OPERASI CINTA

OPERASI CINTA

Pengenalan Tokoh

Hai selamat datang semuanya, selamat membaca novel ketigaku yang berjudul **“Operasi Cinta” semoga kalian suka dengan jalan ceritanya.**

Tapi aku saranin untuk membaca novel **“Simpanan Dosen” dulu agar paham jalan ceritanya dan beberapa tokoh disana akan mewarnai novel ini lagi.**

Pertama-tama aku akan memperkenalkan beberapa tokoh yang akan mewarnai cerita ini, untuk kalian yang sudah membaca** “Simpanan Dosen” pasti kalian sudah kenal :**

Bobby Alvenzo

Sisca Morena

Andi Sanjaya

Lolita

Lisa

Rudi Nugraha

Irma dan Anton (Orang tua Sisca)

Bi Ina (ART rumah Bobby)

Bi Mirna dan Pak Joko (ART dan Supir rumah Sisca dulu)

Mita (Wanita malam yang bikin emosi)

Untuk novel kali ini tokoh akan bertambah dan akan lebih banyak menceritakan tentang kehidupan anak-anak dari pasangan fenomenal dari novel sebelumnya (HEHE)

Mari kita sambut pemeran utama dari novel ini :

Digo Alvenzo (Putra Tunggal Bobby & Sisca)

Umur : 26 Tahun.

Pekerjaan : Dokter Bedah Spesialis Ortopedi.

Hobby : Bekerja, Bekerja, Bekerja.

Fakta unik : Rahasia (nilai sendiri🤪)

Keivan Sanjaya (Putra Tunggal Andi dan Lolita)

Umur : 26 Tahun

Pekerjaan : Aktor & Pengusaha Konglomerat (Mendapatkan privilege dari Ayahnya)

Hobby : Sering Menggangu percintaan Digo (Maklum lebih ganteng)

Fakta Unik : Playboy pro

Alika Nugraha (Putri Tunggal Rudi dan Lisa)

Umur : 27 Tahun

Pekerjaan : Dosen (mengikuti jejak Ayahnya)

Fakta Unik : Penurut banget, tertarik dengan Digo karena di jodohkan sejak kecil.

Alexa Virana

Umur : 25 Tahun

Pekerjaan : Artis & Model.

Fakta : Memiliki riwayat gangguan pada tulang akut akibat kecelakaan saat pentas modelnya, Si cantik ini akan sering menganggu kesehatan hati Digo.

Dan yang terakhir….

Taniara Irawan

Umur : 26 Tahun

Pekerjaan : Asisten Dokter Digo.

Hobby : Membantu Digo untuk mendapatkan kekasih padahal dirinya sangat mencintai Digo.

Fakta unik : Pintar menyembunyikan perasaannya.

......................

Tokoh mungkin akan bertambah sesuai jalan cerita kedepannya jika diperlukan, sekali lagi ini adalah pandangan pribadi Author agar memudahkan untuk mendalami ceritanya.

Jadi udah kebayang belum ceritanya akan seperti apa?

...----------------...

Digo Alvenzo : Ahn Hyo Seop

Keivan Sanjaya : Nam Joo Hyuk

Alika Nugraha : Kim Yo Jung

Alexa Virana : Lee Sung Kyung

Taniara Irawan : Kang Min Ah

Terpopuler

Comments

gerakan tambahan🤸🍋🌶️🥒🥕

gerakan tambahan🤸🍋🌶️🥒🥕

mampir

2024-03-09

0

Hot Red Ginger

Hot Red Ginger

umur keivan harusnya 24th an ya kalo diego 26th. krn memang diego 11 bln baru lolita hamil keivan dicerita sebelumnya. jd hitung aja umurnya. selisih 1,5 th paling tdk 😊

2022-05-06

1

Endang Priya

Endang Priya

mampir lg kitanya.

2022-04-28

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!