ISTRI PENGGANTI CALON KAKAK IPAR
Bab 48
Tanpa terasa Irene dan Nagatha sudah berada di rumah aki dan nini selama 3 hari 2 malam. Pagi ini Aga dan irene memutuskan untuk melanjutkan perjalanan mereka yang tertunda menuju villa..
Aga dan Irene pun berpamitan pada Aki dan nini..
Aki
Jaga cucu aki dengan baik. Jangan pernah sakiti neng irene!
Nagatha Wiraatmaja
Baik, ki..
Nagatha Wiraatmaja
Saya akan berusaha sebaik mungkin untuk menjaga irene.
Comments