2

Setelah menyelesaikan pekerjaan di cafe milik sahabatnya. Leyria pulang tergesa-gesa karena mendapat telepon dari sang ayah yang ingin membicarakan hal penting. Leyria tidak ingin ayahnya mengetahui dia bekerja di cafe, maka dari itu dia segera pulang.

Namun sesampainya dirumah ternyata sudah ada tamu yg datang.

"ria, kamu sudah datang nak? Sini kenalan dulu sama pak Hendra dan Bu ayu sahabat ayah" sapa ayah leyria dan mengenalkan sahabatnya itu.

"Leyria om, Tante.." ucap leyria sembari menyalami tangan tante ayu dan om Hendra.

"Ria kamu sudah besar dan cantik ya, mirip seperti almarhum ibu mu"

"Makasih Tante.. Tante juga cantik masih terlihat awet muda"

"Ah kamu bisa aja, sudah tua begini masih dibilang cantik" ucap Tante ayu sambil senyum-senyum.

Setelah berkenalan pak Hendra dan Bu ayu pamit pulang karena ada sesuatu yg harus diurus.

🥀

Bi Mina berjalan menuju kamar leyria untuk memanggil leyria atas perintah majikannya. kamar leyria terletak dilantai 2 dan kamarnya bersebelahan dengan angel saudara tiri yg tak lain anak dari Wenda.

"Tok..tok..tok"

" iya Bi, ada apa?" tanya leyria setelah membuka pintu

"non ria, tuan memanggil nona untuk turun dan menemuinya diruang keluarga katanya ada yg ingin dibicarakan"

"oh iya bi" 'Apa ini yg akan dibicarakan ayah tadi ditelpon? tapi apayah? tumben sekali' batin leyria

"ya sudah bibi kedapur dulu ya non" pamit bi Mina

sesampainya di ruang keluarga ayah dan ibu tiri leyria sudah menunggu.

"Nak sini duduk dekat ayah. Ada yg ayah dan mama Wenda ingin bicarakan denganmu

"Ada apa yah? Apakah ada masalah pada perusahaan kita?" Ucap leyria cemas

"Ini tidak ada hubungannya dengan perusahaan. Ayah hanya ingin menjodohkanmu dengan Arkan anaknya pak Hendra, kamu masih ingatkan arkan yg dulu selalu mengajakmu bermain bersama ?" Tanya Rudi dan Wenda hanya tersenyum sinis

"Iya ria masih ingat yah, tapi kenapa harus secepat ini mengatur perjodohan untukku. Aku belum lama lulus dan masih ingin mengejar cita-citaku dulu yah.." ucap leyria

"Kamu harus menikah dengan Arkan!!" Bentak ayah leyria "karena memang ini keinginan ibumu dulu sebelum dia meninggal. ibumu ingin kamu dijaga oleh Arkan anaknya sahabat ayah yg sudah kita kenal baik dan sopan." ucap Rudi

Sebenarnya alasan menjodohkan anaknya itu karena permintaan keluarga pak Hendra untuk mempererat hubungan persahabatan mereka menjadi satu keluarga. perusahaan juga bisa dikelola dan bisa berjasama dengan baik mengingat pak Rudi memiliki hutang budi pada sahabatnya itu.

Leyria tampak kaget mendengar penuturan sang ayah. Dan dengan terpaksa menerima permintaan almarhum ibunya karena memang mungkin inilah yg terbaik.

"Ya udah yah terserah ayah aja, leyria akan memenuhi keinginan ibu" ucap leyria menghembuskan nafas panjang.

"Nanti ayah dan pak Hendra akan mengurus pertemuanmu dengan Arkan untuk tahap pengenalan kalian" ucap pak Rudi antusias

leyria berjalan menuju kamar dengan menghempaskan tubuhnya diatas kasur empuknya 'apakah aku harus benar-benar menikah dengan ka Arkan? bukankah dia udah memiliki kekasih yg sangat dia cintai. apa mungkin ka arkan juga terpaksa menerima perjodohan ini?' batin ria bertanya-tanya.

🥀

Disisi lain seorang pria dengan jas hitam yg menatap layar komputernya dengan jari-jari mengetik kesana kemari di atas papan keybord. pria tegak dan paras yg rupawan itu tak lain arkan yg sedang mempersiapkan bahan rapat yg akan diadakan besok dengan klaennya. setelah selesai dia pun bergegas untuk pulang karena merasa sangat lelah seharian mengurus banyak kendala. dia pun menelpon Doni sekertarisnya untuk mengantar pulang.

sesampainya dirumah ternyata Bu ayu sudah menunggu kedatangan anak tercintanya padahal jam menunjukan pukul 21.30

"assalamualaikum mah, tumben mama belum tidur?" tanya Arkan sambil mencium tangan ibunya. Arkan memang berhati dingin tapi didepan keluarganya dia anak yang penurut dan ramah apalagi semua keinginan ibunya bisa dengan mudah dituruti.

"waalaikumsalam.. iya mamah emng sengaja nungguin kamu Arkan. ada yg mama mau bicarakan sama kamu nak"

"emang apaan mah?"

"mama ingin menjodohkan kamu sama anaknya sahabat mama dan papa, itu loh anaknya pah Rudi si leyria. dulu kan dia sering main kesini. dia sekarang sudah tumbuh menjadi gadis yang cantik kamu pasti kesemsem klo udh ketemu" crocos ibu

ayu dengan semangat 45

"mamah udh berapa kali si Arkan belum mau menikah mah. kalaupun Arkan menikah jg dengan perempuan yg Arkan cintai" ucap arkan

"jadi kamu menolak keinginan mamah? kamu tuh udh umur 33thn. mama pengen cepet-cepet gendong cucu, mamah ga mau tau kamu harus menikah dengan leyria titik" ucap Bu ayu dengan nada emosi karena baru kali ini arkan membantah keinginannya

"yaudh terserah mama aja, atur aja sesuai kemauan mama" jawab Arkan mengalah sambil berjalan menuju kamar karena memang tubuhnya terasa sangat lelah.

yuk ikuti terus perjalanan cinta leyria dan Arkan.

TBC..

Terpopuler

Comments

Suharni Merianti

Suharni Merianti

nyimak

2021-09-09

0

Astria

Astria

hayuuukkk...

2021-08-30

0

Mia Luky

Mia Luky

nyimak

2021-07-24

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!