EYANG VS CUCU MENANTU

Di sebuah rumah besar di kediaman dari Tuan Eka Yuda, Selin terduduk di sofa dengan muka tertunduk, mukanya pucat melihat ke murkaan Papanya . Barang - barang sudah berserakan dan pecahan - pecahan keramik juga berhamburan di lantai.

" Dasar anak bodoh, aku memang menyuruhmu untuk mendekatinya, tapi bukan dengan cara seperti itu, Dasar anak tidak ada otak " teriak Tuan Yuda saat ia mengetahui akar permasalahannya, sambil melempar bantal sofa ke arah Selin.

" Pa... " teriak mama selin, tak terima putrinya di katain seperti itu oleh papanya sendiri.

" Apa....!!! kamu tidak terima, kalian berdua bisanya hanya menghambur hamburkan uang saja, aku harus berkerja keras agar sampai di titik ini, dan tidak mudah bisa berkerjasama dengan perusahaan Tuan Angga, dan kini dengan sekejab kalian menghancurkannya. " Tuan yuda menghempaskan dirinya di kursi.

" Papa tidak mau tahu, sekarang kamu temui Fardhana dan minta maaf, bagaimana caranya agar Dia tidak menarik sahamnya di perusahaan Papa. kalau perlu bersujudlah. "

" Tapi Pa.. "

" Mama... diamlah " Tuan Yuda menatap tajam ke arah Istrinya.

" Mulai hari ini tidak ada Fasilitas apapun untuk kalian sampai Perusahaan kembali stabil dan Tuan Angga kembali bekerja sama dengan perusahaan kita lagi."

Selin dan Mamanya saling bertatapan. tangan selin mengepal dan dadanya berdetak kencang penuh dengan kemarahan.

" Semua ini pasti karena cewek kampungan itu, dia harus membayar mahal semua ini , tak kan ku biarkan kamu bahagia Lovina, aku akan hancurkan hidupmu, Fardhan hanya milikku, tak kan kubiarkan orang lain memilikinya. " ucap Selin dalam hatinya.

*****

" Ayo turun sayang, " Kata Fardhan setelah membuka pintu mobilnya, di depan pintu Bu hasna sudah menyambut mereka berdua.

" Dhan.... aku bisa berjalan sendiri, " kata Lovina terkejut saat tiba - tiba Fardhan mengangkat tubuhnya.

" Diamlah sayang, atau aku cium bibirmu itu " Lovina memukul dada Fardhan dan cemberut. Dia malu karna ibunya ada di situ.

" Nak Fardhan kenapa dengan Lovi, katanya sudah sembuh apa masih lemas badannya? " tanya bu Hasna yang melihat Fardhan mengendong Lovi.

" Iya Bu, malas jalan katanya, minta di gendong terus dari tadi...cekk Manjanya anak bu Hasna ini " Seloroh Fardhan yang Alhasil mendapatkan pukulan lagi di dadanya. Bu hasna hanya tersenyum di belakang Fardhan,

" Kalian sudah pulang " kata nenek sari Yang baru saja keluar dari kamarnya.

" Sudah Nek, Nenek sehat ?" tanya Fardhan.

" Alhamdulillah Nak " jawab nenek pelan dan duduk di sofa.

" Maaf ya Nek... Fardhan merepotkan dan menyusahkan Nenek, seharusnya Fardhan yang pulang ke kampung, tapi malah ibu dan nenek yang datang kasini. " Nenek sari hanya tersenyum.

Fardhan meletakkan Lovi di sofa Ruang tamu. dan ia menghempaskan juga tubuhnya di sisi Lovi.

" Capek... berat kan " ledek Lovina yang melihat Fardhan menarik nafas lega.

" Tentu saja..... tidak, kalau perlu akan ku gendong kemanapun kamu mau pergi , Biar kayak mbah Surip " Fardhan tertawa pelan.

" Di minum dulu nak Fardhan "

" Makasih bu " .

" Oh iya bu Apa paman malik yang akan menjadi wali nikahnya nanti. "

" Iya Nak, Besok mereka akan berangkat kesini sama Kakek dan Nenek kamu. "

" Ya udah besok biar Fardhan dan Raka yang jemput di bandara. "

" Sayang Besok akan Ada tim desainer yang akan datang ke rumah ini untuk fitting baju, " Lovi mengangguk.

" Yaa sudah aku pulang dulu, Istirahat yang banyak "

" Gak makan malam dulu Nak Fardhan ? "

" Lain kali aja bu, ini Mama sudah kirim pesan di rumah sudah ada Eyang, orang tua dari Mama. "

" Ya Sudah hati - hati di jalan Nak, salam buat mereka " Fardhan mengangguk. Ia menatap penuh arti kepada Lovina.

" Aku pulang dulu, jaga kondisinya , banyak istirahat " Lovina mengangguk dan Fardhan langsung mencium kening Lovina .

" Fardhan... " Lovina langsung memukul dada Fardhan, mukanya memerah saking malunya pada ibu dan neneknya.

" Dasar soang...minta di hajar " Fardhan terkekeh mendengar umpatan Lovina. kini Fardhan suka sekali mengoda Lovina lucu sekali saat melihat muka marah dan malu nya.

" Ibu, Nenek, Fardhan pulang dulu. "

Di tengah perjalanan, Fardhan menghentikan mobilnya dan meraih ponselnya, dia melihat pesan dari mamanya., ia menghela nafas.

" Tidak akan aku biarkan orang lain menghalangi kebahagiaan kita sayang , siapa pun itu tak akan bisa memisahkan kita " ucap Fardhan lirih sambil menyentuh foto Lovina yang di jadikan Wallpaper Di ponselnya.

#

#

#

" Kenapa Fardhan belum pulang? Ini sudah waktunya makan malam, " tanya Eyang ningrum yang duduk di kursi makan.

" Mungkin masih dalam perjalanan Bu, kita makan dulu aja,.. Bapak sini piringnya Sasti ambilkan makan nya, tadi Sasti masak ke sukaan Bapak " Eyang Prabu tersenyum dan menyerahkan Piringnya.

" Terima kasih Nak, Ayo kita makan dulu saja, " ajak Eyang Prabu untuk menghentikan ocehan istrinya itu.

Tak berselang lama Fardhan sudah tiba di kediamannya.Ia turun dari mobil nya dan melihat Adiknya yang menyelinap dari pintu samping dekat taman.

" ngapain kamu Ris, kayak maling saja " Faris menempelkan telunjuk nya di bibirnya.

" Kenapa gak ikut makan malam? "

" Malas Mas.. di dalam ada Eyang putri, yang dari tadi ngomel - ngomel mulu, "

" Mama juga di marahin " kata Faris sedih yang melihat mamanya di marahin Eyangnya.

" Kenapa "

" Ya gara - gara mas lah, nenek ke sini bawa calon istri buat mas, tapi mama bilang kalau mas sudah punya calon dan sabtu besok akan menikah, " Fardhan menghela nafas. Ia tahu karakter Eyang putri nya seperti apa, keras,dan tak mau ditentang.

" Ya sudah mas masuk dulu, jangan malam - malam pulangnya " Faris mengangguk.

Di dalam rumah mereka sudah menyelesaikan makan malam nya dan kini mereka duduk di ruang tengah.

" Kamu itu harus tegas Sas, jangan kalah sama anak, masa depan anak itu penting kalau milihkan jodoh harus tahu bibit , bobot ,dan bebetnya ..jangan asal nuritin keinginan anak saja , apalagi tentang pendamping hidupnya. "

" Tidak ada yang boleh mencampuri kehidupanku apalagi tentang siapa yang akan menjadi pendampingku ." Kata Fardhan yang keluar dari ruang tamu . semua orang menoleh ke sumber suara. kalina yang sedari tadi diam mendengar perdebatan para orang tua. langsung terpaku melihat sosok Fardhan yang yang berjalan ke arah mereka.

" Tampan sekali, lebih tampan dari foto yang di tunjukkan eyang ningrum, Dia harus menjadi milikku. " Batin kalina yang melihat Fardhan yang begitu rupawan.

Fardhan menghampiri mereka dan mencium takzim tangan mereka, saat di hadapan kalina ia terdiam, kalina buru - buru berdiri dan mengulurkan tangannya. Fardhan menatap gadis itu dengan malas. dan pergi mengabaikan tangan gadis itu. dan duduk di samping Mamanya.

" Fardhan... tidak sopan sekali " kata Eyang putri dengan intonasi tinggi. Fardhan tersenyum miring.

" Urungkan pernikahan kamu dengan gadis yang tidak sederajat dengan kita itu, Nenek sudah membawa calon istri buat kamu dan yang sudah pasti derajatnya sama dengan kita. "

" Tidak akan... " jawab Fardhan datar. yang membuat Eyang putri semakin murka.

" Fardhan.... "

" Maaf Eyang kakung, keputusanku sudah tidak bisa di ganggu gugat, ini adalah kehidupan ku, biarkan aku yang memutuskan tentang kehidupanku sendiri, aku hanya minta doa yang terbaik buat kami " Eyang kakung hanya menarik nafas tak mampu meneruskan lagi perkataannya dalam hati ia bangga melihat cucunya yang sudah dewasa.

Papa Angga tersenyum bangga melihat ketegasan putra pertamanya itu. Fardhan memang seperti Papanya , tegas, tak banyak bicara, dan memiliki jiwa pemimpin yang kuat, kepribadian yang tidak mudah di tindas.

####

"

Episodes
1 TAK ADA PILIHAN
2 SIAPA KAU??
3 MURID BARU
4 MOGOK
5 TEMAN BARU
6 CURUT
7 SULTAN MAH BEBAS
8 TERLOVI LOVI
9 JANGAN PERNAH SENTUH DIA.
10 PERGI KE KOTA
11 SIAPA MEREKA
12 ULAT KEKET
13 HIDUP DI KOTA
14 CEMBURU
15 WEDDING PARTY
16 SAKITNYA TUH DISINI
17 PENGAKUAN
18 AYO KITA MENIKAH
19 LAMARAN
20 EYANG VS CUCU MENANTU
21 H - 3
22 PENGAWAL BAYANGAN
23 DUNIAKU
24 HADIAH DARI SIAPA.
25 H - 2
26 MERAJUK
27 JANGAN PERNAH MAIN - MAIN DENGANKU
28 SALAH TARGET
29 Draft
30 DETIK - DETIK MENUJU HALAL
31 MILIKKU SELAMANYA
32 SIANG PERTAMA
33 Alena
34 PERPISAHAN
35 SI SOANG
36 DUA SEKRETARIS.
37 KEKHAWATIRAN SEORANG ISTRI
38 AYAH MERTUA
39 ANCAMAN
40 CURIGA
41 PENCULIKAN
42 SAYA SUAMINYA
43 JUNIOR
44 NGAMBEK
45 TERNYATA DIA PELAKUNNYA.
46 ANAK DADDY SUKA NGAMBEK
47 OBSESI
48 ADITYA WIGUNA #1
49 ADITYA WIGUNA #2
50 ADITYA WIGUNA # 3
51 ADITYA WIGUNA # 4
52 RENCANA FIRMAN
53 PENYERANGAN
54 ISTRI DARI SANG PEWARIS
55 LAYU SEBELUM BERKEMBANG
56 MISI DI MULAI
57 APA LAGI INI???
58 DIA SEORANG SIMPANAN
59 RENCANA BESOK
60 KEDATANGAN ADI WIGUNA
61 HARI PEMBALASAN
62 RUMAH SAKIT
63 DUA SAHABAT
64 AYAH
65 KENYATAAN YANG MENYAKITKAN
66 KECEWA
67 INI CERITANYA.
68 PADA AKHIRNYA
69 PERBINCANGAN DI KASUR
70 PARA WANITA PENGGODA
71 TIPU DAYA SUAMI
72 MENJELANG PESTA
73 PESTA
74 MACAN BETINA
75 RAHMAT
76 RENCANA BABYMOON
77 PENCULIKAN
78 MISI PENYELAMATAN
79 SIASAT LOVINA
80 JUNIOR
81 MOMMY KU HEBAT.
Episodes

Updated 81 Episodes

1
TAK ADA PILIHAN
2
SIAPA KAU??
3
MURID BARU
4
MOGOK
5
TEMAN BARU
6
CURUT
7
SULTAN MAH BEBAS
8
TERLOVI LOVI
9
JANGAN PERNAH SENTUH DIA.
10
PERGI KE KOTA
11
SIAPA MEREKA
12
ULAT KEKET
13
HIDUP DI KOTA
14
CEMBURU
15
WEDDING PARTY
16
SAKITNYA TUH DISINI
17
PENGAKUAN
18
AYO KITA MENIKAH
19
LAMARAN
20
EYANG VS CUCU MENANTU
21
H - 3
22
PENGAWAL BAYANGAN
23
DUNIAKU
24
HADIAH DARI SIAPA.
25
H - 2
26
MERAJUK
27
JANGAN PERNAH MAIN - MAIN DENGANKU
28
SALAH TARGET
29
Draft
30
DETIK - DETIK MENUJU HALAL
31
MILIKKU SELAMANYA
32
SIANG PERTAMA
33
Alena
34
PERPISAHAN
35
SI SOANG
36
DUA SEKRETARIS.
37
KEKHAWATIRAN SEORANG ISTRI
38
AYAH MERTUA
39
ANCAMAN
40
CURIGA
41
PENCULIKAN
42
SAYA SUAMINYA
43
JUNIOR
44
NGAMBEK
45
TERNYATA DIA PELAKUNNYA.
46
ANAK DADDY SUKA NGAMBEK
47
OBSESI
48
ADITYA WIGUNA #1
49
ADITYA WIGUNA #2
50
ADITYA WIGUNA # 3
51
ADITYA WIGUNA # 4
52
RENCANA FIRMAN
53
PENYERANGAN
54
ISTRI DARI SANG PEWARIS
55
LAYU SEBELUM BERKEMBANG
56
MISI DI MULAI
57
APA LAGI INI???
58
DIA SEORANG SIMPANAN
59
RENCANA BESOK
60
KEDATANGAN ADI WIGUNA
61
HARI PEMBALASAN
62
RUMAH SAKIT
63
DUA SAHABAT
64
AYAH
65
KENYATAAN YANG MENYAKITKAN
66
KECEWA
67
INI CERITANYA.
68
PADA AKHIRNYA
69
PERBINCANGAN DI KASUR
70
PARA WANITA PENGGODA
71
TIPU DAYA SUAMI
72
MENJELANG PESTA
73
PESTA
74
MACAN BETINA
75
RAHMAT
76
RENCANA BABYMOON
77
PENCULIKAN
78
MISI PENYELAMATAN
79
SIASAT LOVINA
80
JUNIOR
81
MOMMY KU HEBAT.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!