Taktha Nusantara, sebuah naskah fantasi lokal yang terinspirasi dari kebudayaan dan makhluk-makhluk mitologi Indonesia pada masa lampau.
Berkisah tentang Satria, seorang budak kerajaan berumur 15 tahun yang menemukan seorang petapa tua renta bernama Purnapana di hutan daerah kerajaan Mayakarsa. Purnapana ternyata adalah seorang legenda manusia harimau Cindaku. Pertemuan Satria dengan Purnapana menyeret Satria dalam takdir gelap peperangan antara Cindaku dengan sang raja bengis keturunan dewa, Mahardhika. Satria lalu berambisi untuk menurunkan Mahardhika dari takhtanya demi membebaskan Negeri Zamrud dari belenggu kekuasaan tirani.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon gianganevanp, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Takhta Nusantara - Senandung Kebangkitan Komentar