Allea

Allea Revaluna Attaya, gadis yang memilik banyak rahasia yang tidak diketahui banyak orang. Karena didepan orang ia tidak pernah menunjukkan kelemahan dan kerapuhannya. Ia selalu bisa menyesuikan dirinya dimana pun berada, Allea bukan tipe orang yang membeberkan semua masalahnya pada banyak orang Ia lebih memilih diam dan menanggung semuanya sendiri, hanya orang-orang tertentu saja yang ia beri tahu.

Allea tidak seperti gadis pada kebanyakan yang mendapatkan kasih sayang dari orang tuanya.

Zakki Atthaya seorang Pebisnis di bidang makanan yang dikenal banyak orang dan Lili Atthaya adalah mamanya Allea yang terkadang juga membatu suaminya dalam mengelola bisnis mereka. Didalam kamar ada seorang cowok ganteng dia adalah Alvaro Atthaya, adeknya Allea yang baru kelas 8 sekolah menengah pertama atau yang biasa dikenal dengan SMP.

" Alleaaaa..." teriakan dari orang tua allea terdengar lagi

Dengan tampang tak bersalahnya Allea langsung memeluk Zakki dan Lili

"Allea kangen papa sama mama, kalian nggak kangen sama allea gitu kok teriak - teriak gitu.." melepaskan pelukannya dan duduk ditengah orang tuanya.

"Kami teriak juga gara - gara kamu Lea, siapa suruh ngagetin gitu kalo mamah jantungan gimana?" omel mama Lili sambil mengelus kepala putrinya dengan lembut

"Hehhee... maafin Allea yang iseng mah pah.."

"Katanya pulangnya masih lusa sayang kok sudah balik, kenapa gak minta dijemput papa?" Papa Zakki ikut ambil suara

"Kan kejutan paaah, nanti kalo ngomong jadi gak surprise dong.." Ucap Allea sambil memajukan bibirnya yang menambah keimutan Allea.

"Ohhh jadi ini kejutan yang kamu bilang Lea, mamah pikir bakal bawa cowok kesini dikenalin sama papa mama.." goda mama Lili kepada putri kesayanganya.

"Iihhh mama apaan sih.. Aku kan maa--"

sebelum Allea meneruskan ucapannya, dari lantai atas ada triakan yang tak kalah cemprengnya.

" Kaaakk Alleaaaaa...." Teriakan itu menyakitkan digendang telinga, percayalah haha

Spontan mereka yang berada disofa ruang keluarga menutup telinganya hehe

"Kak Lea pulang kok gak bilang - bilang sih kan Varo mau minta oleh - oleh.." rengek Alvaro adek Allea saat sudah memeluk kakaknya itu.

" Jadi gak kangen kakak, cuma mau oleh - oleh aja ya?" gelitikan yang tiba - tiba itu membuat Alvaro tertawa terbahak bahak.

"Ampun kak ampun.. Varo kangen kakak, juga mau oleh - oleh.." sambil mengatup kan kedua tamgan didepan dadanya.

"Kaka gak yakin tuhh, kaka gak bawa oleh - oleh buat Varo.."

"Ya kak Lea kok tega sihh.." dengan memasang wajah manyunnya membuat Varo terkesan imut tapi tetap ganteng.

"Taaadaaaa..." sambil menyerahkan robot kesukaannya Varo.

"Yeeeeyee makasih kak Lea.." Varo mencium pipi Allea dengan cepat langsung lari ke dalam kamar lagi.

"Varooo...." teriakan itu tidak menghentikan larinya Varo malah mempercepatnya.

"Jadi buat papa gak ada nih?" mengalihan perhatian Allea agar tidak marah kepada adiknya, pasalnya Varo suka sekali menjahili kakanya itu.

" Ini untuk papa sama mama.." Allea mengeluarkan beberapa makanan kesukaan papa dan mamanya.

"Makasih zheyeng.." kata papa Zakki sambil mencium pipi satunya Allea yang tidak dicium Varo.

"Papaa.. bisa alay juga ya hahaa.." tawa renyah Lea yang sudah lama dirindukan orang tuanya.

"Bisa dong, oh iya gimana kabarnya Oma sama Opa..?" tanpa mengalihkan perhatiannya menyantap makanan yang dibawakan Allea.

"Allhamdulilah pah, sehat semua.. mereka rindu papa sama mama kapan kesana?"

"Iya nanti sayang kita kesana bersama - sama ya.." ucap mama Lili

"Iyaa.. yaudah mah pah Lea istiraht dulu ya capek mau mandi terus tidur.." sambil berjalan ke arah kamar namun terhenti dengan ucapan Zakki.

"Jadi kamu mau nerusin sekolah dimama Lea?"

"Lah iya ya pah, Lea kan belum daftra sekolah. Aduh gimana ini? coba nanti Lea tanya ke Keyza pah soalnya Lea pernah minta tolong buat daftarin sekolah bareng Keyza.." menepuk jidatnya yang tidak ada nyamuk.

"Iya, yaudah sana istirahat pasti capekkan.."

"Lea keatas dulu pah, mah.."

Walaupun Allea terlihat cuek dingin dan tidak perduli sekitar, Allea akan jadi seseorang yang hangat dan menyenangkan saat dirumah dan dengan orang - orang tertentu. Dan Allea selalu dipanggil Leaa kalo berada dirumah, tak jarang Keyza juga manggil seperti itu.

Setelah selesai mandi dan berganti pakaian, Allea merebahkan diri di kasur empuknya itu. Mengambil Handpone yang sedari tadi tidak dia pegangnya

Allea menscroll instrogom tanpa tau mau ngapain, tiba - tiba Allea ingat ucapan ayahnya soal sekolah. Allea mencari kontak Keyza dan mengirim sebuah pesan Whatsopp.

Allea📩

" P "

" P "

Keysa😈

"Apan sih Al, gak jelas vanget dah.."

Allea😸

"Alay oee..!

" udah daftar sekolah belum?"

Keysa😈

" Lah kok nggas mbak, udah dong keysa gitu.."

Allea😸

" Lah gue gimana dong, belum daftar dimana-dimana gue, lu kok ninggalin gue sih key. Malah daftar duluan nanti gue sama siapa?"

Keysa😈

" eh ogeb, lu ya sama gue lah kan kita kembar kemana mana harus bareng 😜😂 "

Allea😸

" Lah gue belum daftar sekolah oneng 😠 gimana mau bareng huhh..."

Keysa😈

"Heh lupa ya, pas sebelum liburan kemaren siapa yang nitip berkas buat daftar sekolah? Mau bareng sama gue katanya, biar sekelas lagi.. hoo siapa itu yang kek gituu..."

Allea😸

"Eh iya ya lupa 😅

" jadi gue juga dah lu daftarin, sekolah mana?"

Keysa😈

"Semua udah beres sama bokab gue Al, kita tinggal masuk aja haha..

" Sekolah yang banyak cogannya😜😜😅"

Allea😸

" Cogan mulu pikiran lu 🐶.."

Keysa😈

" Bodo, yang penting gue seneng 😋"

"Dah nanti lu tinggal masuk bareng gue beress.."

Allea😸

"Percayaaa...."

"Dah lah, mau bobok cantik dulu.."

Keysa hanya membaca chat dari Allea tanpa ada niat membalasnya. Kemudian mereka larut dalam mimpi indah masing - masing.

Lanjut enggak?

Lanjut yaaa...

Jangan Lupa Like coment dan vote ya kakak

Kita saling suport okee ^.^"

Terpopuler

Comments

Zulfa

Zulfa

Salken kak, JIKA mampir membawa like nih. Mari saling dukung kakak😍

2021-04-13

3

Veraarifah

Veraarifah

ha'i'waw anakku juga alea tapi dipanggilnya aLe 😁😁

2021-02-14

2

Tataxx

Tataxx

Cerita anak muda jaman sekarang zg suka ngalay.... 🤣🤣🤣

2020-10-25

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!