"Yang pertama kamu belum memperkenalkan nama mu, namun sudah berkata salam kenal, yang kedua kamu begitu lahap memakan bakso itu, apakah kamu sangat lapar?" Kata Dani.
Jujur aku malu, karena sangking lapar nya aku sampai lupa untuk memperkenalkan nama ku pada nya.
"Oiya aku lupa, sebelum nya perkenalkan nama ku azrina" jawab ku seraya malu - malu.
"Nah setelah itu baru tepat jika kamu mengatakan salam kenal padaku" kata nya sambil tertawa kembali.
Aku membalas nya dengan senyuman.
Tak berapa lama ayah ku pun datang menjemput ku.
"Aku duluan ya" pamit ku pada Dani.
Dia mengangguk dan tersenyum.
Duh malu nya aku ketika mengingat hal itu.
Setiba nya di rumah, aku langsung mengganti baju dan mengerjakan pr.
Setelah beberapa menit berlalu akhirnya pr ku selesai, kemudian aku menghidupkan televisi dan memutar kartun kesukaan ku.
Aku menghabiskan waktu dari siang sampai sore di depan televisi seraya menonton kartun.
Setelah kartun nya habis, aku langsung mandi dan mulai membuka ponsel.
Aku membiarkan jari ku menari di atas layar ponsel untuk bermain sosmed.
Seketika aku kaget karena aku melihat Dani menambah kan pertemanan ke Facebook ku.
'Dari mana dia tau kalau ini adalah FB ku' batin ku. Ya di karenakan aku sudah mengenal Dani, aku menerima permintaan pertemanan nya.
Setelah aku konfir pertemanan nya, ia langsung mengirimi ku pesan singkat.
"Hai aku Dani, yang bertemu dengan mu di sekolah tadi"
Setelah itu aku membalas chat nya.
"Oh iya" balas ku.
Setelah itu ia langsung membalas chat ku dengan sekejap mata.
'Cepat sekali ia membalas nya, apakah jari nya tidak pegal mengetik secepat itu' batin ku.
"Kamu tadi gugup ya ketika berkenalan dengan ku? Apakah kamu tersipu melihat losong pipit yang ada di wajah tampan ku ini?" Itu lah balasan chat dari Dani.
'Gr sekali anak satu ini' batin ku.
"Enggak tuh aku tadi gak fokus karena sedang makan bakso, bukan karena suka sama kamu" balas ku.
"Oh gitu kalau suka juga gak papa kok, mumpung aku belum punya pacar ni" balasnya dengan emoji tertawa.
'Ni anak gr banget sih, lagian siapa yang suka sama dia coba. Tapi gimana cara bilang nya ya supaya dia tidak sakit hati dengan ucapan ku' batin ku sambil tersenyum sendiri.
"Aku tu enggak suka sama kamu, gimana kalau kita berteman aja" balas ku pada nya dengan emoji tersenyum.
"Hm baik lah kalau begitu, tapi jika ingin menjalin hubungan lebih dalam bilang ke aku ya, aku siap kok" balasnya dengan emoji tersenyum dan emoji bergambar love.
"Iya tapi untuk saat ini aku tidak mau menjalani hubungan lebih dalam, aku cuma mau berteman" balas ku.
"Ok cantik, permintaan mu akan aku penuhi" balas nya.
Aku senyum - senyum sendiri membaca balasan chat nya.
'Dia bilang aku cantik' kata ku dalam hati seraya tersenyum.
"Ok kita sambung lagi nanti ya, udah sore soal nya dan aku mau mandi" balas ku.
"Ok cantik mandi lah supaya kamu makin cantik nanti" balas nya dengan emoji love.
'Lama - lama kok ilfil ya, liat dia muji - muji aku terus seperti itu' batin ku.
Akhirnya chat Dani hanya ku balas dengan kata "iya" saja.
Seusai chatan aku langsung mandi demi menyegarkan badan dan pikiran dari penat nya kegiatan sehari - hari.
Seusai mandi aku langsung sholat ashar, lalu menyempat kan waktu untuk ke kede ibu ku.
Ibu seorang penjual kedai kopi, dan setiap pagi yang membuka kedai adalah ayah ku, dan bergantian dengan ibu ku seusai waktu Dzuhur. Kedai ibu ku tutup sebelum waktu magrib tiba.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 65 Episodes
Comments