Eps.04 Markas

Ketika memasuki bangunan kuno tersebut, ada beberapa peralatan GYM sederhana, ruang komputer, karpet, ruangan doa, tempat pelatihan beladiri , arena kecil dll.

Tempat cukup luas berukuran 1000² tesebut tanah milik ayahnya Dion yang bekerja diluar negeri, karna itu Dion meminta sang ayah memberikan bangunan itu kepada Dion untuk dijadikan markas.

Dan sang ayah pun menurutinya asal tidak untuk transaksi ilegal mengingat sang ayah pemimpin perusahaan yang ternama diluar negeri.

Selama ini Dion & Frans sering ke markas nya ini untuk membahas sesuatu, dan perkumpulan genk kecil ini yang didirikan semenjak SMA yang beranggotakan 10 orang.

Rata rata setiap anggota jago beladiri sabuk hitam & ada yang lebih tinggi dan pemimpinnya Frans tentunya terbaik dari yang lain.

"Eh ketua sudah selesai urusannya?? " Tanya Hans sang beladiri Muaythai kepada Frans.

"Ketua makin kesini sering sibuk kayanya, apa tidak ada waktu kita bisa latih tanding ?? " Jawab Vero sang maniak berkelahi mantan pemimpin Gangster sebelah

"Ketua ajak aku bertemu teman gadismu jangan pelit!! " Kecam Brian si playboy jago tarung.

"Hei! Kecilkan suaramu brian, bisa budek aku ini!" Keluh Kriss si Hacker lumayan jago berkelahi walau peringkat paling bawah Di geng tersebut.

"Saat ini kita serius." Jawab Frans.

"Hei sobat ketua bilang kita harus serius." Jawab Tony mantan Tentara.

"Benar, mungkin ketua ada masalah?? Kita bisa cari solusi sama." Jawab Rodri si Karate.

Tom, Vins, Alex hanya melirik sekilas cuek. Karna mereka lebih memilih diam sebelum ketua Frans mengatakan masalahnya.

Dan disini karakter yang paling kejam adalah Vins, diam, misterius dan mematikan. Kalo Alex cenderung santai seperti Dion.

"Salah 1 Gangster Gagak Malam suruhan tuan Jacob memburuku, sebenernya ini masalah kecil mengingat gendut Boby bukan halangan." Ucap Frans serius.

"Trus apa masalahnya?" Jawab Vero

"Perluasan wilayah!" Tiba tiba jawab Vins yang dari tadi diam.

"Kau benar Vins, dari pada aku yg diburu oleh tuan jacob mending aku duluan selesaikan pemimpin mereka. " Ucap Frans.

"Apa kau serius ketua, mengingat gangster Gagak Malam punya pemimpin besar misterius dan beranggota banyak??" Ucap Kriss.

"Apa kau takut kriss, kita ini orang apa? Seperti apa? Huh!" Ejek Vero.

"Sepertinya ini akan menarik ketua." Ucap Alex.

"Ya hitung hitung cari orang berbakat lain kita masukan kedalam tim kita. " Jawab Frans

"Dengar dengar gagak malam sering buat onar dan terlalu melanggar hukum ketika menjalankan misi." Ucap Hans.

"Memang brengsek gagak malam bisanya mengandalkan orang dibalik layar?? Cih." Dengus Brian

"Memang siapa orang dibalik gangster gagak malam??" Tanya Tony.

"Apa kau tidak tau tony? Orang itu seperti kura kura dalam tempurung yang bersembunyi. " Ejek Vero.

"Siapa ?? " Tanya Tony, semua orang juga melihat vero dengan serius karena Vero lah yang paling mengerti gangster dan cara kerjanya.

"Adik dari tuan Jacob ayah Boby dari Ibu Kota, yaitu Albert Smith!! Jawab Vero sedikit muram mengingat gangster itu lumayan kuat walaupun dia sendiri tidak takut karena di gang mereka tersebut semua adalah orang orang terpilih.

"Siall itu gangster besar.!! " Teriak Kriss terkaget kaget.

"Apa kau yakin ketua ??"

"Secara gangster itu beranggota kalau tidak salah 500 orang lebih hanya di Kota C." Tanya Alex.

Kriss menghela nafas bergetar, mengingat kehidupannya bakal ada pergolakan huh.

Dia tipikal orang cerdas di bagian IT yang menikmati zona nyaman.

"Ketua kita tantang sebagian orang secara terbuka. Pertaruhkan dengan sesuatu jika tidak ingin ditindas!!" Ucap Vero semangat menggebu"

"Kali ini aku setuju dengan saran vero, dan rekrut orang berpotensi yang unggul." Ucap Frans.

"Jadi apa yang kita lakukan selanjutnya ketua?" Ucap Tony.

"Kita selidiki beberapa informasi mengenai gangster Gagak Malam, kita berpencar cari informasi dari warga sekitar." Jawab Frans

"Baiklah ketua, kita mulai dari mana ??"

"Masing" 3 orang cari informasi ke Bar pinggir Kota C, aku biar sendiri."

"Baiklah ketua!"

Mengingat waktu berumur 7th Frans dipertemukan oleh seseorang pria sepuh sang Master Beladiri misterius ketika sedang di suatu tempat dimana sedang bermain saat tersesat Frans mengejar orang itu, orang itu mengatakan,

"Ke Marilah Nak, kau punya potensi besar, jika kau ingin melindungi dirimu dan orang yang kamu cintai dimasa depan."

Disaat itulah Frans sering ke tempat dimana sang Master membawanya ditempat sepi dan berlatih Teknik Beladiri & tenaga dalam.

Suatu ketika 3th berlalu kepergian sang Master memberi pesan , "Ingat! Resapi lah pelajaran dan teknik itu smua dan pergunakanlah sebaik mungkin, akan ada saatnya kita bertemu kembali Frans."

Setelah berkata pria sepuh itu menghilang dari pandangannya.

Frans pun tersenyum kecut, mengingat sang Master yang mengajarinya begitu hebat sampai sampai pernah dilihat nya ketika berlatih ilmu meringankan badan dan membuat Frans takjub,

disitulah Frans terinspirasi oleh sang Guru master tersebut.

Ia memang sempat bingung dengan identitasnya yang bermarga Anderson, yang dia cari selama ini memang ada marga Anderson di wilayah Ibu Kota bagian selatan.

Tapi keluarga itu terlihat tersembunyi dan dilihat dari luar cukup mampu dan tidak menonjol, kediamannya pun luas bergaya kuno sesuai penemuan Kriss sang Hacker kelompoknya.

Bertanya kepada kedua orang tua asuhnya Pak Indra dan Ibu Dira, dan mereka tidak mengetahuinya sama sekali karna mereka slalu hidup di desa yang berkehidupan damai tanpa urusan perkotaan.

Frans pun bergegas latihan di markas sebentar setelah itu pergi menemui seseorang di dekat kampus. Kawasan Street Food Kampus.

Tiba tiba langkahnya terhenti ketika melihat sosok gadis yang dikenalnya memanggil,

Dia adalah Chirlie, sosok yang periang lucu, energik, lumayan pendek dan termasuk cantik. Dan gadis inilah salah satu teman Frans bisa dibilang menyukai Frans walau tidak tergila" seperti yang lain.

"Fans tunggu!"

"Chirlie'? kenapa dia belum pulang dari kampus??" Gumam Frans.

Chirlie pun mendekat berkata :

"Kamu ini susah sekali diajak jalan, apa sesibuk itu??huh menyebalkan!" Ucap sambil menggembungkan pipinya chirlie

"Hahaha bukan itu, hanya saja memang belum ada waktu chirlie, maaf." Jawab Frans tersenyum canggung.

"Kali ini aku maafkan, tapi jangan ada lain kali!!"

"Iya aku aku janji!?" Ucapnya Frans sambil angkat tangan menyerah.

"Ngomong ngomong kamu mau kemana Frans"

"Ke suatu tempat chir , biasa lah hal kecil hehe."

"Boleh aku ikut??"

"Jangan..Bahaya!"

"Kenapa?? Bukannya ada kamu? Sepertinya tidak masalah." Ucap Chirlie

"Begini saja lain kali aku ajak traktir sekalian main deh bagaimana?? Elak Frans karena tidak mungkin membawa seorang gadis ke tempat tertentu.

" Baiklah janji kan?? Awas jangan bohong!!"

"Oke sampai jumpa!"

Stelah itu menghela nafas tenang, "Huh untung saja gak bikin curiga bisabisa ngikut itu anak."

Semakin berjalan cepat ke arah street food lalau dia bertanya ke seorang langganan Pedagang :

"Bang Jay bisa tanya sesuatu??" Tanya Frans serius

BERSAMBUNG 🙏🙌

Terpopuler

Comments

OmZeus

OmZeus

menarik!

2023-11-08

0

T3rr0r1st

T3rr0r1st

Aku sampe lupa waktu baca cerita ini, thor! Sungguh memukau!

2023-10-16

1

lihat semua
Episodes
1 Eps.01 Desa mata angin
2 Eps.02 Tuan Jacob
3 Eps.03 Dosen galak
4 Eps.04 Markas
5 Eps.05 Mulai Pergerakan
6 Eps.06 Wanita cantik
7 Eps.07 Kehilangan
8 Eps.08 Blackknife
9 Eps.09 Pabrik bekas
10 Eps.10 Alasan klasik
11 Eps.11 Dia wanitaku!!
12 Eps.12 Laki laki harus rajin
13 Eps.13 Michelle thompson
14 Eps.14 Selera yg unik
15 Eps.15 Murid Yang Merindukan Seorang Guru
16 Eps.16 Bertaruh
17 Eps.17 Memalukan!!
18 Eps.18 Singa betina bisa Sakit juga??
19 Eps.19 Sesuatu penting
20 Eps.20 Bertemu masalah?!
21 Pengenalan dengan tuan author yg amatir!
22 Eps.21 SIAPA ITU?!
23 Eps.22 Ketua bermain liar!!
24 Eps.23 Ada apa dengan tuan besar?
25 Eps.24 Panggilan mendesak
26 Eps.25 DevilHands
27 Eps.26 Tidak bisa dianggap remeh
28 Eps.27 Suasana Hati yg Berubah ubah
29 Eps.28 Geng Macan Hitam
30 Eps.29 Agen No 01 & 02
31 Eps.30 Menghadiri acara.
32 Eps. 31 Keributan di pesta
33 Eps.32 Kecelakaan
34 Eps.33 Bersumpah setia
35 Eps.34 Sangat Mahal
36 Eps.35 Mengunjungi Sebuah tempat
37 Eps.36 Three Great Flying Legs
38 Eps. 37 Memang Layak sebagai master
39 Eps.38 Teman Lagi?!
40 Eps.39 Mencoba Bertahan
41 Eps.40 Pura pura gila saja
42 Eps.41 Menjadi Tetua Muda
43 Eps.42 Seseorang Yang Pemberani!
44 Eps.43 Dari Mana Asalnya?!
45 Eps.44 Menunggu Kabar
46 Eps .45 Kompensasi
47 Eps.46 Sudah Terlambat
48 Eps.47 Menyebalkan
49 Eps.48 Jimmy Elliot
50 Eps.49 Berdirinya BlackShadow
51 Eps.50 Distrik Selatan
52 Eps.51 Albert Smith
53 Eps.52 Keuntungan
54 Eps.53 Ambisi
55 Eps.54 Agen 03, 04, 06
56 Eps.55 Pekerjaan yang membosankan
57 Eps.56 Pilih kasih
58 Eps.57 Mengawasi
59 Eps.58 Menyelamatkan Sandera
60 Eps.59 Tanpa belas kasihan
61 Eps.60 Terlalu kejam
62 Eps.61 Melaporkan situasi
63 Eps.62 Siapa kamu sebenarnya?
64 Eps.63 Pesona yang menyiksa.
65 Eps.64 Jadilah orang biasa
66 Eps.65 Pria sepuh
67 Eps.66 Resiko seorang bawahan
68 Eps.67 Pelatihan neraka
69 Eps.68 Bos Brian tidak berdaya
70 Eps.69 Jebakan
71 Eps.70 Sangat Mengecewakan
72 Eps.71 Jurus Aneh
73 Eps.72 Penyesalan Bobby Smith
74 Eps.73 Tidak berani Gegabah
75 Eps.74 Anggota baru
76 Eps.75 Siapa wanita itu?!
77 Eps.76 Aku akan selalu menunggu!
78 Eps. 77 Tidak Berperasaan
79 Eps.78 Kemarahan Tuan Filbert
80 Eps.79 Menemui Seseorang
81 Eps.80 Keputusan Ferdinand
82 Eps.81 Keberadaan Tuan Muda
83 Eps.82 Kalung apa itu?
84 Eps.83 Jhony dan Jheny
85 Eps.84 Berkah dari Langit?
86 Eps.85 Merasa Tertekan
87 Eps.86 Tidak Bisa Diremehkan
88 Eps.87 Pukulan Apa Itu?!
89 Eps.88 Sangat Kompak
90 Eps.89 Bertemu
91 Eps.90 Penjelasan kakek James
92 Eps.91 Jurus Baru
93 Eps.92 Kehadiran Orang
94 Eps.93 Tolong jelaskan.
95 Eps.94 Kelalaian
96 Eps.95 Pandai Mencari Keuntungan
97 Eps.96 Mendapatkan Kembali Kebebasannya
98 Eps.97 Jangan buat ketua menunggu!
99 Eps.98 Akibat dari perbuatannya!
100 Eps.99 Tuan Elang
101 Eps.100 Beri aku waktu berpikir.
102 Eps.101 Orang Gila
103 Eps.102 Killer Wind
104 Eps.103 Melupakan Sesuatu
105 Eps.104 Selalu ada hal yang tersembunyi
106 Eps.105 Bertemu Pendiri Asosiasi.
107 Eps.106 Menemui Elin
108 Eps.107 Menyelam Sambil Minum Air
109 Eps.108 Operasi di Pantai Timur
110 Eps.109 Pertempuran di laut lepas
111 Eps.110 Mencoba kabur
112 Eps.111 Inspektur Hendrik
113 Eps.112 Hari ini, Dia terlihat Menarik!
114 Eps.113 Pria itu terlalu beruntung!
115 Eps.114 Menganalisa situasi
116 Eps.115 10 Juta 30 Detik?!
117 Eps.116 Menuju Wilayah Tenggara
118 Eps.117 Anak ini pandai membuat orang marah!
119 Eps.118 Tidak berani menjadi orang cacat!
120 Eps.119 Gangster Monyet
121 Eps.120 Mengepung
122 Eps.121 Dia Lagi?!
123 Eps.122 Kematian sangat Hening
124 Eps.123 Kondisi Jimmy
125 Eps.124 Perekrutan
126 Eps.125 Wajah Asing
127 Eps.126 Sangat tidak berguna!
Episodes

Updated 127 Episodes

1
Eps.01 Desa mata angin
2
Eps.02 Tuan Jacob
3
Eps.03 Dosen galak
4
Eps.04 Markas
5
Eps.05 Mulai Pergerakan
6
Eps.06 Wanita cantik
7
Eps.07 Kehilangan
8
Eps.08 Blackknife
9
Eps.09 Pabrik bekas
10
Eps.10 Alasan klasik
11
Eps.11 Dia wanitaku!!
12
Eps.12 Laki laki harus rajin
13
Eps.13 Michelle thompson
14
Eps.14 Selera yg unik
15
Eps.15 Murid Yang Merindukan Seorang Guru
16
Eps.16 Bertaruh
17
Eps.17 Memalukan!!
18
Eps.18 Singa betina bisa Sakit juga??
19
Eps.19 Sesuatu penting
20
Eps.20 Bertemu masalah?!
21
Pengenalan dengan tuan author yg amatir!
22
Eps.21 SIAPA ITU?!
23
Eps.22 Ketua bermain liar!!
24
Eps.23 Ada apa dengan tuan besar?
25
Eps.24 Panggilan mendesak
26
Eps.25 DevilHands
27
Eps.26 Tidak bisa dianggap remeh
28
Eps.27 Suasana Hati yg Berubah ubah
29
Eps.28 Geng Macan Hitam
30
Eps.29 Agen No 01 & 02
31
Eps.30 Menghadiri acara.
32
Eps. 31 Keributan di pesta
33
Eps.32 Kecelakaan
34
Eps.33 Bersumpah setia
35
Eps.34 Sangat Mahal
36
Eps.35 Mengunjungi Sebuah tempat
37
Eps.36 Three Great Flying Legs
38
Eps. 37 Memang Layak sebagai master
39
Eps.38 Teman Lagi?!
40
Eps.39 Mencoba Bertahan
41
Eps.40 Pura pura gila saja
42
Eps.41 Menjadi Tetua Muda
43
Eps.42 Seseorang Yang Pemberani!
44
Eps.43 Dari Mana Asalnya?!
45
Eps.44 Menunggu Kabar
46
Eps .45 Kompensasi
47
Eps.46 Sudah Terlambat
48
Eps.47 Menyebalkan
49
Eps.48 Jimmy Elliot
50
Eps.49 Berdirinya BlackShadow
51
Eps.50 Distrik Selatan
52
Eps.51 Albert Smith
53
Eps.52 Keuntungan
54
Eps.53 Ambisi
55
Eps.54 Agen 03, 04, 06
56
Eps.55 Pekerjaan yang membosankan
57
Eps.56 Pilih kasih
58
Eps.57 Mengawasi
59
Eps.58 Menyelamatkan Sandera
60
Eps.59 Tanpa belas kasihan
61
Eps.60 Terlalu kejam
62
Eps.61 Melaporkan situasi
63
Eps.62 Siapa kamu sebenarnya?
64
Eps.63 Pesona yang menyiksa.
65
Eps.64 Jadilah orang biasa
66
Eps.65 Pria sepuh
67
Eps.66 Resiko seorang bawahan
68
Eps.67 Pelatihan neraka
69
Eps.68 Bos Brian tidak berdaya
70
Eps.69 Jebakan
71
Eps.70 Sangat Mengecewakan
72
Eps.71 Jurus Aneh
73
Eps.72 Penyesalan Bobby Smith
74
Eps.73 Tidak berani Gegabah
75
Eps.74 Anggota baru
76
Eps.75 Siapa wanita itu?!
77
Eps.76 Aku akan selalu menunggu!
78
Eps. 77 Tidak Berperasaan
79
Eps.78 Kemarahan Tuan Filbert
80
Eps.79 Menemui Seseorang
81
Eps.80 Keputusan Ferdinand
82
Eps.81 Keberadaan Tuan Muda
83
Eps.82 Kalung apa itu?
84
Eps.83 Jhony dan Jheny
85
Eps.84 Berkah dari Langit?
86
Eps.85 Merasa Tertekan
87
Eps.86 Tidak Bisa Diremehkan
88
Eps.87 Pukulan Apa Itu?!
89
Eps.88 Sangat Kompak
90
Eps.89 Bertemu
91
Eps.90 Penjelasan kakek James
92
Eps.91 Jurus Baru
93
Eps.92 Kehadiran Orang
94
Eps.93 Tolong jelaskan.
95
Eps.94 Kelalaian
96
Eps.95 Pandai Mencari Keuntungan
97
Eps.96 Mendapatkan Kembali Kebebasannya
98
Eps.97 Jangan buat ketua menunggu!
99
Eps.98 Akibat dari perbuatannya!
100
Eps.99 Tuan Elang
101
Eps.100 Beri aku waktu berpikir.
102
Eps.101 Orang Gila
103
Eps.102 Killer Wind
104
Eps.103 Melupakan Sesuatu
105
Eps.104 Selalu ada hal yang tersembunyi
106
Eps.105 Bertemu Pendiri Asosiasi.
107
Eps.106 Menemui Elin
108
Eps.107 Menyelam Sambil Minum Air
109
Eps.108 Operasi di Pantai Timur
110
Eps.109 Pertempuran di laut lepas
111
Eps.110 Mencoba kabur
112
Eps.111 Inspektur Hendrik
113
Eps.112 Hari ini, Dia terlihat Menarik!
114
Eps.113 Pria itu terlalu beruntung!
115
Eps.114 Menganalisa situasi
116
Eps.115 10 Juta 30 Detik?!
117
Eps.116 Menuju Wilayah Tenggara
118
Eps.117 Anak ini pandai membuat orang marah!
119
Eps.118 Tidak berani menjadi orang cacat!
120
Eps.119 Gangster Monyet
121
Eps.120 Mengepung
122
Eps.121 Dia Lagi?!
123
Eps.122 Kematian sangat Hening
124
Eps.123 Kondisi Jimmy
125
Eps.124 Perekrutan
126
Eps.125 Wajah Asing
127
Eps.126 Sangat tidak berguna!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!