Viola membaringkan tubuhnya kasar ke ranjangnya. Dia selalu terpikirkan apa yang terjadi dengannya saat waktu dia kehilangan kunci mobilnya.
FLASHBACK ON
"Kira kira dimana ya kunci mobilku... jangan sampe hilang.. itu mobil kesayangannya ku..." ucap Viola cemas sambil melihat di sekelilingnya.
Viola segera bergegas ke depan perpus yang tadi di dudukinya. Dan merasa lemas karena tidak mendapati kunci mobilnya. Dia duduk di bangku tersebut sambil mengingat da mencari di sekitar bangku tersebut. Sampai Viola terpaku dengan suara yang mendekati nya.
"Kau sedang mencari ini" ucapnya sambil menggerakkan kunci mobilnya.
Viola menatap kunci itu tajam dan berdiri dengan tegap berhadapan dengan pria itu.
"Ahhh... iya benar... Te..." ucapnya terputus dan mencoba mengambil kuncinya dari tangannya, namun dia terpaku saat melihat siapa yang memegang kunci mobilnya.
"Hallo... ini kunci mobil mu" ucapnya sambil menggerakkan kunci mobilnya di depan wajah Viola.
Viola terkejut dan bangun dari lamunannya dan mengambil kunci itu darinya.
"emmm.... Terimakasih banyak" ucap Viola dengan nada sedikit ragu.
"Sama sama" ucap Pria itu.
Viola pun pergi setelah pria itu mengucapkan nya, dan dia langsung berlari kecil menuju ke arah parkiran yang sudah di tunggu sahabatnya.
FLASHBACK OFF
"Itu Diangga atau bukan ya" fikirnya sambil berbicara sendiri.
"Tapi dia mirip sekali dengannya, atau aku hanya berkhayal... ahh.. sial" ucap Viola sambil mengacak rambutnya.
"Ahhh... mungkin aku hanya berkhayal.. aku juga sedang memikirkan novel yang ku baca tadi pagi, sehingga aku tidak fokus, dan yah.. tidak mungkin dia di Wedhingston, eh.. tapi Angga yang di grup siapa ya...🤔...aahhh bodoamat lah.. sebaiknya aku membaca novel kemudian tidur" ucap Viola kepada dirinya sendiri sampai suatu notifikasi handphone mengalihkan perhatiannya.
Novita☘️
Vi, ada Drakor baru nih, ngga nonton
^^^Viola^^^
^^^Oiya aku lupa untung kamu bilang, aku lagi suntuk jadi.^^^
Novita☘️
Em... kenapa ratu Wedhingston utama, kok tumben suntuk.😅😅
^^^Viola^^^
^^^Kamu tau ngga nama lengkap Angga yang di grup kita itu??^^^
Novita☘️
Em...🤔🤔 kalo ngga salah Diangga Bagas Stefanlors, emang kenapa, kamu suka yaa....🤭🤭
^^^Viola^^^
^^^Ngga ih... kamu mah gitu^^^
Novita☘️
Kok tumben tanya begitu?
Novita☘️
Kamu ada masalah sama dia, atau bagaimana?
Novita☘️
Kamu kenapa Viola? atau benar ya kamu jatuh sama dia🤭
^^^Viola^^^
^^^Huh😪^^^
^^^Viola^^^
^^^Begini Nov, dia adalah mantanku waktu aku SMP kelas 2 Nov😴^^^
^^^Viola^^^
^^^Aku putus sama dia karena aku ngga dibolehin pacaran dulu sama orang tua aku dulu^^^
^^^Viola^^^
^^^Dulu aku ketahuan pacaran diam diam sama orang tua aku Nov, jadi kami memutuskan untuk berpisah^^^
Novita☘️
Oh... begitu toh, kenapa baru sekarang ceritanya, terus kamu ketemu dimana kok tiba-tiba ngomong gitu?🤨
^^^Viola^^^
^^^Aku ketemu dia waktu aku cari kunci mobilku di depan perpus ternyata ada di di dia, aku juga ngga tau pasti itu dia aku langsung menghindarinya^^^
Novita☘️
Oh CLBK rupanya
^^^^^^Viola^^^^^^
^^^Ngga lah Nov, masih banyak cowo lain kali yang masih lebih baik dari dia^^^
Novita☘️
Yah siapa tau, jodoh kan ngga bisa di atur sendiri, kalau sudah ditakdirkan bagaimana
^^^Viola^^^
^^^Ahh.. ngga tau lah Nov, aku bingung sendiri udah lah biarin^^^
^^^Viola^^^
^^^Eh Nov, besok sore ke rumah ya, temenin aku, orang tuaku ke Bali sampe hari Sabtu, mau ngga??^^^
Novita☘️
Em... boleh deh, nanti aku ngomong sama ayah bunda, nanti aku kabarin lagi
Novita☘️
Eh... udah dulu ya di panggil ortu nih, besok lagi aja, kamu ngga usah mikirin apa apa, omongan aku bercanda kok tadi, jangan di bawa hati ya.. lebih baik kamu tidur aja biar besok fresh ya..☺️
^^^Viola^^^
^^^Iya Nov, makasih banyak ya, aku istirahat dulu, selamat malam☺️^^^
Mereka pun mengakhiri percakapan mereka, dan Viola tertidur setelah bercerita kepada sahabatnya. Yap.. Sahabat baiknya itu selalu membuat nya tenang dan memberikan nasihat yang baik kepada Viola. Sahabat yang selalu ada di dekatnya dalam waktu susah dan senang.
*****
Diangga Bagas Stefanlors, begitulah nama lengkapnya. Anak dari Devan Firga Stefanlors dan Ghina Septina Stefanlors. Angga adalah putra bungsu keluarga itu.
Kakaknya bernama Alvino Destra Stefanlors.
Diangga tak habis pikir dia bertemu dengan mantan kekasihnya semenjak 6 tahun berlalu. Dan Viola adalah cinta pertama Angga, dan dia tidak habis fikir bertemu dengannya di kampusnya.
"Angga, kamu sudah pulang, bagaimana kuliah kamu, ada yang menarik perhatian mu kah atau tidak?" tanya mama Ghina.
"Seperti biasa mah, Angga ke kamar ya, antarkan makan siang Angga ke kamar saja ya mah" ucap Angga dan bergegas menuju kamarnya.
Setelah makan siang selesai dia langsung tertidur karena memikirkan apa yang terjadi hari ini dan berharap itu adalah mimpi buruk... ah tidak tidak... mimpi indahnya saja. Namun dia mengurungkan niatnya untuk tidur karena mendapat notifikasi dari ponselnya.
"Apa apaan si ini ngga jelas banget" ucapnya saat melihat notifikasi dari sebuah grup Wedhingston Limelight.
Bobby
Selamat datang raja pertama @Angga selamat bergabung di Wedhingston Limelight
^^^Angga^^^
^^^Berisik tau ngga pada diem bisa kan.^^^
Angga tidak merespon lagi dan mematikan WIFI-nya , kemudian dia memutuskan untuk tidur dan berharap lebih fresh dari bangun tidur nya.
****
Makan malam pun tiba. Papa Devan pun sudah kembali beberapa jam yang lalu.
"Angga, sekolah kamu nyaman kan" ucap mama Ghina sambil memberikan nasi kepada papa Devan.
"Nyaman ngga nyaman, di nyaman nyamanin mah, buat apa juga tanya begitu" ucap Devan santai sambil sesekali menyuapkan makanan ke mulutnya.
"Biasanya kamu kalau ngga nyaman selalu minta pindah kan" ucap Alvino yang juga tengah makan.
"Sekarang jangan Angga, papa perintahkan jangan pernah meminta untuk pindah, itu kampus terbaik di sini, jangan coba mengelak" perintah sang papa Devan.
Papa Devan selalu mengalah untuk anaknya, namun kali ini tidak, karena perusahaannya sedang sedikit bermasalah. Dan tidak mau pusing dengan pindah kesana kemari seperti burung bermutasi.
"Oiya mah, papa sama Alvino akan ke Bali besok sore selama 3 hari untuk bertemu klien dan menghadiri beberapa pesta teman teman papa, dan mereka menyuruh para tamu undangan untuk mengajak para pendampingnya ke sana, mama mau kan" tanya papa Devan.
"Tumben ada acara seperti itu, terus Alvino mau sama Reska?" tanya mama Ghina pada putra sulungnya.
"Ngga mah, itu kan cuma buat pemimpinnya, kalau Alvino kan cuma general manager nya saja, jadi buat apa" ucap Alvino.
"Ya sudah tidak apa kalau begitu, dan kamu Angga, kamu jangan macam macam di rumah, jangan bawa anak orang sembarangan ke sini, kamu hanya boleh membawa teman laki lakimu saja dengan seijin mama sama papa" tegas papa Devan.
"Terserah, aku mau ke kamar sekarang, cape besok ada ulangan" ucap Angga kesal dan langsung menuju kamarnya dan meninggalkan makanan yang tersisa di piringnya.
Sesampainya di kamar dia membanting tubuhnya dengan kasar.
"Apakah dia benar Viola" gumamnya.
Walaupun hanya satu masalah yang bergejolak di hatinya, namun tetap saja dia tidak tenang dan merasa ada gejolak di hatinya.
FLASHBACK ON
"Ini seperti sebuah kunci mobil, dimana pemiliknya, seperti nya ada yang lupa meninggalkannya" ucapnya sambil melihat sekitar yang sudah lumayan sepi.
Lalu Angga pun duduk di bangku yang lain sambil memainkan ponselnya dan memperhatikan bangku yang ada di depannya.
Tak lama kemudian ada seseorang datang sambil melihat sekitar bangku tersebut dan berjongkok untuk melihat di bawah bangkunya.
"Kau sedang mencari ini" ucap Angga sambil menggerakkan kunci mobilnya.
Gadis itu menatap kunci itu tajam dan berdiri dengan tegap berhadapan dengan pria itu.
"Ahhh... iya benar... Te..." ucapnya terputus.
Angga mengerutkan keningnya.
"sepertinya aku mengenal nya" gumamnya sambil memperhatikan nya.
"Hallo... ini kunci mobil mu" ucapnya sambil menggerakkan kunci mobilnya di depan wajah Viola.
Gadis itu terkejut dan bangun dari lamunannya dan mengambil kunci itu darinya.
"emmm.... Terimakasih banyak" ucap Gadis itu. dengan nada sedikit ragu.
"Sama sama" ucap Angga.
Gadis itu pun langsung berlalu melewati Angga.
"Apa itu benar Viola" Gumam dalam hatinya.
FLASHBACK OFF
Saat dia memasuki SMKN 1 Herlangga, dia memutuskan untuk pindah ke SMKN 2 Pralambang karena dia tidak mau bertemu kembali dengan Viola. Namun kali ini takdir berkehendak lain karena harus mempertemukan dirinya lagi dengan masa lalunya, atau memang sudah takdirnya seperti itu.
Angga yang terus memikirkan kejadian tadi memutuskan untuk mengistirahatkan badannya yang amat lelah namun tidak melakukan apa apa, namun ia lelah memikirkan masa lalunya.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 64 Episodes
Comments
Zulfa
Salken kak,
JIKA hadir membawa 3likenya, mari saling dukung..
tetap semangat up.. 😍
2021-04-07
1