"bagaimana bisa?"gumam Lucas lirih "seperti nya kecelakaan ini telah di rencana kan tetapi oleh siapa?" batin lucas berfikir "kenapa sekarang mereka mengincar ku apa maunya" kata Lucas dalam hati.
"pak apakah saya bisa meminta barang-barang berharga saya yang di temukan saat terjadi kecelakaan?"tanya Lucas kepada polisi
polisi itu memberikan paperbag yang di bawanya kepada Lucas.
"terimakasih "ucap Lucas. sambil membuka paperbag yang di terimanya. "koper saya apa tidak ikut di selamatkan pak?" tanya Lucas terhadap polisi tersebut.
"koper??" ucap polisi itu bingung "semua barang berharga milik bapak yang kami amankan ada di dalam paperbag itu, tidak ada koper di mobil bapak."jelas polisi itu.
Lucas terdiam mendengar penuturan polisi tersebut, "benar dugaan ku semua ini telah di rencanakan",batin lucas.
"kami akan mengecek kesehatan pak Lucas sebagai keterangan kami.kemungkinan pak Lucas mendapatkan benturan sehingga keterangan yang bapak berikan tidak sesuai dengan analisa kepolisian. jika itu terjadi proses pengklaiman asuransi tidak dapat di proses dengan cepat"ucap polisi itu. sambil menatap ragu kepada Lucas.
"mungkin saja seperti itu pak. seperti nya saya lupa" ucap Lucas tidak ingin memperpanjang masalah ini. karena dia merasa harus menyelidiki nya sendiri. dan mengumpulkan bukti yang lengkap agar polisi percaya dengan keterangan nya.
" ya sudah, jika kondisi pak Lucas sudah stabil kami akan membuat keterangan untuk mengurus asuransi kendaraan bapak setelah laporan ini diproses.kemungkinan butuh waktu sekitar tiga hari kedepan"jelas polisi tersebut
Lukas hanya mengangguk.pikirannya masih terpusat kepada pertanyaan dalang di balik insiden tersebut.
"saya permisi dulu, semoga pak Lucas cepat sembuh "pamit polisi tersebut dan melangkah keluar ruang rawat inap.
" apa yang mereka cari dari ku hingga mereka mengincar ku juga?" gumam Lucas berfikir "apakah ini tentang perusahaan tuan elioz. mereka pasti mencari berkas pengambilan alih perusahaan tuan elioz yang aku simpan"duga Lucas "aku harus segera melindungi berkas itu sampai Eliza tersadar dari komanya" kata Lucas pada diri sendiri
...****************...
" terimakasih dokter Okta telah membantu operasi transplantasi ginjal pasi saya. kalau tidak ada anda saya akan kewalahan. karena partner saya sekarang sedang berhalangan " terang dokter Hary
" kita ini dokter. janji kita untuk menyelamatkan orang banyak adalah tugas kita.walaupun tidak melawan penjahat tetapi kita lawan penyakit itu sudah dapat menyelamatkan nyawa seseorang " timpal Okta
" seperti sekarang. aku akan berusaha menyelamatkan nyawa seseorang atas ketidak Adilan yang dia alami sekarang" batin Okta . " dokter Hary saya harus menemui suami saya dulu" pamit Okta kepada Hary.
dokter Hary mengangguk, lalu Okta segera pergi menuju ruang rawat sang suami.
" selamat pagi Lucas" sapa Pablo yang datang ke kamar rawat Lucas.
Lucas menoleh ke arah pintu dan tersenyum saat yang masuk adalah Pablo
" pagi, Pablo. kau mengetahui aku mengalami kecelakaan?" ucap lucas
"iya. aku Ikut prihatin tentang musibah yang kau alami Lucas"kata Pablo sedih.
" Pablo, aku merasa aku telah di incar seseorang." kata Lucas mulai memberi tahu tentang kecurigaan nya kepada Pablo
"kenapa kamu berkata demikian Lucas? " tanya Pablo penasaran.
"kejanggalan kecelakaan tunggal yang aku alami. sangat jelas aku di tabrak mobil lain dari belakang. tetapi anehnya bumper belakang mobil ku tidak ada tanda-tanda di tabrak mobil lain. dan koper Kerja ku telah hilang saat itu" terang Lucas
" benarkah seperti itu? apa yang di inginkan dari mu Lucas?" tanya Pablo
" seperti nya mereka mencari berkas berharga keluarga elioz yang aku pegang sekarang. itu masih dugaanku saja. aku akan menyelidiki nya siapa dalang dari semua ini" terang Lucas kepada Pablo.
" apa untungnya bagi kita Lucas. kasus ini sudah di tutup pengadilan. misalnya kau mencari bukti pun ini sudah tak ada gunanya. karena tak ada lagi saksi kunci lagi selain Eliza yang berbaring koma" ucap Pablo mencoba mencegah Lucas.
Lucas terdiam sedang berfikir keras. untuk memecahkan misteri tentang keluarga elioz tersebut.
pintu kamar rawat Lucas terbuka Pablo dan Lucas menatap kedatangan Okta.
" sayang " ucap Lucas senang melihat kedatangan sang istri.
Okta tersenyum dan menghampiri sang suami
"bagaimana keadaan mu? apa sudah enakan?" tanya Okta kepada sang suami.
"aku merasa sehat kembali saat kau datang kesini" jawab Lucas menggoda sang istri.
Okta tersenyum "kau terus saja menggoda ku "kata Okta lirih.
"beruntung nya dirimu Lucas, memiliki istri seorang dokter dan bisa merawat kamu di rumah sakit. sampai kau tidak akan bisa membedakan antara rumah dan rumah sakit"celetuk Pablo.
Lucas tertawa mendengar celotehan Pablo.
"sayang, perkenalkan ini Pablo. rekan kerja ku"ucap Lucas memperkenalkan Pablo kepada Lucas
Okta terkaget mendengar penuturan Lucas. dia teringat nama Pablo yang di sebut dokter Marco di ruangan nya tadi.
Pablo mengulurkan tangannya ramah. namun Okta masih terpaku menatap nya.
"sayang..."panggil Lucas sambil memegang tangan nya lembut.
Okta tersadar dari lamunannya, dan menyambut uluran tangan Pablo
"Pablo"
"okta'
mereka saling berjabat tangan.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 76 Episodes
Comments
Syam Marinie
sdh hmpir lupa aku dg kisah yg d awal ny ...😔😔
2023-10-07
0
Shai'er
dan dia orang yang sama, Okta, waspadalah 💪💪💪
2023-07-03
0
Shai'er
pasti si Pablo, ada iri dengki ama, Lucas 😒😒😒
2023-07-03
0