Alana memilih pasrah dengan takdir hidupnya, karena dia tidak mau mengecewakan ke dua orang tuanya, terlebih dia juga tidak mau kalau sampai papanya masuk penjara.
tookkk ....tookkk....
"Mama masuk ya sayang"triak Mama Lita dari luar kamar
"Iya mah masuk aja, pintunya tidak di kunci kok"ucap Alana sedikit triak dari dalam kamar
Ceklek....Mama Lita membuka pintu.
"Alana, bersiaplah malam ini kita akan ada pertemuan dengan keluarga Wijaya" kata Mama Lita dari pintu, kemudian dia berjalan menuju Alana yang sedang duduk di ranjangnya.
"Iya mah " jawab Alana sedih, tapi Alana mencoba kuat di depan orang tuanya, karena dia tidak mau membuat orang tuanya kepikiran.
"Maaf nak, mama tau perasaanmu, tapi mama dan papa tidak bisa berbuat apa-apa" ucap Mama Lita dengan wajah sesal, lalu menarik Alana kedalam pelukannya.
"Mama tidak perlu minta maaf sama Alana ma, Alana baik-baik saja kok, mungkin emang sudah takdir hidup Alana seperti ini" balas Alana yang mencoba tegar dalam pelukan mamanya.
"Iya nak, demi papa dan demi perusahaan keluarga kita harus kuat menghadapi ini semua sayang" Mama Lita menangis dalam pelukan Alana.
Akhirnya mama Lita keluar dari kamar Alana, dan Alana memilih merebahkan dirinya di tempat tidur lalu terlelap, dia berharap semua ini hanya mimpi yang tidak akan jadi kenyataan.
*Di sebuah mansion mewah milik keluarga W**ijaya*.
"Raka, kamu mau kemana"tanya mommy Ella yang tak lain adalah mamanya Raka.
"Raka mau keluar mom" jawab Raka cuek
"Duduklah, mommy mau bicara sebentar sama kamu" titah Mommy Ella
Raka patuh, lalu duduk di hadapan mommy nya
"Mommu mau bicara apa sama Raka" tanya Raka penasaran.
"Malam ini mommy sama daddy mau mengajak kamu bertemu dengan calon istri kamu sayang" ucap Mommy Ella hati-hati membuat Raka terkejut.
"Maksud mommy apa? mommy kan tau selama ini Raka sudah punya Jessy pacar Raka mom, kenapa mommy malah melakukan perjodohan ini tanpa sepengetahuan Raka " protes Raka tak terima.
"Mommy tidak suka sama Jessy pacar kamu itu, mommy lebih suka anaknya nyonya Lita, dia gadis yang baik tidak seperti pacarmu itu" ujar Mommy Ella jujur.
Jessy adalah pacar Raka, mereka sudah menjalin hubungan selama tiga tahun tapi jessy tidak pernah mau di ajak menikah karena alasan karir. dan mommy Raka juga tidak setuju kalo Raka pacaran sama Jessy, karena mommy Ella tau Jessy cuma memanfaatkan kekuasaan dan kekayaan Raka demi popularitas semata.
"Tapi Raka tidak mau di jodohkan mom" tolak Raka sambil beranjak dari tempat duduknya.
"Terserah kamu, tapi kamu tidak bisa menolak perjodohan ini dan suatu saat mommy yakin kamu akan berterima kasih dengan perjodohan yang mommy buat, tapi jika kamu masih tetap kekeuh mau sama Jessy maka kamu harus siap keluar dari rumah ini dan tinggalkan semua fasilitas yang sudah kami berikan ke kamu!!" tegas mommy Ella mengancam Raka.
Mommy Ella terpaksa bicara seperti itu sama Raka, karena Mommy Ella mau Raka sadar kalau Jessy bukan wanita yang tepat untuk dirinya. Mommy Ella ingin tahu sejauh mana perempuan itu akan bertahan kalau Raka tidak punya apa-apa.
Raka semakin pusing, karena dia tidak tau harus bagaimana menghadapi keadaan sekarang ini.
"Benar kata mama kamu Raka, jika kamu menolak maka papa akan mencoret namamu sebagai ahli waris keluarga Wijaya dan semua warisan akan jatuh ke tangan adek kamu Arga" ancam papa Rudi yang baru turun dari dari tangga.
"Pah terus bagaimana dengan hubungan Raka dan Jessy pah" ucap Raka frustasi
"Jessy bukan gadis baik-baik Raka. lebih baik kamu tinggalkan saja dia, karena dia cuma menginginkan hartamu saja, jika kamu tidak percaya maka selidiki saja kegiatan dia selama ini. Jangan jadi orang bodoh nak" jawab papa Rudi tegas.
Raka cuma bisa menghela nafas kasar lalu keluar dari rumah, entah kemana tujuan dia yang penting bisa membuat pikiran nya tenang.
Raka merogoh ponselnya di kantong dan menghubungi seseorang.
Tuutttt....tuuuttttt.....tutttt
"Hallo Ndre lo dimana" tanya Raka setelah telponya terhubung.
"Gue di apartemen Ka" jawab Andre yang tak lain adalah asisten sekaligus sahabat Raka.
"Gue jemput, temenin gue ke tempat biasa" ucap Raka.
Tiap Raka pusing atau lagi ada masalah, Raka pasti akan pergi ke klub untuk minum, Raka terbiasa minum tapi tidak sampai mabuk.
"Ya sudah gue tunggu" ucap Andre.
Raka mematikan sambunganya dan langsung melajukan mobilnya menuju apartemen Andre.
Skip perjalanan------
Kini mereka sudah berada di club milik teman Raka yang namanya Alex.
kini mereka sudah di privat room milik Alex.
"Gue minta cognac Lex" pinta Raka sambil menyandarkan kepalanya di sofa
"Lo apa Ndre" tanya Alex.
"Gue gin aja" jawab Andre.
Tidak lama minuman mereka pun datang, mereka ngobrol santai sambil minum.
"Lo kenapa si Ka, kayak ada yang di pikrin" tanya alex yang melihat wajah kusut Raka.
"Gue pusing Lex, mommy mau jodohin gue sama anak sahabatnya" ucap Raka sambil memijat pelipisnya yang terasa berdenyut.
"Ya terus masalahnya apa" tanya Alex.
"Lo gimana sih Lex, gue kan selama ini udah pacaran sama Jessy" kesal Raka.
"Masih aja lo pertahanin Jessy, meding lo putusin sebelum menyesal, wanita model kek Jessy mah banyak di klub gue Ka" ucap Alex cuek
"Orang bucin mah susah di kasih tau Lex, harus di kasih bukti di depan mata dulu baru bisa sadar" sahut Andre.
"Kalian kenapa sih tidak suka banget sama Jessy" tanya Raka.
"Astaga Raka, dia tuh cuma manfaatin duit lo doang, sekarang dimana Jessy gue tanya" kesal Andre.
"Jessy lagi pemotretan di paris" jawab Raka santai.
"Terus lo percaya gitu aja ka" sindir Alex.
karena selama ini Alex sama Andre tahu kalau Jessy cuma memanfaatkan uang Raka, dia tidak bener-bener tulus suka sama Raka.
"Dalam hubungan kan harus saling percaya bro" ucap Raka.
"Udah biarin aja Lex, ntar kalau udah tau kebusukanya paling cuma bisa nangesss" ucap Andre
"Sekarang wanita mana yang di jodohin sama lo Ka" tanya Alex.
"Mana gue tau, gue aja belum pernah melihat perempuan itu" jawab Raka.
"Temuin aja, kali aja cantik ya kan Ndre" saran Alex.
"Terus Jessy gimana" tanya Raka bingung.
"Temuin aja dulu wanita itu..urusan Jessy mah gampang. Lagian Jessy kan di luar negeri...mana dia tau lo bakal di jodohin" jawab Andre.
"Temui aja siapa tau cantik kan" timpal Alex tertawa.
"Kalau lo mau ambil saja sana" ucap Raka ngasal.
"Jangan sesumbar Ka, ntar jatuh cinta baru nyaho" ucap Andre.
Setidaknya Raka terhibur dengan kedua sahabatnya itu
Dia akan mengikuti saran mereka, untuk menemui calon istrinya terlebih dahulu.
#Bersambung
***happy reading guys🙏
jangan lupa like, koment, vote🙏***
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 98 Episodes
Comments
ira
sdh pasti s Jessy itu bukan cewe baik² buktinya aja selain orang tua nya Raka teman² nya Raka jg pada g suka tuh
2024-07-16
0
Fatah Liverpooldlian
makasih thooor...
2024-04-29
0
Fatah Liverpooldlian
mampir ah
2024-04-29
0