"Susi nyonya"
"Baiklah,sekarang kamu boleh pergi"
Mendapat persetujuan dari alexa membuat susi bahagia bukan main bahkan ia sampai menyalami alexa walaupun alexa sempat menolak nya
"Terimakasih banyak nyonya,anda memang istri yang pantas untuk tuan,anda sangat baik
Kalau begitu saya pamit dulu"
Mendengar kata istri yang di ucapkan oleh susi,membuat alexa semakin melayang,mungkin maksud susi adalah calon istri itu fikir alexa
"Saya memang pantas buat alvaro,ketika saya akan menikah dengan alvaro nanti,kamu tamu spesial yang akan saya undang"
"Hahhhhh?"
Susi yang hendak melangkah pergi terperanjak kaget akan ucapan alexa tadi,"akan menikah,jadi dia bukan istri tuan"batin susi terdiam membisu
"Kenapa kamu tampak sangat terkejut?,bukankah tadi kamu bilang saya pantas untuk alvaro"
"Bukan seperti itu nyonya,bukan kah tuan alvaro itu sudah menikah?"
Ragu-ragu susi mengatakan itu,takut alexa malah menamparnya karena salah bicara,tapi setau nya alvaro benar-benar sudah menikah bahkan semua karyawan kantor turut hadir,dugaan susi benar,alexa tampak tak terima akan ucapan susi itu,kilatan tatapan tajam bak menusuk kedua mata susi,alexa bangkit siap untuk memaki susi
"Apa maksud kamu,jangan mengada-ngada kamu,jelas-jelas alvaro belum menikah"
"Tapi nyonya saya bicara jujur,bahkan kami semua hadir di hari itu"
Buru-buru susi mengambil hape nya untuk memperlihat bukti foto yang sempat ia sambil pada saat itu
"Lihat lah nyonya,saya tidak berbohong kan?"
"Bajingan,keluar kamu"
"Nyonya,saya,,,,"
"Keluar saya bilang"teriak alexa semakin murka,ia bahkan sudah merah padam karena ia mulai tersalut emosi
"susi,apa yang kamu lakukan di depan ruangan saya?"
Tiba-tiba alvin dan max datang,tampaknya keduanya baru saja keluar dari ruang meeting
"Itu tuan, nyoo,,,,"
Susi sampai kehilangan kata-kata nya untuk bicara,karena ia tau kesalahan nya yang pasti akan membuat alvaro murka terhadapnya
"Prangggg"
Bunya pecahan dari ruangan alvaro tatapan mencurigakan dari alvaro dan max
"Alexa"ucap kedua nya yang langung memasuki ruangan alvaro
"Astaga alexa apa yang kamu lakukan?"
Kedua nya kaget ketika melihat ruangan alvaro yang seperti kapal pecah,sedangkan alexa tengah berdiri dengan rambut acak-acakan dan mata sembabnya
"Keterlaluan kamu alvaro,siapa perempuan itu
Siapa yang sudah merebut kamu dari aku"
Teriakan alexa menggema di seluruh ruangan,bahkan suara nya terdengar keluar,sehingga para jiwa kepo para karyawan mulai timbul yang langsung berbondong-bondong menemui susi yang masih gemetar ketakutan
"Si apa yang terjadi?"
"Jangan tanyakan,dan jangan ada yang bicara,dengarkan dan simpulkan apa yang sedang terjadi"
Ucap susi singkat yang langsung ambil langkah seribu untuk memendam rasa ketakutanya,mungkin ia butuh air,ya,air adalah jalan keluar nya pikir susi
"Lexa,apa yang kamu katakan,dang mengapa kamu bisa seperti ini"
"Kak max diam,kakak juga ikut adil kan dalam kebohongan ini,kalian semua tak ada satu pun yang bicara jujur bahwa alvin sudah menikah"
Max dan alvin saling pandang,sudah mereka duga pasti akan jadi seprti ini jika alexa tau
"Lexa,dengarkan kakak,kita semua tidak bermaksud membohongi kamu,tapi,,,,"
"Sudah max,biar kan saya yang akan jelaskan"
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 107 Episodes
Comments