Selesai sarapan Mamah dan Papah langsung pergi ke Bandung,sedang kembar naik ke atas menuju kamarnya.
Mereka akan bersiap untuk pergi ke kampus,sekitar jam 8 mereka sudah siap dan langsung berangkat.
Kembar sekarang sudah punya mobil sendiri sendiri,tapi mereka kalau pergi bersama selalu pakai satu mobil,karena mereka tidak terpisahkan.
Iza yang menyetir,karena Iza ngga mau Tiya yang bawa,kalau Tiya yang bawa katanya lama.
Sampai di kampus keduanya langsung turun dari mobil dan masuk ke kampus,Zee teman mereka sudah menunggu di kelas.
"Hai,,kalian tumben telat sih,biasanya kalian duluan yang sampai,"
"Tadi kita nunggu Papah dan mamah pergi dulu,"jawab Tiya.
"Oh,,mereka kemana emangnya,?"
"Cuman ke Bandung doang,"
"Za,,nanti jadi kan kita ke mal,,?"
"Jadi dong,,"
"Ok sip deh,,"
Tidak lama Dosen pun masuk ke kelas,dan Dosen langsung memberikan materi.
Jam berlalu,sekarang sudah waktunya pulang,ketiganya langsung menuju mal,Zee sudah menelfon pak supir untuk tidak menjemputnya,karena mau ikut mobil Iza untuk pergi ke mal.
Sampai Mal,Iza bingung mau beliin apa buat kado Beni yang lusa mau ulang tahun.
"Kamu mau beli apa sih Za,,?"tanya Zee.
"Aku bingung mau beli apa,bantu aku dong Ze,,kaka mu tuh sukanya apa gitu,apa dia sedang butuh apa,"
"Apa yah,,Aku aja ngga tau,,"
"Beliin aja minyak wangi,apa jam tangan ,apa ikat pinggang,"Tiya yang bicara.
"Oh iya,,kakaku kemarin bilang katanya minyak wanginya habis,"
"Minyak wangi nya dia suka pakek merek apa Zee,,"Zee lalu memberi tau mereknya.
Dan ketiganya langsung menuju tempat minyak wangi Khusus pria.
"Ya Tuhan Zee,,minyak wanginya mahal amat sih,seriusan kak Beni pakek minyak wangi ini,?"
"Iya serius,ini coba aja kamu cium baunya,sama kan dengan bau Kaka ku,"Sambil mengambil tester minyak wanginya.
"Iya sama,,"
"Ya udah sih Dek beli aja,kamu juga uangnya di kasih papah ,"
"Iya sih kak,tapi ya sayang banget kalau uang satu juta tiga ratus itu cuman buat beli minyak wangi doang,"tapi Iza sambil mengambil nya,dan langsung membawa ke kasir.
Zee dan Tiya hanya tersenyum melihat tingkah Iza,Iza juga meminta di kasih kotak Dandi bungkus sebagai kado.
"Mba mau di kasih kartu ucapan ngga,"
"Ngga usah mba,langsung bungkus aja,"
"Harusnya kasih dong Za,buat kekasihku,selamat ulang tahun yah,semoga makin cinta,,"belum Zee selesai meledek Iza,Iza sudah menutup mulutnya.
"Berisik,itu ngga penting,"Zee dan Tiya justru tertawa.
Selesai beli kado ketiganya cari cafe untuk nongkrong,karena capek habis muter muter cari hadiah.
"Za,,besok temen kantor Kaka mau kasih kejutan buat Kaka,jadi Kaka nanti di suruh datang ke cafe pelangi,dan di situ teman temanya sudah menyiapkan semuanya,"
"Kok kamu tau,,"
"Tau lah,orang mereka minta bantuan ku untuk besok mengajak Kaka ke cafe pelangi nya,"
"Oh gitu,,"
"Iya,nanti kamu juga datangnya langsung ke cafe pelangi yah,acara jam 8 malam,"
"Dek,,tapi besok Kaka ngga bisa ikut yah,"
"Loh kenapa Kaka ngga ikut,"
"Iya kenapa ngga ikut sih Ya,,"
"Ngga ah,Aku ngga suka acara acara seperti itu,"
"Tapi kalau Kaka ngga ikut pasti Adek juga ngga boleh pergi sama Papah dan Mamah kak,"
"Pasti boleh lah,kan mamah sama Papah dah tau kalau kak Beni ultah,nanti Kaka bantu juga bilang ke mamah sama Papah,"
"Ya udah deh,,"
jangan lupa like komentar dan votenya terimakasih..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 71 Episodes
Comments
Defi
lanjut thor
2022-12-04
2
0v¥
thor buat iza cemburu, klo ada yg naksir beni, biar mereka iza beneran cinta ama beni
2022-12-04
3
Daroah339
pasti nanti d pesta ada yang bikin izza cemburu.. ayolah semangt bikin izza bner² jatuh cinta sama beni dan iza menyadari cintanya untuk beni
2022-12-04
4