IPK BAB III - Ayud Jonathan -

Siapa yang tidak kenal laki-laki itu. Laki-laki bernama Ayud Jonathan, seorang anak konglomerat yang selalu membuat masalah dimana-mana.

Cucu seorang pengusaha sukses yang terkenal, Liam Thang. Berbeda dengan sang kakek, Ayud merupakan sosok yang banyak menuai kontroversi di manapun dia berada. Seolah gelar itu sudah melekat dalam dirinya.

Tak ada wanita yang berakhir baik ketika terlibat hubungan bersama laki-laki itu. Dia terlahir dengan wajah yang sangat tampan terlepas dari semua sifatnya yang sangat buruk. Wajahnya itu merupakan satu-satunya aset berharga yang dia miliki.

Wajahnya itu juga yang membuatnya begitu mudah, menggaet wanita manapun yang dia sukai. Namun, ia tak pernah mau terlibat dengan komitmen jangka panjang atau yang biasa disebut pernikahan dengan siapapun.

Wanita-wanita yang telah bersamanya tahu akan hal itu. Namun, mereka tidak mempermasalahkan nya. Semata-mata karena alasan yang sangat tidak masuk akal dan terdengar klise, wajah laki-laki itu.

Ia terlibat dengan terlalu banyak sekali skandal. Terutama yang berhubungan dengan wanita-wanita muda dari kalangan orang-orang kaya. Namun selama ini, ia selalu lolos dari itu semua.

Ia mengganti wanita semudah mengganti pakaian. Namun tampaknya para wanita yang mengejarnya tak pernah mempermasalahkan hal tersebut. Mereka bahkan terus berkerumun seperti lalat di dekat nya.

Media pernah menuliskan berita yang menghebohkan bahwa ia pernah mengaborsi janin dari salah satu wanita yang menjadi teman tidurnya. Namun karena pengaruh sang kakek yang besar, hal tersebut hilang dalam sekejap.

Ayud sendiri nampaknya tak pusing dengan berita-berita itu, karena sebagian besar berita tentang dirinya merupakan fakta. Ia bahkan sangat menikmati melihat wanita-wanita malang tersebut, tanpa berniat sedikitpun untuk peduli.

Selama ini, dia tak pernah ambil pusing dengan semua berita miring tentang dirinya. Namun, skandal yang kali ini terjadi membuatnya mau tak mau harus berpindah dari zona nyamannya.

Dia diketahui menghamili salah seorang anak dari konglomerat terkaya di negara ini, Carene. Urusan dengan Carene mau tak mau memaksanya untuk terlibat dalam hubungan pernikahan, yang sama sekali tak di inginkan nya.

Ia menjalin hubungan dengan wanita itu pun semata mata karena sang wanita selalu memberikan nya pelayanan terbaik. Namun, ia tak menyangka hubungan ini harus berakhir menjadi mimpi buruk.

Laki-laki itu mengumpat kesal,

"Mengapa bisa sampai hamil?. Bukankah aku selalu berhati-hati".

Namun, tentu saja menikah dengan seorang Carene sama sekali bukanlah pilihan yang sulit dilakukan oleh seorang Ayud.

Dengan fakta bahwa wanita itu memiliki harta yang cukup besar ditambah nilai plus yang dimilikinya. Wanita itu memiliki paras yang sangat cantik, laki-laki mana yang mungkin akan menolak menjadi suaminya.

Hal itu pulalah yang dulu membuatnya mengejar wanita itu. Namun, dia tak pernah berpikir kalau hubungan nya kali ini akan lebih dari teman kencan. Selama ini, baginya wanita hanyalah penghibur, tak lebih.

Kedudukan dan nama besar sang kakek, membuatnya mau tak mau harus menikah dengan wanita yang bahkan dikenalnya hanya dalam hubungan singkat itu. Yang bermakna petualangan cintanya akan segera berakhir.

Siapa sangka, ternyata Darwin tak menginginkan anak tercintanya menikah dengan Ayud. Ditambah fakta segudang rumor negatif tentang laki-laki itu. Ia bahkan rela harus kehilangan calon cucu pertama nya itu.

Ayud sendiri sangat tak mempermasalahkan dengan siapa dia akan di nikahkan. Karena pada akhirnya, semua wanita itu hanya akan menjadi mainannya saja. Hubungan jangka panjang benar-benar bukan keahlian nya.

Ditambah kenyataan bahwa yang datang ke rumahnya semalam bukanlah Carene melainkan wanita pengganti yang entah siapa, ia semakin tak peduli lagi. Wanita itu benar-benar bukan tipe nya.

Wanita yang di bawa oleh kedua orang tuanya itu, tampaknya sama sekali bukan orang yang akan di ajak Ayud untuk tidur bersama. Apalagi melihat penampilan wanita itu yang sangat biasa-biasa saja.

Wanita bertubuh kurus dengan pakaian yang agak kumal, sama sekali bukan tipenya. Dan entah dari mana kedua orang tuanya menemukan wanita seperti itu. Seperti tidak ada pilihan yang lebih bagus saja.

Ayud ingin sekali menolak tinggal bersama dengan wanita itu. Namun, jika ia melawan sang kakek, maka sangat bisa dipastikan tidak akan ada sepeserpun yang akan di dapatkan nya. Laki-laki itu mengeram marah,

"Orang tua wanita itu benar-benar buta, gila harta. Mereka bahkan menjual anak sendiri demi harta, demi uang".

Hal itu membuat nya semakin muak setiap kali melihat wajah wanita yang kini ada di rumahnya itu.

"Semua wanita ternyata hanya barang, benar-benar murahan",

Lagi-lagi ia mengumpat kesal. Pemikiran yang seperti itulah, yang membuatnya semakin menikmati mempermainkan wanita-wanita murahan lainnya. Tanpa perasaan bersalah.

Tentu saja itu bukan salah dirinya. Wanita yang datang ke rumah nya itu sendiri yang menawarkan diri untuk dinilai seharga itu kan?

Belakangan ia mengetahui bahwa Carene, wanita yang hamil anaknya itu memilih mengaborsi janin mereka. Lalu melanjutkan pendidikannya di Jepang. Pupus sudah harapan Ayud untuk mendapatkan pelayanan dari wanita itu lagi.

Benar-benar tak ada lagi harapan untuk pergi ke bar seperti yang biasa dia lakukan. Kakek Liam tentu tidak akan Mengizinkan nya. Apalagi setelah kehadiran wanita b*doh itu di rumah nya.

"Benar-benar rumit", gumam nya.

Siang itu, Ayud menghadiri acara jumpa pers. Bersama sang kakek dan kedua orang tuanya ditemani Manager Huang, Manager yang bekerja pada mereka sejak Ayud masih kecil.

Tujuan mereka mengadakan acara jumpa pers ini untuk menjelaskan, berita tentang Ayud yang telah menghamili Carene. Pada acara jumpa pers itu, keluarga Darwin juga datang bersama bawahannya.

Media mendesak Ayud buka mulut, perihal berita dia menghamili anak tunggal sang konglomerat tersebut. Wajah laki-laki itu merah padam menahan amarah.

Ingin rasanya dia menampar orang-orang yang ada di sana, lalu membunuh mereka. Sang kakek yang menyadari hal itu langsung turun tangan, dan mengatakan jika cucu nya tersebut sudah menikah.

Sontak media bungkam, dan beberapa wanita muda yang ada di situ menjadi kecewa. Rasanya mereka begitu tak bisa menerima jika sang idola telah menikah.

Kakek Liam berkata, mereka masih menunggu waktu yang tepat untuk mengumumkan kepada media perihal siapa istri Ayud. Beberapa wanita muda tampak cemberut, menahan perasaan cemburu.

Dalam kesempatan itu, Darwin juga mengatakan bahwa yang hamil bersama Ayud bukanlah anaknya, melainkan seseorang yang sekarang sudah menjadi istri laki-laki itu.

Awalnya media tidak mempercayainya. Namun, ketika Darwin menunjukkan foto-foto yang memperlihatkan seorang wanita yang wajah nya tertutup sebagian, sedang tidur bersama dengan Ayud pihak media langsung bungkam.

Darwin tampak sangat percaya diri, sementara kakek Liam memendam marah yang sudah begitu ingin meledak dalama hatinya.

"Pintar sekali mencari alibi", batin laki-laki tua itu.

Namun, hal itu dia tahan karena memang tak ada gunanya membuat permusuhan dengan keluarga besar Darwin. Itu hanya akan membuatnya terlibat dalam masalah baru, yang tak ada ujungnya.

Siang itu, baik keluarga Darwin maupun keluarga Kim terlihat sangat senang. Hanya kakek Liam yang sedari tadi diam. Tak sanggup lagi rasanya dia membela cucu tak berguna itu, yang setiap saat hanya membuat masalah di keluarganya.

Ia merasa telah menjadi orang yang sangat kejam melemparkan kesalahan kepada gadis yang sama sekali tak melakukan apa-apa itu. Ia merasa gagal menjadi orang yang benar dalam mendidik sang cucu.

Namun mungkin ini adalah satu-satunya cara agar gadis itu bisa terlepas dari keluarga angkat nya yang kejam. Liam juga berharap sang gadis dapat mengubah sifat buruk cucunya.

❤️❤️❤️❤️

Terimakasih sudah membaca karya Duri Manis. Jangan lupa Like nya ya😘😘

Terpopuler

Comments

marsya

marsya

lanjut thor

2022-10-22

1

lihat semua
Episodes
1 IPK BAB I - Nasib Anak Tiri -
2 IPK BAB II - Penolakan -
3 IPK BAB III - Ayud Jonathan -
4 IPK BAB IV - Sadar Diri -
5 IPK BAB V - Pertengkaran Keluarga -
6 IPK BAB Vl - Wanita Selingkuhan -
7 IPK BAB VII - Pindah Rumah -
8 IPK BAB VIII -Carene Putri -
9 IPK BAB IX - Rumah Baru -
10 IPK BAB X - Disekap Di Gudang -
11 IPK BAB XI - Apa Salahku Tuan -
12 IPK BAB XII -Haera Selingkuh -
13 IPK BAB XIII - Awal yang indah? -
14 IPK BAB XIV - Sandiwara Sempurna -
15 IPK BAB XV - Kekasih Lama -
16 IPK BAB XVI - Memberanikan Diri -
17 IPK BAB XVII - Ketulusan -
18 IPK BAB XVIII - Delusi -
19 IPK BAB XIX - Keputusan Sulit -
20 IPK BAB XX - Pergi -
21 IPK BAB XXI - Kosong -
22 IPK BAB XXII - Kakek Liam Sakit -
23 IPK BAB XXIII - Kehilangan -
24 IPK BAB XXIV -Jalan Yang Berbeda -
25 IPK BAB XXV - Pertemuan Kembali -
26 IPK BAB XXVI - Maaf -
27 IPK BAB XXVII - Di rencanakan -
28 IPK BAB XXVIII - Cinta Segitiga -
29 IPK BAB XXIX - Keangkuhan Ayud -
30 IPK BAB XXX - Mengunjungi Makam Kakek -
31 IPK BAB XXXI - Tempat Berlabuh -
32 IPK BAB XXXII - Hubungan Yang Sulit -
33 IPK BAB XXXIII - Biarkan Hati Yang Memilih -
34 IPK BAB XXXIV - Laki-laki Egois -
35 IPK BAB XXXV - Kerja Sama -
36 IPK BAB XXXVI - Luka Baru -
37 IPK BAB XXXVII -Pernikahan Carene -
38 IPK BAB XXXVIII - Di permalukan -
39 IPK BAB XXXIX - Karma -
40 IPK BAB XL - Surat Undangan -
41 IPK BAB XLI - Pertemuan Terakhir -
42 IPK BAB XLII - Terpuruk -
43 IPK BAB XLIII - Awal Bahagia -
44 IPK BAB XLIV - Pesta Pernikahan -
45 IPK BAB XLV - Kegalauan Carene -
46 IPK BAB XLVI - Di Fitnah -
47 IPK BAB XLVII - Merasa Sendiri -
48 IPK BAB XLVIII - Pagi Kelabu -
49 IPK BAB XLIX - Kepercayaan Yang Hilang -
50 IPK BAB L - Pergi Kemana? -
51 IPK BAB LI - Hinaan Dari Suami -
52 IPK BAB LII - Harus Bagaimana? -
53 IPK BAB LIII - Situasi Sulit -
54 IPK BAB LIV -Pertemuan Keluarga -
55 IPK BAB LV -Perdebatan -
56 IPK BAB LVI - Latar Belakang Natan -
57 IPK BAB LVII - Akal Licik Natan -
58 IPK BAB LVIII - Persimpangan Jalan -
59 IPK BAB LIX - Laki-laki Menyebalkan -
60 IPK BAB LX - Anak Kesayangan -
61 IPK BAB LXI - Kembali Ke Rumah -
62 IPK BAB LXII - Sadar Diri Itu Baik -
63 IPK BAB LXIII - Dekat Tapi Tak Tergapai -
64 IPK BAB LXIV - Pernikahan Suamiku -
65 IPK BAB LXV - Carene Melahirkan, Satu Masalah Selesai -
66 IPK BAB LXVI - Rencana Perceraian -
67 IPK BAB LXVII - Last, Happy Ending -
Episodes

Updated 67 Episodes

1
IPK BAB I - Nasib Anak Tiri -
2
IPK BAB II - Penolakan -
3
IPK BAB III - Ayud Jonathan -
4
IPK BAB IV - Sadar Diri -
5
IPK BAB V - Pertengkaran Keluarga -
6
IPK BAB Vl - Wanita Selingkuhan -
7
IPK BAB VII - Pindah Rumah -
8
IPK BAB VIII -Carene Putri -
9
IPK BAB IX - Rumah Baru -
10
IPK BAB X - Disekap Di Gudang -
11
IPK BAB XI - Apa Salahku Tuan -
12
IPK BAB XII -Haera Selingkuh -
13
IPK BAB XIII - Awal yang indah? -
14
IPK BAB XIV - Sandiwara Sempurna -
15
IPK BAB XV - Kekasih Lama -
16
IPK BAB XVI - Memberanikan Diri -
17
IPK BAB XVII - Ketulusan -
18
IPK BAB XVIII - Delusi -
19
IPK BAB XIX - Keputusan Sulit -
20
IPK BAB XX - Pergi -
21
IPK BAB XXI - Kosong -
22
IPK BAB XXII - Kakek Liam Sakit -
23
IPK BAB XXIII - Kehilangan -
24
IPK BAB XXIV -Jalan Yang Berbeda -
25
IPK BAB XXV - Pertemuan Kembali -
26
IPK BAB XXVI - Maaf -
27
IPK BAB XXVII - Di rencanakan -
28
IPK BAB XXVIII - Cinta Segitiga -
29
IPK BAB XXIX - Keangkuhan Ayud -
30
IPK BAB XXX - Mengunjungi Makam Kakek -
31
IPK BAB XXXI - Tempat Berlabuh -
32
IPK BAB XXXII - Hubungan Yang Sulit -
33
IPK BAB XXXIII - Biarkan Hati Yang Memilih -
34
IPK BAB XXXIV - Laki-laki Egois -
35
IPK BAB XXXV - Kerja Sama -
36
IPK BAB XXXVI - Luka Baru -
37
IPK BAB XXXVII -Pernikahan Carene -
38
IPK BAB XXXVIII - Di permalukan -
39
IPK BAB XXXIX - Karma -
40
IPK BAB XL - Surat Undangan -
41
IPK BAB XLI - Pertemuan Terakhir -
42
IPK BAB XLII - Terpuruk -
43
IPK BAB XLIII - Awal Bahagia -
44
IPK BAB XLIV - Pesta Pernikahan -
45
IPK BAB XLV - Kegalauan Carene -
46
IPK BAB XLVI - Di Fitnah -
47
IPK BAB XLVII - Merasa Sendiri -
48
IPK BAB XLVIII - Pagi Kelabu -
49
IPK BAB XLIX - Kepercayaan Yang Hilang -
50
IPK BAB L - Pergi Kemana? -
51
IPK BAB LI - Hinaan Dari Suami -
52
IPK BAB LII - Harus Bagaimana? -
53
IPK BAB LIII - Situasi Sulit -
54
IPK BAB LIV -Pertemuan Keluarga -
55
IPK BAB LV -Perdebatan -
56
IPK BAB LVI - Latar Belakang Natan -
57
IPK BAB LVII - Akal Licik Natan -
58
IPK BAB LVIII - Persimpangan Jalan -
59
IPK BAB LIX - Laki-laki Menyebalkan -
60
IPK BAB LX - Anak Kesayangan -
61
IPK BAB LXI - Kembali Ke Rumah -
62
IPK BAB LXII - Sadar Diri Itu Baik -
63
IPK BAB LXIII - Dekat Tapi Tak Tergapai -
64
IPK BAB LXIV - Pernikahan Suamiku -
65
IPK BAB LXV - Carene Melahirkan, Satu Masalah Selesai -
66
IPK BAB LXVI - Rencana Perceraian -
67
IPK BAB LXVII - Last, Happy Ending -

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!