takdir menyakitkan

Hari terus menerus berganti tak terasa sudah seminggu Tias mencari sang ayah namun tidak menemukan jejak sedikitpun.Tias memutuskan dihari kedelapan untuk terakhir kali mencari ayahnya, jika tidak menemukan hasil juga Tias akan kembali ke negara asalnya,ya itu Indonesia.

Namun sayang dihari akhir keputusannya untuk mencari sang ayah, ia malah bertemu dengan seseorang yang pernah melamarnya di bandara seminggu yang lalu.

" Hai nona, ternyata takdir menemukan kita kembali ya!",ucap pemuda tersebut dengan suara baritonnya.

"Waalaikumsallam,maaf anda siap ya?",suara Tias sedikit bergetar karena merasa takut.

"oh ternyata anda melupakan saya nona,apa perlu saya ingat kan kembali? ok, akan saya ingat kan,kita bertemu seminggu yang lalu di bandara, apakah kamu sudah ingat nona?".

"assalamualaikum, permisi tapi saya tidak mengenal anda",Tias pun bergegas pergi tanpa menghiraukan pemuda tersebut.

Pemuda itu hanya tersenyum remeh sambil memandang kepergian Tias yang semakin lama semakin menjauh.

"Saya rasa ketertarikan saya terhadap kamu semakin besar,tapi...ah sudah lah",ia pun ikut pergi sambil memikirkan bagaimana caranya ia bisa memiliki gadis tersebut.

Ketika di dalam mobil "terus ikuti gadi itu dan jaga dia jangan sampai lecet sedikitpun,jika terjadi apa-apa dengannya, saya pastikan nyawa kalian taruhannya",ucapnya memperingati.

"Baik bos ". sambungan telpon terputus sepihak oleh pemuda tersebut.

"Kau harus menjadi milikku nona", sambil tersenyum devil.

Sementara itu di lain tempat dan waktu,Tias baru saja sampai di hotel dengan rasa ketakutan,dengan rasa takut dan gemetar Tias berniat membereskan pakaian dan ingin Segera kembali kenegaraan asalnya,namun sayang niat ingin kembali kenegaraan asalnya hanya angan semata, karena ia tak pernah tau apa yang akan terjadi selanjutnya.

author: karena cuma author yang tau 😁

Diluar kamar hotel yang Tias Huni ada beberapa pria dengan pakaian serba hitam yang memantau pergerakan Tias.

"Maaf bos sebelumnya,saya rasa wanita itu akan kembali kenegaraan asalnya",memberi tahu apa yang pria itu liat.

"Ah sial, sepertinya saya harus bertindak cepat,seret wanita itu dan bawa kehadapan saya tanpa lecet sedikitpun ",ucapnya sambil menaham amarah.

"Tapi bos,kami takut menyentuhnya,saya rasa dia wanita baik baik, pakaiannya saja seperti itu ", menjawab dengan sedikit ketakutan.

"kamu berani membatah saya ha?saya bilang seret wanita itu kehadapan saya,atau nyawa kalian semua sebagai gantinya", sambil mematikan panggilan sepihak.

Para pria tersebut pun saling pandang satu sama lain merasa takut.Dan mau tidak mau mereka harus mengikuti perintah tuannya atau tidak nyawa mereka semua sebagai penggantinya.

Pemimpin diantara pria tersebut "tunggu wanita itu keluar dari kamar baru kita bius, setelah itu kita bawa kehadapan tuan Arnold"ucapnya memberi perintah.

Didalam kamar, Tias membereskan semua barang yang ia bawa dengan niat ingin pulang ,karena sudah merasa lelah dengan segala usahanya untuk menemukan sang ayah.sambil menangis Tias membereskan barang bawaannya sambil berharap ia masi bisa menemukan sang ayah sekalipun dengan kabar duka.Setelah selesai Tias pun keluar dari kamar hotel yang ia tempati,namun sial itu semua awal kisah hidupnya yang baru.

siang berganti malam, Pancaran bulan pun menghiasi ruangan yang serba hitam.Walaupun sudah larut malam Tias masi setia tertidur karena pengaruh obat bius yang ia hirup.

"Entah mengapa saya tertarik terhadap mu Nona, walaupun saya tidak pernah melihat paras mu", Arnold tersenyum sambil memperhatikan Tias yang masi memejamkan matanya.

"Apa tidak panas tidur dengan pakaian seperti ini?", menatap Tias dengan wajah kasihan.

maaf ya kalau masih ada sedikit kesalahan, soalnya masi belajar 🙏

Terpopuler

Comments

MiftahuL ALbanna

MiftahuL ALbanna

lanjut thor

2023-09-01

0

Annisa_08

Annisa_08

jangan lupa komen like nya ya,cuma minta itu aja kok, terimakasih 🙏😊

2023-08-09

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!