ini no hp kamu kan???"
Ratih:" Oke siap bang, makasih ya aku pamit pulang dulu bang"
Ratih meninggalkan kantor tersebut dengan besar harapan akan diterima disini, karna menurut Ratih kalo ia bisa diterima disini ia bisa membiayai pengobatan bundanya.
Di dalam ruang kerja Leo, laki laki itu memandangi pas photo dari surat lamaran Ratih raut kesedihan terpancar di wajahnya.
Leo:" Sedihnya nasib kamu dek, sejak di tinggal orangtua mu meninggal sekarang kamu juga harus mengurus tante mu yang sakit sakitan. Semoga kebahagian selalu ada untukmu."
Haiiiiii, ini episode "Ratih" yaaa semoga kalian suka.
Kasih komentar dan like dan Vote yaaaaa,
terimakasih sudah membaca karya ku.
sahabat semuaaa. salam hangat 🥰🥰🥰
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 88 Episodes
Comments
🇮🇩 F E E 🇵🇸
Menarik...
2020-12-31
1
Tri Widayanti
😢
semangat buat Ratih💪
2020-08-27
1
Zhia
menarik ceritanya thor👍
2020-08-08
0