***
Time travel ke dunia dimana segala sesuatunya berbanding terbalik, dunia dimana wanita lah yang berkuasa dan pria hanyalah sebagai pajangan rumah tangga. Hingga di dunia ini, wanita bebas menentukan berapa jumlah suami yang boleh ia miliki. Juga berapa selir yang ingin ia beli...
Lin Zhu seorang dokter cantik di dunia modern... Ia tewas dan berpindah ke tubuh wanita galak dan jahat bernama Xue Shen. Jika di dunianya dahulu dia di gambarkan menjadi gadis kaya raya berstatus tinggi dan pandai merawat diri... Bahkan pribadinya bah seorang bidadari cantik baik dan modern. Maka dunia entah berantah itu, dia hanyalah gadis miskin dengan 6 tanggungan. Yakni lima suami dan satu selir.
Xue Shen, wanita jahat yang adalah seorang pembantai. Tukang judi, mabuk mabukan dan pemboros juga sering menyiksa para suaminya. Kerap kali ia menggadaikan salah satu suaminya pada para wanita hidung belang. Dia adalah mafia kelas atas, tapi pihak ke polisian yang bertugas di dunia itu sama sekali kalah olehnya. Ia menjadi sosok preman paling berbahaya karna kemampuan membunuhnya tak pandang buluh.
Lalu bagai mana jika pembunuh tiba tiba mengbati orang sakit?
(Karna ini adalah dunia terbalik anggap saja begitu hehehe)
Inilah visual para suami Xue Shan mereka adalah kakak adik dalam satu kluarga terkecuali satu selir miliknya...
Si rambut merah Xi Huan anak pertama dari kluarga Bai Xi, ia berusia 26 tahun. Karna terbelit hutang pada kluarga Xue Shen. Ia pun terpaksa harus mau menikahi wanita preman yang paling di takuti di kota itu... Ia tak pernah mencintai Xue Shen pernikahan yang ia jalani hanyalah sebatas pura pura. Bahkan Xue Shan tak pernah menyentuh para suaminya karena terlalu sibuk berpoya poya dari hasil judi dan lebih suka membunuh dari pada mencintai seseorang.
Si rambut perak anak ke dua dari kluarga Bai Xi. Xi Xian... Berusia 24 tahun Paling naif dan selalu ingin menang sendiri... Pria ini adalah pria paling manja dan selalu meminta penjagaan dari Xue Shen agar tak ada satupun wanita yang menyentuhnya.
Anak ke tiga dari kluarga Bai Xi berusia 24 tahun, saudara kembar Xian. Si pintar dalam keuangan, bahkan terbilang sangat pelit dan irit... Lebih mementingkan perut dua adik bungsungnya ia bernama Xi Xiao. Lebih suka berhemat dan beberapa kali hasil menabungnya di curi oleh istrinya untuk di pakai berpoya poya... Bahkan tubuhnya sering di manfaatkan Xue Shen untuk mendapatkan uang Xiao paling dendam pada Xue Shen karna ia paling sering di sewakan di tempat bordir... yang isinya wanita hidung belang juga mata keranjang.
Anak empat dari kluarga Bai Xi. Bernama Xi Lian.... Berusia 23 tahun Pria paling sadis dan selalu bertarung dengan Xue Shen untuk mendapatkan keadilan dari wanita iblis itu. Ia tak mau jika kakak atau adiknya di manfaatkan oleh wanita iblis itu. Ia lah dalang dalam perencanaan pembunuhan Xue Shen. Ia dendam sekali pada wanita itu hingga ia benar benar ingin melenyapkan nya.
Anak ke lima dan paling bungsu berusia 19 tahun. Anggap aja rambutnya pirang... Autor tidak menemukan visual yang tepat. Si baik hati bernama Xi Zhua. Paling lemah lembut perhatian dan penuh ke wibawaan. Sikapnya lebih feminime dan penuh rasa kasih sayang. Ia sangat mencintai Xue Shen ketimbang ibunya sendiri.
Dan yang ke enam adalah selir paling manja milik Xue Shen. Bernama Arnold Dong Hwa... Xue Shen mendapatkan pria itu di pelelangan dan menyelamatkanya dari penguasa kota yang gila dan haus akan hasrat lawan jenisnya. Musuh bebuyutan Xue Shen bernama Xing Ling.
Kemana alutlr cerita ini berlabuh... Yuk simak perjuangan Lin Zhu dalam mempertahankan hidupnya dan mencari cinta sejatinya. Meski suami dan selir yang ia miliki sangatlah tampan. Namun ia hanya akan memilih salah satu di antara mereka.
Ibu dari ke lima anaknya. Bernama Mei liung. Ia sakit dan sangat depresi ketika tahu jika anak anaknya menyerahkan diri kepada wanita iblis bernama Xue Shen itu. Hingga kini ia pun tak sehat dan tetap saja sakit sakitan...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 49 Episodes
Comments
retno
semangat thor
2023-08-26
0
retno
wah 5 suami 1 selir dan mereka semua blm pernah disentuh
2023-08-26
0
Repi Sombeng
up
2023-08-17
0