Korea

Akhirnya Avril menginjakan kakinya di Korea lagi setelah 7 tahun lamanya. Bedanya saat ini dia adalah seorang Ibu dari anak laki-laki yang memiliki tingkat kecerdasan di atas rata-rata.

Siang itu dia di jemput oleh Eun Soo di bandara Korea, karena memang Avril lebih memilih menggunakan uangnya sendiri ketimbang mendapat fasilitas dari pemerintah.

Avril datang lebih awal dari jadwal perlombaannya Calvin. Ia berencana untuk tinggal lebih lama di Korea, jadi dia membeli tiket untuk dirinya sendiri dan Calvin. Walaupun sebenarnya dari pemerintah akan membelikan tiket untuk mereka.

"Avril, Calvin.... Aku sangat merindukan kalian." Sapa Eun Soo sambil memeluk mereka.

"Aunty Eun Soo... Aku juga sangat merindukan mu." Sahut Calvin dengan menggunakan bahasa Inggris.

Setelah saling melepas rindu, Eun Soo kemudian mengajak mereka pulang ke apartemennya untuk istirahat. Sebenarnya Eun Soo ingin mengajak mereka jalan-jalan, tapi karena acara perlombaan akan di adakan satu Minggu lagi, Eun Soo pun mengurungkan niatnya. Agar Calvin bisa mempersiapkan diri dan belajar lagi.

Memang maksud Avril datang lebih awal ke Korea, agar Calvin bisa mempersiapkan diri untuk melawan peserta dari China yang sudah terkenal karena kegeniusannya dalam bidang match. Apalagi peserta dari China sudah menang perlombaan tiga kali berturut-turut.

Setelah mereka sampai di apartemen, Avril menyuruh Calvin untuk membersihkan diri dan makan siang, karena selama di dalam pesawat Calvin tidak mau makan dengan alasan tidak lapar. Padahal Calvin sangat excited pergi ke Korea, sehingga dia tak bernafsu untuk makan. Selain karena perlombaan, Calvin juga ingin bertemu dengan Papanya.

"Sayang, kamu mandi dan ganti pakaianmu. Setelah itu kita makan dan istirahat." Suruh Avril sambil mengelus rambut Calvin.

"Ok Ma.." Sahut Calvin.

Setelah selesai makan siang, Avril menemani Calvin untuk tidur siang di kamar dulu yang pernah ia tempati.

Semenjak kepulangan Avril ke Indonesia, Eun Soo memang tidak pindah dari apartemen itu, bagi Eun Soo tidak masalah membayar uang sewa lebih, karena dia sudah merasa nyaman tinggal di sana. Lagian gaji yang ia peroleh dari bekerja di perusahaan Boo Young lebih dari cukup untuk sewa apartemen dan untuk menabung.

Setelah Calvin tertidur, Avril dan Eun Soo duduk di sofa depan TV untuk mengobrol sambil minum softdrink.

"Kemarin aku di tanya sama Boo Young, kenapa kamu memfollow akun sosial media miliknya." Tanya Eun Soo memberitahu Avril.

"What!"

Avril terkejut mendengar pernyataan Eun Soo, Pasalnya ia tidak merasa memfollow akun media sosial milik Boo Young. Lalu dia mengambil handphonenya dan mengecek akun media sosialnya.

Benar saja, Avril telah memfollow akun milik Boo Young. Dia teringat terakhir membuka profil Boo Young, karena Calvin datang ia pun melempar handphonenya dan tak sengaja memfollow Boo Young. Kemudian Avril menjelaskan kepada Eun Soo, bagaimana dia bisa memfollow Boo Young.

"Apa kamu tidak akan memberi tahu Boo Young tentang Calvin?" Tanya Eun Soo tiba-tiba.

"Aku sendiri tidak tahu, Calvin ingin sekali bertemu dengan papanya. Tapi apakah mungkin kalau Boo Young akan menerima Calvin?" Jawab Avril dengan kekhawatirannya.

Avril hanya memikirkan kebahagian Calvin anak semata wayangnya, karena akhir-akhir ini Calvin selalu menanyakan tentang papanya. Mengingat Boo Young tidak menginginkan janin yang dulu ia kandung, Avril pun semakin ragu untuk memberi tahu ke Calvin kalau Boo Young adalah Papanya.

Salah Avril karena bercerita kepada Calvin dan memberitahunya, kalau papanya masih hidup dan tinggal di Korea. Semenjak itu Calvin mulai terobsesi ingin bertemu sang Papa dan berharap suatu saat nanti ia bisa bertemu dengan Papanya.

"Kamu jangan terlalu banyak berfikir, Calvin akan tumbuh dewasa dan dia sangat pintar, jadi dia akan tahu apa yang harus ia lakukan." Kata Eun Soo menenangkan Avril.

"Terima Kasih Eun Soo, selam ini kamu selalu ada untukku." Sahut Avril sambil memeluk Eun Soo.

Tak lama kemudian Calvin pun terbangun dari tidurnya. Lalu Avril dan Eun Soo mengajaknya jalan-jalan keliling Seoul. Karena mereka berencana untuk makan malam di luar.

*****

Di kantor Boo Young,

"Eun Soo kenapa tidak masuk kerja?" Tanya Boo Young kepada salah satu karyawannya.

"Katanya dia mau menjemput temannya yang dari Indonesia." Jawab karyawannya.

Setelah mendapat jawaban itu, Boo Young masuk ke dalam ruang kerjanya sambil berfikir, siapa sahabat Eun Soo yang dari Indonesia?

Sambil menaikan kakinya ke atas meja, Boo Young duduk di kursi kebesarannya.

"Apakah sahabatnya Eun Soo adalah Avril, karena setahuku hanya Avril lah sahabatnya. Tapi untuk apa Avril datang ke Korea?" Batin Boo Young.

Di lihatnya jam di dinding kantor, jarum jam sudah menunjuk ke arah angka 5 sore. Boo Young bergegas untuk pergi menjemput sang kekasih Boo Rua.

"Sayang, bagaimana pemotretannya?" Tanya Boo Young sambil mencium kening kekasihnya.

"Seperti biasanya, kita pergi makan dulu ya." Ajak Boo Rua.

Kemudian mereka berdua pergi ke sebuah restoran untuk makan malam di dekat area di mana mereka saat ini berada.

Boo Rua merekomendasikan sebuah restoran yang tidak cukup besar, tetapi memiliki hidangan yang sangat enak.

"Kamu mau pesan apa sayang?" Tanya Boo Young.

"Aku ini saja!" Boo Rua sambil menunjuk menu makanan.

Mereka pun makan dengan lahap sambil sesekali mengobrol, setelah selesai makan Boo Rua berpamitan untuk pergi ke toilet.

Tak lama kemudian Boo Rua tiba-tiba teriak karena bajunya terkena es krim yang di pegang oleh seorang anak kecil.

"Kamu dasar anak nakal! kamu tahu, baju ini lebih mahal dari hidup mu!" Bentak Boo Rua sambil membersihkan bajunya.

"Maaf Tante, aku tidak sengaja. Tante sendiri yang menabrak ku, seharusnya tante yang meminta maaf kepada ku." Bela anak tersebut pada dirinya sendiri.

Anak itu adalah Calvin Sanjaya anak dari Avril Ramona dan memang menguasai 5 bahasa, dia pun tidak kesusahan dalam berbicara bahasa Korea. Jadi saat Boo Rua berbicara bahasa Korea dengannya, ia paham dengan apa yang di katakan Boo Rua.

Avril dan Eun Soo yang sedang makan pun mendengar teriakan itu, mereka langsung menoleh ke arah sumber suara itu.

Karena Avril melihat Calvin di marahi seorang wanita, ia pun beranjak dari duduknya dan menghampiri Calvin. Eun Soo pun mengikuti Avril dari belakang.

Eun Soo langsung tahu kalau wanita itu adalah kekasih dari Boo Young dan dia langsung menoleh kesana kemari mencari keberadaan Boo Young.

Posisi Boo Young yang berada di sudut restoran pun tak mendengar adanya keributan. Apalagi saat itu Boo Young sedang berbicara di telepon.

"Maaf ada apa ini?" Tanya Avril.

"Oh kamu ibunya? Tolong ajari anak kamu ini untuk bersikap sopan santun pada orang yang lebih tua!" Kata Boo Rua dengan kata-kata kasar.

Puas memaki-maki Avril dan anaknya, Boo Rua pun langsung pergi meninggalkan mereka.

Sedangkan Eun Soo tidak banyak berbicara, karena dia tahu wanita itu tidak akan mengalah walaupun dia salah.

Kemudian Avril, Calvin dan Eun Soo kembali duduk di tempat mereka makan.

"Avril, kamu tahu. wanita yang tadi adalah pacarnya Boo Young dan mereka saat ini sedang duduk di ujung restoran." Bisik Eun Soo memberitahu.

"Jangan melihat kesana, anggap saja kamu tidak melihat. Aku tidak mau ada keributan, kasihan Calvin." Imbuhnya.

Setelah mereka selesai makan malam, Eun Soo segera mengajak Avril pergi dari restoran itu, agar Boo Young tidak melihat mereka.

...****************...

"Lihat, baju ku kotor kena es krim. Semua ini gara-gara anak kecil itu." Rengek Boo Rua sambil mengelap bajunya yang terkena es krim.

"Sudahlah, nanti bisa di bersihkan di rumah. Ayo sekarang kita pulang." Sahut Boo Young dan mengajak sang kekasih untuk pulang.

Ketika Boo Young sedang melajukan mobilnya, tak sengaja ia melihat Eun Soo, Avril dan seorang anak kecil yang di gandeng oleh Avril.

Ingin sekali Boo Young turun dari mobil, tetapi saat ini dia sedang dengan Boo Rua. Tidak mungkin dia menghampiri Eun Soo dan Avril, bisa-bisa sang kekasih marah besar.

Di sepanjang jalan Boo Young memikirkan Avril, kenapa datang ke Korea tanpa suaminya dan siapakah anak kecil tadi? Boo Young merasa tidak asing dengan wajah Calvin anak imut itu.

Sesampainya ia di apartemennya, pikirannya tidak lepas dari bayangan anak kecil tadi, seperti ada ikatan batin.

Bersambung...

Terpopuler

Comments

Anak kampung

Anak kampung

lumayan rapi tulisanya. semoga ceritanya juga rapi.

2022-01-11

1

Dhina ♑

Dhina ♑

CAPEEEEEKKKK

2021-08-15

2

Dhina ♑

Dhina ♑

What 😱😱😱 Korea

2021-08-15

1

lihat semua
Episodes
1 Pengenalan
2 7 Tahun Kemudian
3 Korea
4 Perlombaan
5 Kemenangan Calvin
6 Permintaan Calvin
7 Demi Calvin
8 Gaduh Di Kantor
9 Rindu Calvin Kepada Papa
10 Penampakan CCTV
11 Hasil Tes DNA
12 Pindah Apartemen
13 Pergi Ke Rumah Jobumonim (Korea)
14 Proses Terjadinya Pernikahan Kontrak
15 Mempersiapkan Untuk Menikah
16 Indonesia
17 Menikah
18 Kembalinya Ke Korea
19 Ketahuilah...
20 Mulai Ada Rasa Suka
21 Mungkin Cemburu
22 Tidak Saling Mengakui
23 Kemarahan Avril
24 Mulai Kerja Lagi
25 Rencana Yang Berhasil
26 Dia Sakit Karena Ulah Avril
27 Terjebak
28 Murka Boo Young
29 Dia Tidak Pulang
30 Semuanya Berubah
31 Serba Salah
32 Kejadian Itu Terjadi Lagi
33 Gossip
34 Pujian Yang Tak Sampai
35 Pernikahan Terpublikasi
36 Benci Tapi Cinta
37 Gagal Pulang Ke Indonesia
38 Tidak Akan Memaafkan Mu
39 Akhirnya Dia Tahu
40 Kepulangan Avril
41 Bantuan Calvin
42 Belum Bisa Memaafkan
43 Hidup Normal
44 Ada Yang Mencurigakan!
45 Balas Dendam Boo Young.
46 Saling Cemburu
47 Akhir dari Drama
48 Akhir Drama Boo Young
49 Kekerasan!
50 Tidak Tahu Mau Kasih Judul Apa
51 Boo Rua dan Hyung Shik
52 Calvin Menyelesaikan Ujian Ke-3
53 Visual Avril
54 Visual Boo Young
55 Surprise Untuk Avril
56 Mencurigakan!
57 Judul Apa Ya?
58 Makcomblang
59 Cemburu Itu Nikmat
60 Kemarahan Boo Young
61 Seperti Itulah...
62 Avril Cemburu
63 Eun Soo dan Seung Chul
64 Suami Ideal
65 Selesai Mentruasi
66 Foto Avril dan Seung Chul
67 Seung Chul Ingin Menikah
68 Bab 67
69 Visual Calvin
70 Eun Soo Di lamar
71 Happy Birthday Calvin
72 Apakah Avril Hamil?
73 Avril Akhirnya Hamil
74 Protektif Akut
75 Tak Hanya Istri Yang Ngidam
76 Calvin Sang CEO
77 USG
78 Calon Bayi Kembar
79 Janin Kurang Berat Badan
80 Kontraksi
81 Belum Melahirkan
82 Posisi bayi sungsang
83 Avril Akan Melahirkan
84 Melahirkan dan Pendarahan
85 Avril Kritis
86 Avril Pindah Ke Ruang Inap
87 Tak Tergoda!
88 Memilih Nama Si Kembar
89 Afifah-Abidah
90 Boleh Pulang
91 Akhirnya Pulang Juga!
92 Mulai Tak Nyaman
93 Mertua oh Mertua
94 Semakin Gemuk
95 Saling marah!
96 Komunikasi itu penting!
97 Tamparan!!
98 Mertua akhirnya pulang.
99 Menabur benih...
100 Pubertas kedua
101 Wanita Menyusui Sangat Sensitif
102 Niat Baik, Berujung sakit hati
103 Prasangka Buruk!
104 Avril yang tak terkendali.
105 Orangtuanya Avril datang!
106 Avril dan prasangka buruknya.
107 Avril ikut Boo Young
108 Mereka pergi ke Hotel
109 Berlibur Bersama..
110 Orangtua Avril pulang
111 Pergi bersama
112 Bermesraan Di Kantor
113 Eun Soo Menikah..
114 Drama apa lagi Dinna?
115 Rencana Dinna gagal
116 Akhir sebuah Kisah
117 PENGUMUMAN
Episodes

Updated 117 Episodes

1
Pengenalan
2
7 Tahun Kemudian
3
Korea
4
Perlombaan
5
Kemenangan Calvin
6
Permintaan Calvin
7
Demi Calvin
8
Gaduh Di Kantor
9
Rindu Calvin Kepada Papa
10
Penampakan CCTV
11
Hasil Tes DNA
12
Pindah Apartemen
13
Pergi Ke Rumah Jobumonim (Korea)
14
Proses Terjadinya Pernikahan Kontrak
15
Mempersiapkan Untuk Menikah
16
Indonesia
17
Menikah
18
Kembalinya Ke Korea
19
Ketahuilah...
20
Mulai Ada Rasa Suka
21
Mungkin Cemburu
22
Tidak Saling Mengakui
23
Kemarahan Avril
24
Mulai Kerja Lagi
25
Rencana Yang Berhasil
26
Dia Sakit Karena Ulah Avril
27
Terjebak
28
Murka Boo Young
29
Dia Tidak Pulang
30
Semuanya Berubah
31
Serba Salah
32
Kejadian Itu Terjadi Lagi
33
Gossip
34
Pujian Yang Tak Sampai
35
Pernikahan Terpublikasi
36
Benci Tapi Cinta
37
Gagal Pulang Ke Indonesia
38
Tidak Akan Memaafkan Mu
39
Akhirnya Dia Tahu
40
Kepulangan Avril
41
Bantuan Calvin
42
Belum Bisa Memaafkan
43
Hidup Normal
44
Ada Yang Mencurigakan!
45
Balas Dendam Boo Young.
46
Saling Cemburu
47
Akhir dari Drama
48
Akhir Drama Boo Young
49
Kekerasan!
50
Tidak Tahu Mau Kasih Judul Apa
51
Boo Rua dan Hyung Shik
52
Calvin Menyelesaikan Ujian Ke-3
53
Visual Avril
54
Visual Boo Young
55
Surprise Untuk Avril
56
Mencurigakan!
57
Judul Apa Ya?
58
Makcomblang
59
Cemburu Itu Nikmat
60
Kemarahan Boo Young
61
Seperti Itulah...
62
Avril Cemburu
63
Eun Soo dan Seung Chul
64
Suami Ideal
65
Selesai Mentruasi
66
Foto Avril dan Seung Chul
67
Seung Chul Ingin Menikah
68
Bab 67
69
Visual Calvin
70
Eun Soo Di lamar
71
Happy Birthday Calvin
72
Apakah Avril Hamil?
73
Avril Akhirnya Hamil
74
Protektif Akut
75
Tak Hanya Istri Yang Ngidam
76
Calvin Sang CEO
77
USG
78
Calon Bayi Kembar
79
Janin Kurang Berat Badan
80
Kontraksi
81
Belum Melahirkan
82
Posisi bayi sungsang
83
Avril Akan Melahirkan
84
Melahirkan dan Pendarahan
85
Avril Kritis
86
Avril Pindah Ke Ruang Inap
87
Tak Tergoda!
88
Memilih Nama Si Kembar
89
Afifah-Abidah
90
Boleh Pulang
91
Akhirnya Pulang Juga!
92
Mulai Tak Nyaman
93
Mertua oh Mertua
94
Semakin Gemuk
95
Saling marah!
96
Komunikasi itu penting!
97
Tamparan!!
98
Mertua akhirnya pulang.
99
Menabur benih...
100
Pubertas kedua
101
Wanita Menyusui Sangat Sensitif
102
Niat Baik, Berujung sakit hati
103
Prasangka Buruk!
104
Avril yang tak terkendali.
105
Orangtuanya Avril datang!
106
Avril dan prasangka buruknya.
107
Avril ikut Boo Young
108
Mereka pergi ke Hotel
109
Berlibur Bersama..
110
Orangtua Avril pulang
111
Pergi bersama
112
Bermesraan Di Kantor
113
Eun Soo Menikah..
114
Drama apa lagi Dinna?
115
Rencana Dinna gagal
116
Akhir sebuah Kisah
117
PENGUMUMAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!