Bab 2 ( Bayangan Masalalu )

Ketika waktu menunjukan pukul satu dini hari, Nayla terbangun karena ingin buang air kecil, dan Nayla sekalian mengambil wudhu untuk melaksanakan Shalat tahajud.

Ketika selesai melaksanakan Shalat tahajud, sejenak Nayla memandang wajah lelaki yang saat ini sudah menjadi Suaminya, ada rasa iba pada hati Nayla untuk Jefri yang kekurangan kasih sayang orangtua, sehingga Jefri tumbuh menjadi seorang berandalan.

Saat sedang tidur, wajah Mas Jef terlihat tenang dan damai, tapi ketika terbangun dia akan berubah menjadi seperti singa yang garang. Astagfirullah, bagaimanapun juga saat ini Mas Jef sudah menjadi Suami yang harus selalu kamu hormati Nayla, ucap Nayla dalam hati.

Nayla akhirnya memanjatkan do'a supaya pintu hati Jefri terbuka. Meski pun Nayla belum mempunyai perasaan apa pun terhadap Suaminya, tapi Nayla akan berusaha juga membuka hatinya dan melupakan bayang-bayang Andri yang saat ini sudah menjadi Adik iparnya.

Nayla memutuskan untuk kembali tidur karena saat ini waktu masih menunjukan pukul dua dinihari, tapi entah kenapa matanya enggan untuk kembali terpejam, bahkan saat ini dirinya menerawang ke masalalu sebelum menikah dengan Jefri.

......................

Nayla Ramadhani, gadis cantik dan saleha yang tepat pada hari ini berusia 20 tahun harus rela menikah karena sebuah perjodohan dengan seorang pemuda yang belum dia kenal bahkan belum pernah ditemuinya, padahal Nayla mempunyai kekasih yang bernama Andri yang tidak lain adalah Adik satu Ayah dari lelaki yang akan menjadi Suaminya, tapi baik Nayla mau pun keluarganya belum mengetahui tentang semua itu.

"Nak, maafkan Abah karena harus menjalankan wasiat dari mendiang Kakek kamu, Abah tau kalau Nayla dan Andri saling mencintai, tapi Abah takut jika Kakek Nayla tidak tenang di alam sana," ujar Abah ujang, yaitu Ayah kandung Nayla.

Nayla sebenarnya berat untuk memutuskan hubungannya dengan Andri, apalagi Andri sudah berencana untuk meminangnya.

"Jika memang ini yang terbaik untuk Nayla, insyaallah Nayla ikhlas menerima perjodohan ini Bah," ucap Nayla dengan menitikkan airmata.

Nayla adalah gadis saleha yang selalu menuruti semua keinginan orangtuanya, karena Nayla yakin jika ridha Allah ada pada ridha kedua orangtuanya.

Nayla dan Andri sudah berpacaran selama dua tahun, dan mereka bertemu ketika Andri melakukan tugas KKN di Desa tempat Nayla tinggal.

Meski pun Andri dan Nayla tinggal berjauhan sehingga mereka jarang bertemu, tapi mereka tetap saling mencintai dan selalu saling setia, karena Nayla adalah cinta pertama untuk Andri, dan Andri adalah cinta pertama Nayla.

Hari ini Andri sengaja datang untuk menemui Nayla, karena Andri sudah berencana untuk memberi kejutan di hari ulang tahun Nayla dengan melamarnya.

Andri terus saja mengembangkan senyuman karena akan bertemu dengan kekasih hatinya, sampai akhirnya senyum Andri hilang ketika sampai di halaman rumah Nayla, karena di depan rumah Nayla saat ini terlihat banyak tamu, bahkan yang lebih membuat Andri terkejut adalah janur kuning yang melengkung di depan rumah kekasihnya tersebut, padahal setahu Andri, Nayla hanya dua bersaudara, dan Kakak lelaki Nayla sudah menikah.

Ketika Andri berada di depan pintu rumah Nayla, jantung Andri rasanya berhenti berdetak ketika mendengar suara lantang seorang lelaki yang mengucap ijab kabul pernikahan dengan menyebut nama Nayla.

"Tunggu, hentikan pernikahan ini !!" teriak Andri, sehingga semua yang berada di sana melihat ke arah Andri.

Kedua orangtua Andri begitu terkejut ketika melihat Anaknya berdiri di depan pintu, karena sudah satu bulan Andri melakukan kunjungan perusahaan ke Lombok, dan handphone Andri tidak dapat mereka hubungi karena di lokasi Andri bekerja tidak ada jaringan.

Jefri mengembangkan senyuman ketika melihat Andri menangis, karena sebelum menikahi Nayla, Jefri sempat melihat Fhoto Nayla di handphone Andri sehingga Jefri mau menerima perjodohan dengan Nayla supaya bisa membuat Andri patah hati.

"Nak, kenapa Andri bisa sampai di sini? kami sudah berusaha menelpon Andri untuk memberitahukan tentang pernikahan Jefri dan Nayla," ujar Mama Indri yaitu Ibu kandungnya Andri.

"Apa Mama tidak tahu kalau perempuan yang menikah dengan Kak Jefri adalah kekasih Andri?" tanya Andri dengan airmata yang terus mengalir membasahi pipinya.

Papa Ervan dan Mama Indri merasa terkejut dengan perkataan Andri, karena mereka tidak pernah tahu jika selama ini Andri sudah memiliki kekasih.

"Maafkan kami Nak, tapi kami tidak tahu kalau Nayla adalah kekasih Andri. Kenapa selama ini kamu tidak pernah mengatakan jika telah memiliki kekasih?" tanya Mama Indri.

"Bukannya Mama sendiri yang selalu berkata jika Andri tidak boleh memiliki pacar kalau Andri belum menjadi orang sukses, dan rencananya hari ini Andri akan meminang Nayla, dan Andri akan membawa Nayla ke Jakarta untuk dikenalkan kepada kalian."

Jefri saat ini menggandeng Nayla untuk menghampiri Andri yang masih terlihat berdebat dengan kedua orangtuanya.

"Sayangnya sekarang Nayla adalah istriku, dan kami sudah Sah menikah secara Agama mau pun Negara," ujar Jefri dengan senyum penuh kemenangan, karena baru kali ini Jefri berhasil mengalahkan Adiknya tersebut.

"Kak, kenapa Kakak tega melakukan semua itu kepada Andri? sekarang juga Kakak batalkan pernikahan ini, karena Andri tidak rela Kakak menikah dengan perempuan yang Andri cintai."

"Maaf Andri, tapi aku dan Nayla hanya menjalankan wasiat mendiang Kakek kita dan Kakek Nayla yang sudah menjodohkan kami dari kecil, jadi aku tidak bisa memberikan sesuatu yang sudah menjadi milikku untukmu," ujar Jefri.

Sekarang Andri menatap Nayla yang terus saja menundukkan kepalanya.

"Sayang, kamu tidak mungkin kan mengkhianati cinta kita?" tanya Andri yang hendak memegang bahu Nayla, tapi Jefri langsung menepisnya.

"Maaf Mas, maaf," ucap Nayla dengan lirih, karena saat ini hanya kata maaf yang bisa keluar dari bibir Nayla.

"Tidak Nayla, bukan kata maaf yang ingin aku dengar dari mulutmu. Sekarang kamu lihat aku, kamu katakan kalau kamu mencintaiku," teriak Andri yang sudah terlihat putus asa.

"Mas, Nayla tau jika Nayla sudah melakukan kesalahan yang besar kepada Mas Andri, tapi Nayla minta maaf yang sebesar-besarnya, karena Nayla tidak mau menjadi Anak durhaka. Semoga Mas Andri mendapatkan pendamping hidup yang lebih baik segala-galanya dibandingkan dengan Nayla," ucap Nayla dengan menahan sesak dalam dadanya, sampai akhirnya Andri pingsan karena tidak kuat menahan semuanya.

Akhirnya aku bisa menghancurkan hidupmu Andri, meski pun kamu Adikku, tapi selama ini kamu sudah merebut segalanya dariku, jadi sekarang giliranku yang akan merebut kekasihmu supaya kamu hidup menderita, ucap Jefri dalam hati.

......................

Nayla tersadar dari lamunannya ketika mendengar suara Adzan Subuh.

Astagfirullah, kenapa bisa aku memikirkan lelaki yang bukan Suamiku. Ampuni hamba Ya Allah, karena hamba sudah melakukan dosa besar, ucap Nayla dalam hati, kemudian bergegas mengambil air wudhu dan melaksanakan kewajibannya sebagai umat muslim.

Terpopuler

Comments

auliasiamatir

auliasiamatir

jetf kamu jahat loh ,

2023-03-09

1

auliasiamatir

auliasiamatir

makanya kalau punya pacar kenalin sama ortu.

2023-03-09

1

auliasiamatir

auliasiamatir

gak gitu juga kali bah, orang yang udah ninggal mah gak sempat lagi mikirin jodoh buat yang hidup 🤣🤣🤣

2023-03-09

1

lihat semua
Episodes
1 Bab 1 ( Cintai Aku karena Allah )
2 Bab 2 ( Bayangan Masalalu )
3 Bab 3 ( Membuat patah hati )
4 Bab 4 ( Menukar kebahagiaan )
5 Bab 5 ( Masuk Rumah Sakit )
6 Bab 6 ( Nafkah Pertama )
7 Bab 7 ( Saling membela )
8 Bab 8 ( Cemburu )
9 Bab 9 ( Cinta segitiga )
10 Bab 10 ( Shalatlah sebelum dishalatkan )
11 Bab 11 ( Kenapa cinta sesakit ini )
12 Bab 12 ( Salah paham )
13 Bab 13 ( Ceraikan Nayla )
14 Bab 14 ( Siapa Jefri sebenarnya? )
15 Bab 15 ( Semakin dekat )
16 Bab 16 ( Amalan yang tidak akan pernah putus )
17 Bab 17 ( Debaran aneh dalam dada )
18 Bab 18 ( Dilema )
19 Bab 19 ( Ada hati yang harus dijaga )
20 Bab 20 ( Aksi Ulat bulu )
21 Bab 21 ( Hukuman untuk Nayla )
22 Bab 22 ( Mengalami Trauma )
23 Bab 23 ( Jebakan Eliza )
24 Bab 24 ( Kecelakaan maut )
25 Bab 25 ( Kevin Adhitama )
26 Bab 26 ( Penyesalan orangtua Jefri )
27 Bab 27 ( Perdebatan Andri dan Mama Indri )
28 Bab 28 ( Apakah Salah Janda? )
29 Bab 29 ( Identitas yang tertukar )
30 Bab 30 ( Penolakan Mama Marlina )
31 Bab 31 ( Surat dari Jefri )
32 Bab 32 ( Serakah )
33 Bab 33 ( Nayla hamil )
34 Bab 34 ( Rencana pernikahan Nayla dan Andri )
35 Bab 35 ( Pernikahan Andri dan Nayla )
36 Bab 36 ( Malam yang indah )
37 Bab 37 ( Tidak boleh ada orang ketiga )
38 Bab 38 ( Mengubur masalalu, membuka lembaran baru )
39 Bab 39 ( Kembali ke Indonesia )
40 Bab 40 ( Tinggalkan Andri )
41 Bab 41 ( Mencari keberadaan Nayla )
42 Bab 42 ( Siapa Nayla? )
43 Bab 43 ( Rencana merebut Nayla )
44 Bab 44 ( Kerjasama Jefri dan Andri )
45 Bab 45 ( Bermain cantik )
46 Bab 46 ( Akhirnya aku menemukanmu )
47 Bab 47 ( Tatapan penuh cinta dan kerinduan )
48 Bab 48 ( Kedatangan Bi Ijah )
49 Bab 49 ( Bayang-bayang Jefri )
50 Bab 50 ( Ziarah ke Makam Kevin )
51 Bab 51 ( Nayla hamil Anak Jefri )
52 Bab 52 ( Kevin adalah Jefri )
53 Bab 53 ( Senjata makan Tuan )
54 Bab 54 ( Melahirkan )
55 Bab 55 ( Menceritakan semua kebenaran )
56 Bab 56 ( Aku titip Anakku )
57 Bab 57 ( Aku akan menikahimu )
58 Bab 58 ( Aku mencintaimu karena Allah )
59 Bab 59 ( Promosi Novel Pengorbanan Cinta 2 )
Episodes

Updated 59 Episodes

1
Bab 1 ( Cintai Aku karena Allah )
2
Bab 2 ( Bayangan Masalalu )
3
Bab 3 ( Membuat patah hati )
4
Bab 4 ( Menukar kebahagiaan )
5
Bab 5 ( Masuk Rumah Sakit )
6
Bab 6 ( Nafkah Pertama )
7
Bab 7 ( Saling membela )
8
Bab 8 ( Cemburu )
9
Bab 9 ( Cinta segitiga )
10
Bab 10 ( Shalatlah sebelum dishalatkan )
11
Bab 11 ( Kenapa cinta sesakit ini )
12
Bab 12 ( Salah paham )
13
Bab 13 ( Ceraikan Nayla )
14
Bab 14 ( Siapa Jefri sebenarnya? )
15
Bab 15 ( Semakin dekat )
16
Bab 16 ( Amalan yang tidak akan pernah putus )
17
Bab 17 ( Debaran aneh dalam dada )
18
Bab 18 ( Dilema )
19
Bab 19 ( Ada hati yang harus dijaga )
20
Bab 20 ( Aksi Ulat bulu )
21
Bab 21 ( Hukuman untuk Nayla )
22
Bab 22 ( Mengalami Trauma )
23
Bab 23 ( Jebakan Eliza )
24
Bab 24 ( Kecelakaan maut )
25
Bab 25 ( Kevin Adhitama )
26
Bab 26 ( Penyesalan orangtua Jefri )
27
Bab 27 ( Perdebatan Andri dan Mama Indri )
28
Bab 28 ( Apakah Salah Janda? )
29
Bab 29 ( Identitas yang tertukar )
30
Bab 30 ( Penolakan Mama Marlina )
31
Bab 31 ( Surat dari Jefri )
32
Bab 32 ( Serakah )
33
Bab 33 ( Nayla hamil )
34
Bab 34 ( Rencana pernikahan Nayla dan Andri )
35
Bab 35 ( Pernikahan Andri dan Nayla )
36
Bab 36 ( Malam yang indah )
37
Bab 37 ( Tidak boleh ada orang ketiga )
38
Bab 38 ( Mengubur masalalu, membuka lembaran baru )
39
Bab 39 ( Kembali ke Indonesia )
40
Bab 40 ( Tinggalkan Andri )
41
Bab 41 ( Mencari keberadaan Nayla )
42
Bab 42 ( Siapa Nayla? )
43
Bab 43 ( Rencana merebut Nayla )
44
Bab 44 ( Kerjasama Jefri dan Andri )
45
Bab 45 ( Bermain cantik )
46
Bab 46 ( Akhirnya aku menemukanmu )
47
Bab 47 ( Tatapan penuh cinta dan kerinduan )
48
Bab 48 ( Kedatangan Bi Ijah )
49
Bab 49 ( Bayang-bayang Jefri )
50
Bab 50 ( Ziarah ke Makam Kevin )
51
Bab 51 ( Nayla hamil Anak Jefri )
52
Bab 52 ( Kevin adalah Jefri )
53
Bab 53 ( Senjata makan Tuan )
54
Bab 54 ( Melahirkan )
55
Bab 55 ( Menceritakan semua kebenaran )
56
Bab 56 ( Aku titip Anakku )
57
Bab 57 ( Aku akan menikahimu )
58
Bab 58 ( Aku mencintaimu karena Allah )
59
Bab 59 ( Promosi Novel Pengorbanan Cinta 2 )

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!