01.Perjalanan Romantis

°•Yenako•°

Aku dan Erwin dalam perjalan ke rumahku. Kami akan ke Roma untuk berlibur, aku sudah mengambil cuti 2 minggu di rumah sakit tempatku berkerja.

Erwin: kamu senang?

Yenako: terntu saja aku senang.

Erwin adalah kekasihku. Usia ku dan Erwin hanya selisih 2 tahun. Saat ini Erwin berusia 25 tahun dan aku 23 tahun.

Erwin sedang dalam masa percobaan bekerja di perusahaan papanya.

Aku baru 1 tahun berpacaran dengan Erwin. Dan Erwin tak pernah macam macam dengan ku. Paling jauh kami hanya berciuman.

Erwin itu tipe orang yang romantis. Dia orang yang baik dan hangat. Aku menyukainya. Dia selalu menjagaku. Kami pun sampai di rumah ku.

Yenako: kamu masuk dulu, bertemu kakek dan nenekku.

Erwin: Tentu, calon cucu menantu harus sopan. (Tersenyum)

Yenako: jangan terlalu percaya diri, siapa yang ingin menikah denganmu?

Aku berjalan masuk ke rumah, Erwin mengikutiku.

Yenako: Kakek, nenek.. (aku memeluk dan mencium mereka, seperti biasa)

Erwin: Hallo oma opa

"Hallo tampan" kata nenek.

"Kamu semakin tinggi dan gagah" kakek memuji

Erwin: Hahaha.. oma opa bisa saja (sedikit malu)

Yenako: Kek, nek, Yena mau ambil koper dulu ya

Aku berlari menyusuri tangga rumah menuju kamarku. Aku masuk dalam kamar, meraih koper dan menariknya keluar kamar. Saat akan turun tangga aku melihat Erwin naik dan meraih koperku. Dia membawakan koperku turun.

Aku berpamitan pada kakek dan nenek.

Kami pun pergi ke bandara.

Erwin: kamu sakit?

Yenako: aku hanya sedikit pusing, mungkin karena tadi tidak sarapan.

Erwin: (terkejut) Apa?? Kamu belum sarapan??

Mobil berhenti di minimarket, Erwin keluar dari mobil dan masuk kedalam. Aku tak menghirauka, kepalaku pusing. Jadi aku memilih untuk tidur.

Pintu mobil terbuka, Erwin masuk ke dalam mobil. Mobil kembali berjalan. Erwin membawa bungkusan. Dia membelikanku roti. Dia mengambil roti dan membuka bungkusnya, lalu menyuapkan roti padaku. Aku tersenyum dan mengambil roti di tangannya. Erwin memegang tanganku.

Erwin: Aku mau suapain kamu. (tersenyum tampan)

Yenako: Hmm.. (melahap roti dan mengunyah)

Erwin menatapku, dia mengelus lembut kepalaku dan mencium keningku.

Erwin: Jangan sampai sakit, aku akan sedih jika kamu sakit

Aku hanya mengangguk mengiyakan. Aku makan habis roti itu dan minum air putih yang diberikan Erwin. Dia merangkulku, menyandarkan kepalaku dibahunya.

Erwin: Tidurlah, sampai bandara aku bangunkan

Yenako: Iya.. (menutup mata)

Aku mendengar suara Erwin memanggilku. Aku membuka mataku.

Yenako: Emh.. aku lemas, dan malas

Erwin: Ayo,kita sudah sampai. Kita harus cepat masuk

Erwin menggandeng tanganku, supirnya membawakan barang barang kami. Didalam pesawat aku kembali tidur. Erwin memegang tanganku erat.

♡♡♡♡♡

[ROMA]

°•Yenako•°

Setelah perjalan yang panjang dan melelahkan. Akhirnya kami sampai. Erwin membawakan koperku masuk dalam kamarku.

Erwin: Kamu istirahat dulu, nanti kita akan pergi jalan jalan. Kamar kita bersebelahan. Jika ada apa apa kamu panggil aku ya (berkata lembut)

Yenako: Oke, kamu juga istirahat ya

Aku mengantarnya ke pintu. Aku menutup kembali pintu kamarku dan berlari ke ranjang. Aku sangat lelah, aku menutup perlahan mataku dan terlelap tidur.

Lama aku tidur, aku membuka mata dan menatap jam di meja hotel. Sudah jam 5 sore. Aku bangun dan merenggangkan otot ototku. Aku membuka jaketku, dan masuk ke dalam kamar mandi.

Setelah mandi aku keluar dan berganti pakaian. Aku menyisir rambutku, pintu kamar ku dikrtuk.

Tok.. tok.. tok..

Aku berjalan dan membuka pintu.

Yenako: Erwin, masuklah (Erwin masuk ke dalam kamar)

Erwin: Kamu baru mandi??

Yenako: Yaaa..

Erwin: Kamu sudah siap, aku akan ajak kamu jalan jalan

Yenako: Selalu siap (mengembangkan senyum cantik)

Erwin: Kamu sangat lucu Maruko (menggoda)

Yenako: Aku Yenako, bukan Maruko (kesal)

Erwin: Hahaha.. iya iya, aduh jangan suka marah, nanti cantiknya hilang bagaimana? (mengusap wajah Yenako)

Yenako: Jangan pegang pegang, aku masih kesal padamu.

aku mengambil hpku dan pergi kekuar kamar. Erwin mengejarku,

Erwin: Hei, Yena tunggu

Yenako: tidak mau..

Aku berjalan cepat menuju Lift. Aku menunggu di depan lift. Erwin merangkulku dan memcubit pipiku pelan.

Erwin: Berani ya jauh jauh dari aku

Yenako: berani lah, aku bukan anak kecil tau

Erwin: Hmm.. ntar di culik tau rasa lho

Yenako: mau cari mati menculik anaknya Tuan Kimoro??

Aku dan Erwin masuk dalam lift. Kami turun ke bawah. Pintu lift terbuka, kami keluar. Erwin menggandeng tanganku erat, kami keluar dari hotel menuju taman kota. Aku melihat air mancur.

Erwin: jika malam akan ada kembang api

Yenako: Ah benarkah?? Ayo kita kesini nanti malam (senang)

Erwin: Oke oke, ayo kita beli cemilan dulu

Erwin dan aku berkeliling melewati pedang pinggir jalan. Kalo di Jakarta disebutnya PKL. Aku duduk dengan Erwin.

Erwin: Kamu mau apa

Yenako: Aku mau kentang goreng, aku sedang diet.

Erwin: tidak perlu diet! Badan tinggal tulang masih diet, tunggu disini. Aku belikan (mengomel)

Erwin pergi dengan mengomel. Emang apa salahnya diet? Dasar peria. nanti wanita nya gendut di tinggal selingkuh! Kurus diomelin. Maunya apa dong?

Aku juga mengomel sendiri seperti orang gila.Erwin datang membeli kentang goreng, roti isi, hotdog, dan minuman.

Yenako: Banyak sekali?

Erwin: agar kamu gendut

Yenako: aku tidak mau gendut. (menggelengkan kepalaku)

Erwin: Kamu terlalu kurus honey (kesal)

Yenako: Nanti aku gendut, kamu selingkuh.

Erwin: Mana ada, aku mencintaimu. Cuma kamu. M-A-R-U-K-O (menekan pipi Yenako)

Yenako: YENAKO, bukan MARUKO

(menatap tajam Erwin,kesal)

Selalu bilang Maruko Maruko!! Seenaknya ganti ganti nama orang, belum pernah bertemu papa. Nanti kalau bertemu papa hmmm.. abis mulut dicincang dengan pedang samurai.

Erwin: Kamu masih sakit?

Yenako: sudah baikan. Kamu tenang saja

(memegang tangan Erwin)

Erwin: Aku takut kamu sakit (mencium punggung tangan Yenako)

Yenako: Aku baik sayang, ayo kamu juga makan, ayo buka mulut.. (menyuap Erwin kentang)

Erwin membuka mulutnya dan menggigit kentang di tanganku. Dia tersenyum padaku. Dia menyuapku roti isi. Aku melahap roti isinya. Erwin mengeluarkan ponselnya.

Erwin: Ayo kita mengambil foto disini.

Aku mendekatkan wajahku pada Erwin. Kami berforo bersama, kami mengambil beberapa gambar.

Erwin: Kamu cantik Yena

Yenako: pasti, Yenako.. (menyombongkan diri sendiri)

Erwin: (mencium kilas pipi Yenako) Aku mencintaimu, jika aku lolos dan bisa jadi direktur perusahaan. Ayo kita menikah

Yenako: tidak mau, umurku masih muda. Menikah nanti saja jika aku sudah siap. Umur 30 mungkin?

Erwin: umur 30 terlalu tua, kita tidak bisa punya banyak baby.

Yenako: dua anak cukup

Erwin: Program Indonesia itu, kalau di Luar negri mau belasan sah sah saja. Oh ya, kamu tidak ingin pulang ke Jepang?? Tidak rindu papa mamamu?

Yenako: pasti rindu. Jika aku balik ke Jepang, kamu bagaimana?? "

Erwin: Ya aku pindah, urus kantor cabang disana.

Yenako: Sungguh? Ah.. tapi nanti dulu, aku tunggu direktur rumah sakit sulu. Mau cuti saja ditahan tahan, tidak boleh.

Erwin: apa direkturmu menyukaimu?

Yenako: Iya, aku di ceramahin, Dia bilang begini (Yena cantik, hati hati dengan para pria. semua lelaki itu buaya, kecuali saya, saya kan selalu menjaga kamu dan melindungin kamu, saya sampai takut kulit mu yang putih mulus tergores) aneh kan??

Erwin: Kamu terlalu cantik Yena

Yenako: sungguh?

Erwin: tentu saja, yang bicara kamj jelek matanya buta. Sepertiku yang buta, karena silau melihat kecantikanmu

Yenako: Hahaha.. kamu lucu banget sekali, Belajar dari mana melawak?

Erwin: Lihat tv, hahaha... (tertawa keras)

Yenako: Hahahaha.. (tertawa)

Astaga, aku sangat senang. Erwin selalu membuat ku tertawa. Selesai makan kami kembali melihat air mancur dan kembang api. Wow.. indah banget! Aku puas lihatnya. Karena sudah malam kami kembali ke hotel.

Erwin: kamu masih lapar? (Tanya Erwin)

Yenako: tidam, apa kamu lapar?? (Balik bertanya)

Erwin: tidak sayang, aku masih kenyang. kita istirahat aja. Besok jalan jalan lagi, oke??

Yenako: Oke.. (tersenyum senang.)

Kami sudah sampai di depan kamar. Kamar ku 106. Dan kamar erwin 105. Erwin mencium bibirku lembut. Aku melepas ciuman mencium pipi Erwin kilas.

Yenako: Bye sayang, mimpi indah yah (mengedipkan satu mata)

Erwin: Kamu juga mimpi indah sayang, selamat malam.. (mencium kilas kening Yenako)

Aku masuk kedalam kamar, Erwin juga.

Aku menutup dan mengunci pintu kamar, lalu berjalan ke arah kamar mandi untuk mencuci muka. Selesai cuci mukandan mengeringkan, aku keluar dan naik ke ranjang, aku menyandarkan badanku ke bantal. Rasanya nyaman. Aku menutup mataku, dan tertidur.

Thankyou😘😉

Jangan lupa beri like dan isi kolom komentar.

Terpopuler

Comments

Dewi Ratna

Dewi Ratna

masih belum ada bayangan nich..lanjut thoor

2022-09-21

0

Sweet Heart

Sweet Heart

awal ceritanya.....aku suka...💖💗

2022-05-08

0

Zifa Zifa

Zifa Zifa

aseeek nih🥰🥰🥰🥰🥰🥰✊🥰🥰🥰🥰

2021-07-31

1

lihat semua
Episodes
1 Prolog
2 01.Perjalanan Romantis
3 02.Paman Tampan
4 03.Pelukan Hangat
5 04.Ada Apa Denganku?
6 05.Paman Kekasih Ku
7 06.Kesepakatan Papa dan Jonathan
8 07.Terkurung
9 08.Menjadi Istri Paman
10 09.Morning Kiss
11 10.Foto Keluarga Paman
12 11.Menyukai Ciuman Paman
13 12.Pesta Penyambutan
14 13.Nonton Film
15 14.Merayu Paman
16 15.Kamu Hanya Masa Lalu
17 16.Keraguan
18 17.Paman Sempurna
19 18.Karena Aku Menyayanginya
20 19.Kenyataan Yang Rumit
21 20.KISS
22 21.Aku Kesal (Jonathan)
23 22.Paman,Beri Aku Pelukan
24 23.Hampir Saja
25 24.Katakan Cinta
26 25.Kemesraan
27 26.Hello Bali
28 27.Gelora Cinta
29 28.Love,Love,And Love
30 29.Ingin Lagi
31 30.Bahagia Itu Bersamamu
32 31.Salah Jalan
33 32.Aku Tidak Percaya [Derenwin]
34 33.Bertemu Teman & Sepupu
35 34. Kegelisahan Hati
36 35.Manis
37 36.Kejutan Romantis Dari Paman
38 37.Maaf, Aku Harus Pergi
39 38.Dimulainya Rencana
40 39.Bertukar Tempat
41 40.Berhasil Lolos
42 41.Akhir Dari Misi
43 42.Berita Buruk
44 43.Menghindar
45 44.Kejutan Dari Yenako
46 45.Maaf Sayang
47 46.Aku Yakin!!! (Yenako)
48 47.Awal Perjuangan Mu
49 48.Semua Butuh Proses
50 49.I Love You
51 50.Masih Berjuang
52 51.Sembuh Total
53 52.Inggris, Aku Kembali
54 53.Perubahan Rencana
55 54.Selamat Ulang Tahun
56 55.Ulang Tahun Istimewa
57 56.Yohanes Xylion Lewi
58 57.Pengganggu!!
59 58.Hello Baby
60 59.Pertemuan Yamato & Mashito
61 60.Hal Baru
62 61.Selamat Datang
63 62.Salah Paham
64 63.Cemburu
65 64.Oh... Ternyata
66 65.Ini Tidak, Itu Tidak
67 66.Misteri
68 67.Undangan Pernikahan
69 68.Derenwin & Felicia
70 69.Awalnya Aku..[Yenako]
71 70. Ini Buruk
72 71.Tragedi Berdarah
73 72.Penghormatan Terakhir
74 73.Mashito Bebas
75 74.Happy birthday
76 75.Hallo Sayang..
77 76.Pencarian Yenako dan Hans
78 77.Undangan Pesta
79 78.Pesta [Akhirnya Bertemu]
80 79.Yenako Vs Yamato
81 80.Istriku Pahlawanku
82 81.Akhirnya Pulang
83 82.Hmmm.. Manisnya
84 83.Pergi Kencan
85 84.Balas Dendam
86 85.Ulang Tahun ke 41 & ke 1
87 86.Kejutan Dari Ricardo
88 87.Semua Bahagia
89 88.6 Tahun Kemudian
90 89.Menggodamu
91 90.Ya.. Aku Cemburu
92 91.Aku Bahagia
93 92.Rencana Liburan
94 93.Taman Bermain
95 94.Mansion Alexander
96 95.Rindu
97 96.Misi Rahasia
98 97.Surat Dari Yenako
99 98.Diluar Dugaan
100 99.Hidup Bersama, Mati Bersama (TAMAT)
101 100.Episode Extra
Episodes

Updated 101 Episodes

1
Prolog
2
01.Perjalanan Romantis
3
02.Paman Tampan
4
03.Pelukan Hangat
5
04.Ada Apa Denganku?
6
05.Paman Kekasih Ku
7
06.Kesepakatan Papa dan Jonathan
8
07.Terkurung
9
08.Menjadi Istri Paman
10
09.Morning Kiss
11
10.Foto Keluarga Paman
12
11.Menyukai Ciuman Paman
13
12.Pesta Penyambutan
14
13.Nonton Film
15
14.Merayu Paman
16
15.Kamu Hanya Masa Lalu
17
16.Keraguan
18
17.Paman Sempurna
19
18.Karena Aku Menyayanginya
20
19.Kenyataan Yang Rumit
21
20.KISS
22
21.Aku Kesal (Jonathan)
23
22.Paman,Beri Aku Pelukan
24
23.Hampir Saja
25
24.Katakan Cinta
26
25.Kemesraan
27
26.Hello Bali
28
27.Gelora Cinta
29
28.Love,Love,And Love
30
29.Ingin Lagi
31
30.Bahagia Itu Bersamamu
32
31.Salah Jalan
33
32.Aku Tidak Percaya [Derenwin]
34
33.Bertemu Teman & Sepupu
35
34. Kegelisahan Hati
36
35.Manis
37
36.Kejutan Romantis Dari Paman
38
37.Maaf, Aku Harus Pergi
39
38.Dimulainya Rencana
40
39.Bertukar Tempat
41
40.Berhasil Lolos
42
41.Akhir Dari Misi
43
42.Berita Buruk
44
43.Menghindar
45
44.Kejutan Dari Yenako
46
45.Maaf Sayang
47
46.Aku Yakin!!! (Yenako)
48
47.Awal Perjuangan Mu
49
48.Semua Butuh Proses
50
49.I Love You
51
50.Masih Berjuang
52
51.Sembuh Total
53
52.Inggris, Aku Kembali
54
53.Perubahan Rencana
55
54.Selamat Ulang Tahun
56
55.Ulang Tahun Istimewa
57
56.Yohanes Xylion Lewi
58
57.Pengganggu!!
59
58.Hello Baby
60
59.Pertemuan Yamato & Mashito
61
60.Hal Baru
62
61.Selamat Datang
63
62.Salah Paham
64
63.Cemburu
65
64.Oh... Ternyata
66
65.Ini Tidak, Itu Tidak
67
66.Misteri
68
67.Undangan Pernikahan
69
68.Derenwin & Felicia
70
69.Awalnya Aku..[Yenako]
71
70. Ini Buruk
72
71.Tragedi Berdarah
73
72.Penghormatan Terakhir
74
73.Mashito Bebas
75
74.Happy birthday
76
75.Hallo Sayang..
77
76.Pencarian Yenako dan Hans
78
77.Undangan Pesta
79
78.Pesta [Akhirnya Bertemu]
80
79.Yenako Vs Yamato
81
80.Istriku Pahlawanku
82
81.Akhirnya Pulang
83
82.Hmmm.. Manisnya
84
83.Pergi Kencan
85
84.Balas Dendam
86
85.Ulang Tahun ke 41 & ke 1
87
86.Kejutan Dari Ricardo
88
87.Semua Bahagia
89
88.6 Tahun Kemudian
90
89.Menggodamu
91
90.Ya.. Aku Cemburu
92
91.Aku Bahagia
93
92.Rencana Liburan
94
93.Taman Bermain
95
94.Mansion Alexander
96
95.Rindu
97
96.Misi Rahasia
98
97.Surat Dari Yenako
99
98.Diluar Dugaan
100
99.Hidup Bersama, Mati Bersama (TAMAT)
101
100.Episode Extra

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!