episode 05
jam menunjukan 04.45 subuh, azan berkumandang saling bersautan. Icha pun langsung terbangun dan langsung menjalankan ibadah sholat subuh, setelah Icha selesai sholat Icha membangunkan sang ibu.
"Bu bangun, udh subuh Bu"
"kamu udh bangun sayang, hayu kita solat berjamaah sama ibu"
"Icha udh sholat Bu, skrg Icha mau bikin sarapan dulu" jawabnya
"owh ya udh atuh"
"Cha kamu pagi-pagi udah mulai kedapur aja, rajin banget" ibu Mila yang kebetulan su bangun juga
"eh Tante, ini Icha bikin sarapan soalnya nanti siang Icha ada keperluan keluar skalian mampir kekampus mau ngambil berkas yang kemarin Icha tinggalin" sahut Icha
"Yasuda Tante bantu yah, biar ceper kelar" Icha tersenyum menandakan setuju.
setelah semuanya telah sarapan icha masuk ke kamar untuk bersiap-siap lalu baru teringat kalau hp nya berada di tas dari kemarin dan masih di silent karena acara wisudaan kemarin.
pesan dari salah satu aplikasi di hp android
"Cha sya telpon berkali-kali tidak di angkat, Wt tidak di balas"
"saya dapat kabar dari grup katanya rumah kamu terbakar"
"maaf Cha saya dapat kabar malam hari"
"langsung menghubungi kamu tapi ternyata hp kamu mati yah?
"kamu tidak apa-apa kan Cha"
"kalau kamu sudah baca Wa dari saya langsg hubungi saya yah Cha"
'wah banyak sekali pesan dari Anggi pasti dya hawatir' gumam icha dan di grup juga banyak yang membicarakan tentang kebakaran kemarin. 'lebih baik saya langsg hubungi Anggi agar dia tidak hawatir lagi' dalam hati Icha
"Hay Anggi maaf yah saya baru bisa menghubungi kamu"
"iah ngga apa-apa, gimana keadaan kamu dan ibu kamu" tanya Anggi
"Alhamdulillah kami baik-baik saja, hanya barang-barang kami yang sebagian habis dan sebagian masih bisa di selamatkan oleh warga" jawab Icha
"Oya kita kekampus yah sekarang, sekalian aq mau balikin barang kamu yang kemarin kamu tinggalin di ruang acara" Anggi
"ok kita ketemu di depan fakultas yah sekalian ada yang harus saya ambil di sana"
sambungan telpon pun tertutup dan Icha langsung bersiap-siap untuk pergi kekampus.
di tengah Icha bersiap-siap akan kekampus ibu Fatimah masuk
"Cha nanti mau kemana dulu" tanya ibu
"Icha kekampus dulu, terus Icha akan cari kerja, sorenya Icha langsg cari kontrakan, agar besok Kita bisa langsung pindah"
"maaf yah Cha ibu tidak bisa bantuin kamu" dengan suara yang sedih
"udah ibu tidak usah sedih, pokoknya ibu jangan mikirin yang tidak-tidak yang sudh terjadi biarlah Bu, kita tata lagi hidup kita yang baru semoga ini semua ada hikmahnya"
***
di tempat lain, yaitu dikantornya Rendi tepatnya, tiba-tiba rizki mengetuk pintu di ruang Rendi
"iah masuk"
"ini pak data yang bapak minta kemarin tentang gadis yang kemarin di kampus" ucap Rizki
"ok tolong bacakan, dan Jagan ada yang terlewat"
"baik pak, dia bernama Khoerun Nisa Putri biasa di panggil Icha, dia anak yatim, dia tinggal bersama ibunya, tapi naasnya kemarin rumahnya terbakar dikala dia sedang mengikuti wisuda kemarin pak polisi masih mengusut kasus lebaran tersebut dan sekarang tinggal di rumah tetangganya, dan sore nanti dia akan mencari kontrakan, dan satu hal Lagi di ternyata salah satu peserta yang ikut seleksi di kantor Wijaya grup beberapa hari lalu"
Rendi langsung termenung memikirkan nasib Icha, yang notabene seharunya Rendi ngga usah peduli dengan Icha karena Icha bukan siapa-siapa Rendi
"ok Rizki kamu bilang kebagian HRD suruh Icha datang hari ini setelah jam istirahat" titah rendi
"iah pak" Rizki langsung pergi ke bagian HRD
di ruang HRD
"selamat pagi Bu Susi"
"oh ia pagi juga pak, ada yang bisa saya bantu" tanya ibu susi
"tolong panggil yang bernama Khoerun Nisa Putri siang ini, pak bos minta ketemu langsg" permintaan Rizki
"oh baik pak"
di rumah ibu Mila, Icha yang siap-siap akan pergi tiba-tiba hp Icha berdering
"halo selamat pagi"
"pagi juga" sahut Ichaeminta
"ini dengan perusahaan Wijaya grup, benar ini dengan saudari Khoerun Nisa Putri"
"oh ia bener Bu ada apa yah" jawabna Icha yang sedikit nampak bingung
"saya hanya memberitahukan terhadap anda, kalau anda di minta datang nanti setelah jam makan siang" kata pihak HRD
"oh ia Bu saya pasti akan datang, terimakasih untuk informasinya" Icha sangat bahagia mendapatkan informasi itu
"ya sudah sampai ketemu nanti siang yah"
"iah Bu" sambil senyum-senyum
"ada apa Cha ko kamu senyum-senyum" tanya ibu
"tadi Icha dapat panggilan dari perusahaan Wijaya grup Bu, nanti abis jam istirahat siang kesana"
"wah selamat yah Cha" kata ibu
" Icha pamit yah Bu Assalamualaikum"
Sambil mencium punggung tangan ibu Fatimah dan memberikan senyuman khas Icha yang masih.
"wa'alaikum salam"
Icha langsg meluncurkan motornya ke kampus untuk bertemu Anggi dan teman Icha yang lainnya
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 162 Episodes
Comments