kini wajah sin liong sudah tampak sangat dewasa, bulu bulu halus yg sangat terawat menghiasi dagu dan kumisnya.
setelah kematian hua lin wanita pertama yg di cintainya, sin liong belum berniat untuk mencari cinta lagi.
Usia sin liong sekarang hampir mencapai 30 tahun wajah tampannya yg di tutupi bulu bulu halus semakin membuat sin liong semakin jantan.
Mungkin orang akan memandang sin liong
seperti orang biasa, berkat ilmu langka yg iya pelajari nya.
mungkin sekarang sulit untuk mencari tandingannya
Apa lagi dia sudah mengusai ilmu sakti dari pulau es.
mungkin orang yg kedua yg sulit mencari tandingannya adalah cia tong lay anak ajaib yg dahulu di perebutkan di dunia persilatan.
berkat didikan dari sin liong, cia tong lay menjadi pemuda yg juga sangat sulit di cari tandingannya.
Hari ini sin liong mengajarkan puncak ilmu dari peninggalan hio pek ji kepada cia tong lay.
sin liong pun tidak lupa memberi nasihat nasihat bagaimana menjadi pendekar sejati yg dapat membantu orang orang yg lemah.
Dari bayi cia tong lay sudah di asuh oleh sin liong yg sudah dianggap sebagi orang tuanya sendiri.
" lay er..jadilah manusia yg punya berakhlak.
kesombongan di dunia ini, adalah musuh terbesar dari kehidupan."
" baik suhu, saya akan selalu mengingat nasihat suhu."
" lay er, puncak dari ilmu yg suhu ajarkan kepadamu itu adalah kesabaran.
kita sebagai manusia harus saling tolong menolong.
suatu saat kamu pasti akan meninggalkan pulau ini.
jadilah pendekar yg dapat menolong orang orang yg lemah."
Cia tong lay hanya bisa mengangguk, dan menunduk.
" lay er..nanti malam kamu ikut suhu ke bukit atas sana."
" baik suhu."
cia tong lay hanya bisa bertanya di dalam hati.
Malam harinya sin liong dan cia tong lay, menuju buki di pulau es. sin liong mengajak cia tong lay ke sebuah danau kecil.
" lay er bukalah bajumu."
" baik suhu."
Cia tong lay lalu membuka bajunya.
hawa dingin di sekitar pulau es langsung menusuk tubuhnya.
tetapi hawa dingin tidak di rasakan cia tong lay.
Karena dia sudah mengusai tenaga yang yg sempurna.
perlahan dari dalam tubuhnya keluar hawa hangat yg melindungi tubuhnya dari hawa dingin.
" lay er masuklah kedalam kolam itu, suhu akan menunggu di sini."
cia tong lay hanya bisa mengangguk, dan perlahan berjalan mendekati danau itu.
lalu dia menceburkan tubuhnya ke dalam danau.
sungguh dia sangat terkejut.
Air danau itu luar biasa dinginnya, sehingga hawa yg mengalir dari pusarnya perlahan menghilang cia tong lay pun menambah tenaga dalamnya untuk mengusir hawa dingin yg menusuk tubuhnya.
Semakin ia lawan hawa dingin dengan hawa panas di dalam tubuhnya, semakin kuat pula hawa dingin itu masuk ketubuh nya sehingga dia mulai kehabisan tenaga.
kini dia rasakan bagaimana hawa dingin yg menusuk nusuk tubuhnya sangat menyiksa cia tong lay.
Kini rambutnya mulai membeku, tubuhnya pun sudah mulai kaku.
di dalam keadaan kritis, dan cia tong lay sudah tidak kuat dan akan segera keluar dari danau itu. dia mendengar suara bisikan dari gurunya.
" lay er..pergunakan jurus tenaga dalam panas segera."
Cia tong lay cepat mengeluarkan jurus tenaga dalam panas yg di ajarkan gurunya.
perlahan hawa hangat kembali mengusai tubuhnya hawa dingin yg menyiksanya perlahan mulai hilang wajahnya kini mulai memerah.
.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 139 Episodes
Comments
Harman LokeST
latihan terus
2022-06-28
1
Yono Sujono
makin mantap thor, lanjutkan
2022-03-20
0
ElanG
ceritanya menarik, apalagi kalau tata bahasanya lebih disempurnakan lagi, pasti lebih Joss 🙏👍
2021-11-08
0