Menikah Tanpa Cinta

Menikah Tanpa Cinta

Bab.1

Gadis desa yang bernama Naura anak tunggal tidak memiliki siapapun sejak SMP Naura sudah ditinggal kedua orang tuanya, Naura anak periang tidak pernah mengeluh keadaan, Naura hanya bersyukur bisa makan dan sekolah.

Setiap hari naura berangkat sekolah jalan kaki selesai sekolah langsung ke rumah nenek Nasution yang terkenal kaya di kota Surabaya. "nek Naura datang, berjalan ke arah nenek sambil mencium tangan nenek" kebiasaan Naura seperti cucu nenek, kata Naura.

"Naura kamu sudah besar mau lulus SMA, setelah lulus apa kamu mau ninggalin nenek?" ucap nenek sambil keluar air mata.

"Naura tidak akan ninggalin nenek yang sudah baik sama Naura, Naura mau cari kerja dekat tiap hari bisa ketemu nenek, nenek sudah seperti nenek ku sendiri?" lirih Naura.

"Tinggal 2bln lagi kamu kelulusan, ada permintaan dari nenek apa kamu mau?" Tanya Naura.

"Apa kamu mau menikah dengan pilihan nenek?" ucap nenek.

"Mau nek" tanpa bertanya Naura langsung menjawab tanpa berfikir panjang, nenek adalah orang yang baik.

"Apa nenek gk salah dengar, kenapa kamu mau menikah pilihan nenek?" tanya nenek.

"karena nenek orang yang baik pasti pilihan nenek sama seperti nenek?" ucap Naura dengan lantang tak memiliki beban.

nenek hanya tersenyum dan senang oleh jawaban Naura karena nenek mau menjodohkan cucunya sama Naura, gumam dalam hati. Naura ikut senang sambil melakukan pekerjaan rumah yang tiap hari kerjakan Naura sendiri tanpa bantuan yang lain karena nenek suka yang dikerjakan Naura.

di tempat makan nenek dan Naura bercanda gurau. nenek yang menginginkan Naura agar tiap hari tinggal bersamanya namun Naura tidak bisa meninggalkan rumah orang tuanya.

"Naura nenek minta kamu tinggal bersama nenek ya" lirih nenek dengan kepala menunduk ingin rasanya dekat dengan cucunya.

"Ya nek, Naura tinggal bersama nenek?" jawab Naura lembut.

"Ayo ke kamar nenek" ajak nenek lalu menggenggam tangan Naura.

di dalam kamar nenek menceritakan kalau nenek memiliki anak laki-laki sudah berkeluarga tinggal di kota Jakarta dan memiliki anak 1 laki-laki yang pintar dan tampan, nenek tidak mengikuti anaknya dan tinggal di kota Surabaya karena banyak kenangan yang tidak bisa dilupakan nenek. nenek yang sedari tadi bercerita tanpa lelah, Naura hanya mendengar nenek berbicara tapi dalam hati bergumam, andai aku jadi cucu nenek pasti amat senang Naura berfikir seperti apa cucu nenek pasti sempurna karena nenek sempurna dan baik.

"Ayo kita tidur, nenek sudah ngantuk besok bisa dilanjutkan ceritanya?" ucap nenek sambil menarik selimut. Nenek dan Naura pun terlelap

_______________

4bln kemudian naura yang sudah lulus SMA mau mencari pekerjaan, Naura berfikir bekerja diluar rumah ini seperti merepotkan nenek aku harus cari pekerjaan diluar agar memiliki uang sendiri tanpa diberi nenek.

"Nek Naura pamit mau ngelamar kerja?" ucap Naura.

"Kenapa kerja, kamu mau melamar kerja dimana?" tanya nenek dengan wajah kecewa karena Naura mau meninggalkan nenek.

"Di mall terbesar yang ada di dekat sini nek?" lirih Naura sambil menunduk takut nenek sakit.

itukan mall milik cucu q Leo gumam dalam hati sambil tersenyum, GK usah kerja kamu disi aja. "Nanti kalau sudah waktunya pasti kamu tau dan menikah sama pemiliknya" lirih nenek. masih terdengar kecil sama Naura "nenek suka bercanda" gumam Naura sambil tersenyum kecil.

\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!