Laura Kecelakaan

Irene memulai rutinitas pagi seperti biasanya.

Dia sampai di kantor selalu tepat waktu.Irene

selalu berusaha untuk menjadi karyawan

yang berdedikasi tinggi terhadap perusahaan.

Sudah hampir 1bulan Irene kerja di perusahaan.Kinerjanya tidak bisa diragukan lagi.Berkat kepintarannya dia bisa melampaui kemampuan seniornya.

Kebetulan pagi ini dia bertemu Doni di depan

kantor.Mereka masuk beriringan ke dalam.

Tiba-tiba dari arah belakang terdengar bunyi klakson mobil.Irene berbalik dan melihat seorang pria yang tidak asing di pikirannya.

"Mobil itu,,,,,,sepertinya aku mengenalinya".

"Iya,,,itu mobil yang menabrak mu waktu itu".

"Jadi kau juga mengingatnya kan Don?".

"Aku kan yang memberimu no plat mobil itu,

mana mungkin aku lupa".

"Dia berhutang maaf padaku, aku akan

menyelesaikannya sekarang juga".

"Irene...........tunggu!!!!!".

Irene berlari menghampiri mobil sport yang baru saja tiba.Dia menegur pria yang baru saja turun dari mobil.

"Anda memang orang kaya tuan,tapi anda sama sekali tak punya etika".?

Setelah itu Irene berbalik dan meninggalkan

tempat parkiran.Terburu-buru dia menuju ke ruangannya.

Pagi ini ada rapat penting yang akan dihadiri

oleh CEO langsung.Namanya pak Alexander

Barra.Semua staf harus hadir dan termasuk

Irene sebagai karyawan baru.

Para karyawan sudah berkumpul di ruang rapat.Mereka menunggu kedatangan pak Alex, untuk memimpin rapat.

Tak berapa lama kemudian, Alex memasuki ruang rapat bersama asisten nya.Irene

terkejut melihat pria yang tadi di maki-makinya di parkiran tengah berjalan ke kursi pimpinan.

Irene saling bertukar pandang dengan Doni,

sambil menggerakkan kepalanya.

Doni mengangguk seolah mengerti kode dari Irene. Seketika Irene menunduk kan kepalanya

untuk menyembunyikan diri dari pandangan

sang CEO.

"Mati aku......rupanya dia boss".

"Aku pasti dipecat setelah ini".

Tengah melamun dan berperang dengan batinnya, Irene tidak mendengar panggilan boss.

"Nona,,,,anda mendengarkan saya kan?".

"Tolong perkenalkan diri anda,,,seorang pegawai baru yang karirnya langsung

melejit di perusahaan ini.

Irene berdiri seketika mendengar kata-kata

dari pak Alex.

"Nama saya Irene Wijaya, saya dari bagian

staf administrasi.Senang bisa bergabung dan

menjadi bagian dari perusahaan ini".

"Nona Irene,,,,tolong temui saya sehabis rapat

nanti,,saya tunggu di ruangan saya".

"Baik pak".

"Kan..........kan,,,,pasti ini hari terakhirku.

"Irene,,,,mulutmu terlalu lancang sih".

Rapat berlangsung selama1jam.Para kepala

bagian melaporkan pencapaian kerjanya dari

masing-masing divisi.

Selesai rapat, Irene segera menuju ruangan

pak Alex.Irene masuk ke dalam ruangan,

setelah mengetuk pintu.

"Bapak memanggil saya??".

"Itu,,,,,ambillah.......ganti rugi karena menabrak

sepeda mu waktu itu".

Irene melihat tumpukan uang yang dilemparkan ke arahnya.

"Maaf pak,,,saya rasa saya tidak butuh uang

ganti rugi untuk kecelakaan itu".

"Dan satu lagi pak, selain tak punya etika,,

Anda juga tidak punya hati rupanya".

"Saya permisi pak".

Irene sudah benar-benar kesal terhadap ulah

pria itu.Bukannya meminta maaf,dia malah

melemparkan uang ke arah Irene.

Irene sudah bertekad,kalaupun hari ini dia dipecat, tak masalah.Dia lebih memilih

berjualan online, daripada harus bekerja dengan orang yang kejam.

Alex sungguh terkejut melihat reaksi Irene.Selama ini tidak ada yang berani berkata

tidak kepadanya.Apalagi ini menyangkut urusan uang.

"Rupanya kau ingin bermain denganku, kita lihat saja siapa yang akan tunduk kali ini".

Irene menunggu surat pemecatan yang sudah pasti akan diterimanya.Tetapi sampai jam istirahat

usai,surat itu tidak diterimanya.

"Apa orang sombong itu ingin menguji kesabaran ku lagi".

"Kenapa dia tidak memecat. ku??".

"Ah.....Irene,,,,,ayolah berpikir!!!!!!".

Nisa tengah berperang dengan batinnya sendiri ketika asisten boss mendatangi mejanya.

"Nona,,,pak Alex meminta anda untuk memeriksa laporan ini, setelah selesai tolong antar kan ke ruangan beliau,,, secepatnya!!".

"Baik pak".

"Nah.........kan,,apa ku bilang,, si brengsek itu

sudah mulai menggunakan kekuasaannya".

"Ok,,,,,,,cuma laporan kan,,,kecil ........!!".

Irene mulai memeriksa laporannya satu persatu ketika tiba-tiba ponselnya berdering.

Nomernya tidak dikenal, Irene ragu, tapi kemudian mengangkat telponnya.

Rupanya ibu menelpon dari rumah sakit.

Adiknya Laura mengalami kecelakaan tertabrak mobil di halaman sekolah.

Irene segera bergegas menuju rumah sakit

dan meminta izin kepada Doni di bagian

personalia.

"Bagaimana keadaan Laura Bu?".

"Dokter bilang adikmu harus segera dioperasi,

butuh biaya sekitar 50 juta, ayahmu sedang

mencari pinjaman"

Ayah Nisa datang dengan muka lesu.Dia gagal mendapatkan uang.Saudara-saudaranya sama sekali tidak ada yang perduli.

"Maaf Bu, ayah sudah berusaha, tapi semua saudara kita bilang tidak bisa meminjami

uang sebanyak itu".

"Lalu nasib Laura bagaimana pak?".

Irene segera bergegas pergi melihat kedua orang tuanya yang tidak berdaya.Sambil

menahan tangis, Irene menuju kantornya.

Dia langsung masuk ke ruangan pak Alex.

"Taruh di meja saya laporannya".

"Maaf pak, saya kesini mau pinjam uang

50 juta".

"Apa........??? saya tidak salah dengar kan?".

"Adik saya kecelakaan pak, dia harus segera di operasi, saat ini kondisinya kritis pak".

"Hei nona,,,,,,tadi barusan anda menolak uang saya kan???".

"Jadi, tolong pergi dari sini,saya bukan bank

yang bisa memberi pinjaman".

"Masih beruntung, anda tidak saya pecat".

"Tapi .....pak!!!".

"Keluar.....!!!!!".

Irene melangkahkan kakinya keluar dari kantornya.Harapan nya satu-satunya untuk mendapatkan uang gagal.Kantor tidak mau

memberi pinjaman sebesar itu bagi karyawan

baru seperti Irene.Mau kemana lagi dia mencari uang".

"Copet.....!!!!!!! tolong......!!!!!".

Irene spontan mengarahkan pukulan ke arah laki-laki yang berlari membawa tas tersebut.

Dia terjatuh dan secepat kilat Irene merebut tas yang di bawanya.Orang-orang langsung

menangkap pencopet itu.

Irene menyerahkan tas kepada wanita itu.

Seorang wanita yang cantik dan anggun.Ibu itu mengucapkan terima kasih atas pertolongan Irene.

Nyonya Renata Barra seorang pemilik butik terkenal di kota ini, pembawaan nya yang ramah dan supel membuat Irene betah ngobrol dengannya.

"Kau kenapa nak, apa sedang ada masalah??,

kulihat wajahmu kelihatan murung".

"Kalau tak keberatan kau boleh cerita kepadaku, supaya beban mu sedikit berkurang".

"Iya nyonya".

Irene lantas menceritakan peristiwa kecelakaan yang dialami oleh adiknya. Irene juga menceritakan bahwa dirinya baru saja ditolak untuk meminjam uang di kantor guna biaya operasi adiknya.

Nyonya Renata lalu menawarkan pada Irene untuk meminjam kan uangnya.Irene bisa mengganti kapan saja kalau sudah punya,

yang penting nyawa adiknya bisa selamat.

Mulanya Irene menolak kebaikan hati nyonya Renata, tetapi karena terpaksa,Irene akhirnya bersedia.

Mereka kemudian pulang menuju kediaman

nyonya Renata untuk mengambil uang.

Irene lega karena masih ada orang yang berbaik hati menolong dirinya.Dalam hati

Irene berjanji tidak akan melupakan kebaikan

nyonya Renata tersebut.

Episodes
1 Irene Wijaya
2 Menerima Panggilan Kerja
3 Laura Kecelakaan
4 Pertolongan Nyonya Renata
5 Menjalani Hukuman.
6 Membayar Hutang.
7 Sikap Buruk Alex.
8 Usaha milik Irene.
9 Siasat Alex.
10 Merayu Irene.
11 Tawaran Menyenangkan.
12 Kesempatan.
13 Kesalahan Fatal.
14 Kejadian Tak Senonoh Di Butik.
15 Kenyataan Pahit.
16 Menata Hati.
17 Lamaran Doni.
18 Insiden.
19 Lamaran Alex.
20 Mulai Terbuka.
21 Kebaikan Alex.
22 Selangkah Lagi.
23 Luka Lama.
24 Kelembutan Hati.
25 Bersama Irene.
26 Rencana Pernikahan.
27 Rasa Cinta Doni untuk Irene.
28 Perubahan Suasana Hati.
29 Menikah.
30 Dikerjai.
31 Ngidam.
32 Hukuman.
33 Ke Dokter Kandungan.
34 Pindah Ke Apartemen.
35 Rutinitas Kembali.
36 Hari Ulang Tahun.
37 Irene luluh.
38 Bertengkar.
39 Hamil Kembar.
40 Insiden.
41 Meeting Perdana.
42 Membuka Diri.
43 Sukses Segalanya.
44 Acara Sukses.
45 Malam Romantis.
46 Cemburu.
47 Ke Kantor.
48 Keributan Kecil.
49 Pendarahan.
50 Pilihan Sulit.
51 Perjuangan.
52 Kejutan.
53 Kebaikan Hati Alex
54 Pengkhianatan.
55 Kerugian Besar.
56 Kebohongan Alex.
57 Kepulangan Twins.
58 Memasukkan Musuh.
59 Pengacau.
60 Di Teror.
61 Syukuran Di Rumah Alex.
62 Penculikan.
63 Nita Menyerahkan Diri.
64 Perkenalan.
65 Kekesalan Irene.
66 Kedatangan Bagas.
67 Menangkap Roger.
68 Pengakuan.
69 Kejutan Indah.
70 Come back again..
71 Kesempatan
72 Persiapan Butik Baru.
73 Tindakan Konyol Bagas.
74 Kebahagiaan Bagi Irene dan Alex.
Episodes

Updated 74 Episodes

1
Irene Wijaya
2
Menerima Panggilan Kerja
3
Laura Kecelakaan
4
Pertolongan Nyonya Renata
5
Menjalani Hukuman.
6
Membayar Hutang.
7
Sikap Buruk Alex.
8
Usaha milik Irene.
9
Siasat Alex.
10
Merayu Irene.
11
Tawaran Menyenangkan.
12
Kesempatan.
13
Kesalahan Fatal.
14
Kejadian Tak Senonoh Di Butik.
15
Kenyataan Pahit.
16
Menata Hati.
17
Lamaran Doni.
18
Insiden.
19
Lamaran Alex.
20
Mulai Terbuka.
21
Kebaikan Alex.
22
Selangkah Lagi.
23
Luka Lama.
24
Kelembutan Hati.
25
Bersama Irene.
26
Rencana Pernikahan.
27
Rasa Cinta Doni untuk Irene.
28
Perubahan Suasana Hati.
29
Menikah.
30
Dikerjai.
31
Ngidam.
32
Hukuman.
33
Ke Dokter Kandungan.
34
Pindah Ke Apartemen.
35
Rutinitas Kembali.
36
Hari Ulang Tahun.
37
Irene luluh.
38
Bertengkar.
39
Hamil Kembar.
40
Insiden.
41
Meeting Perdana.
42
Membuka Diri.
43
Sukses Segalanya.
44
Acara Sukses.
45
Malam Romantis.
46
Cemburu.
47
Ke Kantor.
48
Keributan Kecil.
49
Pendarahan.
50
Pilihan Sulit.
51
Perjuangan.
52
Kejutan.
53
Kebaikan Hati Alex
54
Pengkhianatan.
55
Kerugian Besar.
56
Kebohongan Alex.
57
Kepulangan Twins.
58
Memasukkan Musuh.
59
Pengacau.
60
Di Teror.
61
Syukuran Di Rumah Alex.
62
Penculikan.
63
Nita Menyerahkan Diri.
64
Perkenalan.
65
Kekesalan Irene.
66
Kedatangan Bagas.
67
Menangkap Roger.
68
Pengakuan.
69
Kejutan Indah.
70
Come back again..
71
Kesempatan
72
Persiapan Butik Baru.
73
Tindakan Konyol Bagas.
74
Kebahagiaan Bagi Irene dan Alex.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!