Mencari Jalan Keluar

"TOM KUCING, KELUAR KAU!!"

Aster datang dengan marah-marah. Dia menggedor pintu rumah Tomy dengan sangat keras. Membuat sang empunya yang masih tertidur pulas langsung melek seketika. Setelah menghubungi Aster, Tomy melanjutkan lakon. Dia tidur kembali.

Dengan mata masih setengah melek, Tomy berjalan menuju pintu utama. Dia ingin tau orang gila mana yang telah mengganggunya di pagi buta seperti ini. Apa orang itu sudah tidak waras atau mungkin tidak memiliki hati?

Dia bekerja dari hari Senin sampai Sabtu, dan hanya memiliki waktu libur dihari Minggu. Tapi dengan kurang ajarnya seorang tamu datang dan menghancurkan rencananya untuk tidur sepanjang hari.

"Aster!!" Tomy terkejut bukan main setelah melihat siapa yang datang. "Apa yang kau lakukan disini pagi-pagi begini?" yang menatap perempuan itu dengan penasaran.

Bukannya sebuah jawaban. Malah amukan yang Tomy peroleh dari Aster. Gadis itu memukulnya dengan brutal dan memarahinya habis-habisan.

"Bagus, ya. Kau menghubungiku dan memintaku pergi pagi-pagi sekali untuk mengambil dokumen, jelas-jelas ini adalah akhir pekan. Bahkan kau tidak peduli dan malah mengancamku. Tapi kau malah enak-enakan tidur. Kau benar-benar cari masalah, ya?!" Aster mendekati Tomy yang terlihat mundur beberapa langkah kebelakang.

Tomy menggelengkan kepala. "Dengar dulu, Aster. Kau jangan salah paham, semalam aku lembur makanya~!!"

"ALASAN!!" Aster menyela cepat. "Dasar atasan tidak berhati. Aku tidak mau tau, pokoknya bulan ini aku mau bonusku dilipatgandakan menjadi dua kali lipat. Jika kau menolaknya, aku akan melaporkanmu ke Bos besar supaya posisimu di turunkan dari Manager pemasaran!!"

Kedua pupil mata Tomy pun membelalak sempurna setelah mendengar ancaman Aster. Laki-laki itu menggelengkan kepalanya dan menatap Aster dengan pandangan memohon.

"Aster, jangan. Baiklah, aku akan melipatgandakan bonusmu bulan ini. Tapi jangan melaporkanku pada, Direktur. Aku sangat mencintai posisiku saat ini. Dan sebagai gantinya, aku akan meringankan pekerjaanmu selama satu bulan penuh. Bagaimana?" Tomy memohon pada Aster. Dan dia mencoba membuat kesepakatan dengannya.

Gadis itu menyeringai mendengar tawaran Tomy. "Kedengarannya tidak buruk. Baiklah aku setuju!! Iya, Manager. Ini adalah dokumen yang kau minta. Kalau begitu aku pergi dulu, ya. Sudah kau lanjut tidur lagi sama. Aku pulang," Aster menepuk pipi Tomy dan pergi begitu saja.

Rasanya Tomy ingin sekali menyumpahi Aster dengan berbagai sumpah serapah. Dari semua karyawan dan bawahan yang dia miliki, hanya Aster satu-satunya yang sering kali membuatnya naik darah karena sikap dan perilakunya.

Melipatgandakan bonus menjadi dua kali lipat. Itu artinya Tomy harus merelakan uang-uangnya. Karena bonus itu bukan dari uang kantor, melainkan dari uang pribadi miliknya. Karena kantor tidak memberikan bonus lebih. Kecuali ada persetujuan dari Direktur utama.

"Rugi bandar. Benar-benar apes. Tadinya mau untung malah buntung!! Nasib-nasib,"

Tomy menggelengkan kepalanya. Dia benar-benar menyesali kesialan yang baru saja menimpanya. Dan kesalahan terbesarnya adalah menyuruh Aster mengambil dokumen tersebut.

.

.

Keanu memicingkan matanya ketika tiba di kediaman utama dan mendapati beberapa mobil asing terparkir di halaman depan. Dari teras, Keanu mendengar suara gelak tawa dan obrolan beberapa wanita serta kakeknya.

"Kakek, siapa perempuan-perempuan ino dan apa yang mereka lakukan disini?!" sebuah pertanyaan meluncur begitu saja dari bibir Keanu setibanya dia di dalam rumah.

Kakek Xiao tersenyum melihat kedatangan cucunya. "Key, kau sudah datang. Kemarilah, Kakek ingin mengenalkanmu pada mereka. Mereka adalah~!!"

"Maaf, Kakek. Tapi aku tidak berminat!!" Keanu menyela ucapan kakeknya. "Jadi suruh mereka semua keluar dari rumah ini sekarang juga!!"

"Tapi, Key~!!"

"Silahkan kalian semua pergi. Dan jangan pernah kembali lagi kemari, rumah ini bukan tempat ajang pencarian jodoh. Satu hal lagi, jangan pernah memaksaku untuk menerima calon-calon yang telah kau siapkan. Karena mereka bukan seleraku!!"

Keanu sangat menyesali kepulangannya hari ini. Jika saja bukan karena kakeknya yang memaksanya untuk pulang, dia tidak mungkin pulang. Ditambah lagi Kakek Xiao mengatakan jika dia sedang kurang enak badan. Dan hal itulah yang memaksa Keanu untuk pulang karena dia pikir jika kakeknya benar-benar sakit.

Dengan perasaan dongkol, Keanu meninggalkan kediaman Kakeknya. Waktunya yang berharga harus tersita oleh kebohongan kakeknya.

Diusianya yang hampir memasuki kepala tiga, Keanu ingin memiliki seorang keturunan. Tapi masalahnya dia tak ingin memiliki sebuah keterikatan dengan lawan jenisnya apalagi membuat komitmen.

Namun disisi lain, Keanu membutuhkan seorang anak yang kelak akan mewarisi seluruh harta kekayaannya. Bukan anak hasil adopsi, melainkan darah dagingnya sendiri. Dan saat ini otaknya sedang bekerja keras mencari jalan keluar untuk permasalahan tersebut.

.

.

"Aster, kau darimana saja? Tiba-tiba kondisi nenekmu drop lagi, dan Papa baru saja membawanya ke rumah sakit."

Kepulangan Aster di rumahnya langsung disambut dengan berita yang tidak mengenakan dari ayahnya. Kondisi Neneknya tiba-tiba menurun lagi. "Lalu bagaimana kondisi Nenek sekarang, Pa? Apa dia menjalani rawat inap?" tanya Aster memastikan.

Paruh baya itu menggelengkan kepala. "Tidak, Nenekmu menolak untuk rawat inap dan memaksa untuk pulang. Dokter juga memberitahu Papa supaya Nenekmu segera melakukan operasi, karena kondisinya sudah semakin parah. Tapi masalahnya kita tidak memiliki uang sebanyak itu. Apa perlu Papa meminjam lagi dari rentenir?"

"Tidak, Pa!!" Aster menggelengkan kepala. Dia tidak setuju dengan rencana ayahnya. "Aku tidak setuju. Hutang Papa yang sebelumnya saja belum terbayarkan dan sekarang malah mau hutang lagi. Selain itu bunganya sangat tinggi, bisa-bisa kita kehilangan rumah ini jika Papa sampai nekat pinjam lagi." Ujar Aster panjang lebar.

"Lalu Papa harus bagaimana lagi, Aster? Papa, benar-benar bingung dan sudah tidak tau lagi. Nyawa Nenekmu berada diujung tanduk saat ini."

Aster menghela napas. "Aku tau, Pa. Dan aku memahami bagaimana perasaan, Papa. Tapi kita tidak bisa mengambil resiko lebih besar lagi. Aku akan mencari cara untuk mengatasi masalah ini." Ujar Aster.

Mana mungkin Aster akan membiarkan ayahnya jatuh ke dalam lubang yang sama untuk kedua kalinya.

Hutang yang sebelumnya saja belum selesai,dan sekarang malah ingin menambah lagi. Tentu saja Aster menolak ide gila ayahnya. Dia akan mencari cara untuk mengatasi masalah ini. Dan mendapatkan uang untuk biaya operasi Neneknya.

"Aku ke kamar dulu, Pa. Tubuhku rasanya gerah semua. Tadi saat pergi aku belum sempat mandi. Setelah mandi aku akan melihat kondisi, Nenek." ucap Aster lalu beranjak dari hadapan ayahnya.

Aster tidak tahu kenapa masalah harus datang secara bertubi-tubi dalam hidupnya. Memangnya ujian seperti apa lagi yang akan Tuhan berikan padanya. Dan Aster tidak tahu kenapa Tuhan harus memberikan ujian yang berat kepadanya.

.

.

Bersambung.

Terpopuler

Comments

Rohimatul Amanah

Rohimatul Amanah

bagus kak

2023-09-19

0

Hadris R

Hadris R

cerita x bagus menantang

2023-08-18

0

Indie Yasha

Indie Yasha

sabar aster

2023-05-10

0

lihat semua
Episodes
1 Hari Yang Sial
2 Mencari Jalan Keluar
3 Lahirkan Anak Untukku!!
4 Berat Sebelah
5 Kami Akan Menikah!!
6 Kita Berbeda
7 Roti Dumpal
8 Dia Tergila-Gila Padaku
9 Disita
10 Dia Istriku
11 Apakah Ini Adil Bagiku?!
12 Anda Harus Berhati-Hati
13 Harus Siap!!
14 Kadal Beranak Badak
15 Hampir Dilecehhkan
16 Kau Orang Pertama
17 Jangan-Jangan Hamil!!
18 Negatif
19 Bingkisan Misterius
20 Aku Akan Selalu Melindungimu
21 Aku Belum Ingin Mati
22 Terimakasih Telah Mencemaskanku
23 Kami Telah Menikah
24 Mempermalukan Mantan
25 Aku Bangga Padamu
26 Kau Duda?!
27 Benar Istriku
28 Sebab Akibat
29 Gagal
30 Dia Sangat Menyebalkan
31 Kau Milikku
32 Kau Iblis
33 Kurang Unggul
34 Pria Berbahaya
35 Pabrikk Kebakkaran
36 Kami Hanya Berteman
37 Positif Hamil
38 Terlalu Berlebihan
39 Aku Baik-Baik Saja
40 Biarkan Seperti Ini
41 Jaga Dia
42 Kau Boleh Tetap Tinggal
43 Papa Terhebat
44 Tidak Masalah
45 Ikut Campur
46 Mencurigakan
47 Pencullikan Aster
48 Tidak Apa-Apa
49 Sama-Sama Kita Merawatnya
50 Hangat Dan Nyaman
51 Beresiko
52 Karena Aku Mencintaimu
53 Dasar Menyebalkan
54 Takut Kehilanganmu
55 Aku Mohon Bangunlah
56 Aku Kembali
57 Season 2: Bagiku Dia Tetap Anak Kecil
58 Season 2: Kepulangan Celine
59 Season 2: Lama Tidak Bertemu
60 Season 2: Sudah Terbiasa
61 Season 2: Rencana Aster
62 Season 2: Kenapa Peduli Padaku?
63 Season 2: Dasar Konyol
64 Season 2: Kau Cari Mati Ya?!
65 Season 2: Jatuh Sakit
66 Season 2: Sudah Tidak Apa-Apa
67 Season 2: Getaran Apa Ini?!
68 Season 2: Mimpi Yang Konyol
69 Season 2: Kecemasan Ken
70 Season 2: Sepertinya Patah Tulang
71 Season 2: Takut Ketahuan
72 Season 2: Bosan
73 Season 2: Kita Putus Saja
74 Season 2: Jatuh Dari Tanggaa
75 Season 2: Jangan-Jangan Cemburu
76 Season 2: Rasanya Tidak Mungkin
77 Season 2: Dalam Mimpimu
78 Season 2: Menghindari Celine
79 Season 2: Menangkap Ikan
80 Season 2: Ayo Kita Menikah!!
81 Season 2: Aku Akan Menikahinya
82 Season 2: Ibu Kandung Celine
83 Season 2: Aku Sandaranmu
84 Season 2: Hasil Tes DNA
85 Season 2: Melindungi Aster
86 Season 2: Membuka Lembaran Baru
87 Season 2: Beri Aku Uang
88 Season 2: Bunga Untuk Celine
89 Season 2: Lupakan Yang Telah Terjadi
90 Bosan
91 Season 2: Bosan
92 Season 2: Cinta Pertama Ken
93 Season 2: Jangan Membohongiku
94 Season 2: Saling Mencintai
95 Season 2: Aku Sangat Beruntung
96 Season 2: Apa Itu Ulah Mu?!
97 Bintang
98 Season 2: Terlambat Bangun
99 Season 2: Pulau Jeju
100 Celine DiKerjai
101 Season 2: Cepat Menikah
102 Season 2: Hari Pernikahan
103 Season 2: Alergi Make Up
104 Pengantin Baru
105 Hampir Dilecehkan
106 Season 2: Jangan Berpikir Aneh-Aneh
107 Season 2: Aku Hanya Bercanda
108 Season 2: Kenangan Buruk Celine.
109 Season 2: Kado Untuk Aster
110 Season 2: Provokasii Aster
111 Season 2: Melihat Bintang
112 Season 2: Bunga Misterius
113 Season 2: Kecelakaan Dan Koma
114 Season 2: Maaf
115 Pengumuman
116 Season 2: Ternyata Negatif
117 -
118 Season 2: Kejamnya Ken
119 Season 2: Malam Panjang
120 Season 2: Kehamilan, Kelahiran dan Kematian
121 Season 3: Miracle Itu Nyata
122 Season 3: Pukulan Berat
123 Season 3: Pertemuan Dengan Mantan
124 Season 3: Ingin Ikut
125 Season 3: Apa Rencanamu Sekarang?
126 Season 3: Membatalkan Pertunangan
127 Season 3: Memulai Debut
128 Season 3: Bodyguard
129 Season 3: Selama Ulang Tahun Kevin
130 Season 3: Danau
131 Season 3: Malam Melelahkan
132 Season 3: Tidak Perlu Mencemaskannya
133 Maaf
134 Season 3: Aku Masih Mencintaimu!!
135 Season 3: Helena Dijodohkan
136 Season 3: Helena Dijodohkan
137 Season 3: Tidak Punya Hati
138 Season 3: Kecelakaan
139 Libur Dulu
140 Season 3: Apa Kabar, Helena?
141 Season 3: Ketakutan Helena
142 Season 3: Ancaman Untuk Helena
143 Season 3: Akhir Ancaman Doom
144 Season 3: Harusnya Terbuka
145 Season 3: Mungkinkah Kevin Jatuh Cinta?
146 Season 3: Kembali Bekerja
147 Season 3: Rencana Liburan
148 Season 3: Resmi Pacaran
149 Season 3: Kami Merestui
150 Season 3: Jalan-Jalan Sore
151 Season 3: Bunga Dan Coklat
152 Season 3: Diikuti
153 Season 3: Paris
154 Season 3: Persiapan Pernikahan
155 Season 3: Keliling Kota Paris
156 Season 3: Pernikahan Kevin Dan Helena
157 Season 3: Resmi Menjadi Suami-Istri
158 Season 3: Yunani.
159 Season 3: Berkeliling Athena
160 Season 3: Santorini
161 Season 3: Aku Berjanji
162 Season 3: Epilog
Episodes

Updated 162 Episodes

1
Hari Yang Sial
2
Mencari Jalan Keluar
3
Lahirkan Anak Untukku!!
4
Berat Sebelah
5
Kami Akan Menikah!!
6
Kita Berbeda
7
Roti Dumpal
8
Dia Tergila-Gila Padaku
9
Disita
10
Dia Istriku
11
Apakah Ini Adil Bagiku?!
12
Anda Harus Berhati-Hati
13
Harus Siap!!
14
Kadal Beranak Badak
15
Hampir Dilecehhkan
16
Kau Orang Pertama
17
Jangan-Jangan Hamil!!
18
Negatif
19
Bingkisan Misterius
20
Aku Akan Selalu Melindungimu
21
Aku Belum Ingin Mati
22
Terimakasih Telah Mencemaskanku
23
Kami Telah Menikah
24
Mempermalukan Mantan
25
Aku Bangga Padamu
26
Kau Duda?!
27
Benar Istriku
28
Sebab Akibat
29
Gagal
30
Dia Sangat Menyebalkan
31
Kau Milikku
32
Kau Iblis
33
Kurang Unggul
34
Pria Berbahaya
35
Pabrikk Kebakkaran
36
Kami Hanya Berteman
37
Positif Hamil
38
Terlalu Berlebihan
39
Aku Baik-Baik Saja
40
Biarkan Seperti Ini
41
Jaga Dia
42
Kau Boleh Tetap Tinggal
43
Papa Terhebat
44
Tidak Masalah
45
Ikut Campur
46
Mencurigakan
47
Pencullikan Aster
48
Tidak Apa-Apa
49
Sama-Sama Kita Merawatnya
50
Hangat Dan Nyaman
51
Beresiko
52
Karena Aku Mencintaimu
53
Dasar Menyebalkan
54
Takut Kehilanganmu
55
Aku Mohon Bangunlah
56
Aku Kembali
57
Season 2: Bagiku Dia Tetap Anak Kecil
58
Season 2: Kepulangan Celine
59
Season 2: Lama Tidak Bertemu
60
Season 2: Sudah Terbiasa
61
Season 2: Rencana Aster
62
Season 2: Kenapa Peduli Padaku?
63
Season 2: Dasar Konyol
64
Season 2: Kau Cari Mati Ya?!
65
Season 2: Jatuh Sakit
66
Season 2: Sudah Tidak Apa-Apa
67
Season 2: Getaran Apa Ini?!
68
Season 2: Mimpi Yang Konyol
69
Season 2: Kecemasan Ken
70
Season 2: Sepertinya Patah Tulang
71
Season 2: Takut Ketahuan
72
Season 2: Bosan
73
Season 2: Kita Putus Saja
74
Season 2: Jatuh Dari Tanggaa
75
Season 2: Jangan-Jangan Cemburu
76
Season 2: Rasanya Tidak Mungkin
77
Season 2: Dalam Mimpimu
78
Season 2: Menghindari Celine
79
Season 2: Menangkap Ikan
80
Season 2: Ayo Kita Menikah!!
81
Season 2: Aku Akan Menikahinya
82
Season 2: Ibu Kandung Celine
83
Season 2: Aku Sandaranmu
84
Season 2: Hasil Tes DNA
85
Season 2: Melindungi Aster
86
Season 2: Membuka Lembaran Baru
87
Season 2: Beri Aku Uang
88
Season 2: Bunga Untuk Celine
89
Season 2: Lupakan Yang Telah Terjadi
90
Bosan
91
Season 2: Bosan
92
Season 2: Cinta Pertama Ken
93
Season 2: Jangan Membohongiku
94
Season 2: Saling Mencintai
95
Season 2: Aku Sangat Beruntung
96
Season 2: Apa Itu Ulah Mu?!
97
Bintang
98
Season 2: Terlambat Bangun
99
Season 2: Pulau Jeju
100
Celine DiKerjai
101
Season 2: Cepat Menikah
102
Season 2: Hari Pernikahan
103
Season 2: Alergi Make Up
104
Pengantin Baru
105
Hampir Dilecehkan
106
Season 2: Jangan Berpikir Aneh-Aneh
107
Season 2: Aku Hanya Bercanda
108
Season 2: Kenangan Buruk Celine.
109
Season 2: Kado Untuk Aster
110
Season 2: Provokasii Aster
111
Season 2: Melihat Bintang
112
Season 2: Bunga Misterius
113
Season 2: Kecelakaan Dan Koma
114
Season 2: Maaf
115
Pengumuman
116
Season 2: Ternyata Negatif
117
-
118
Season 2: Kejamnya Ken
119
Season 2: Malam Panjang
120
Season 2: Kehamilan, Kelahiran dan Kematian
121
Season 3: Miracle Itu Nyata
122
Season 3: Pukulan Berat
123
Season 3: Pertemuan Dengan Mantan
124
Season 3: Ingin Ikut
125
Season 3: Apa Rencanamu Sekarang?
126
Season 3: Membatalkan Pertunangan
127
Season 3: Memulai Debut
128
Season 3: Bodyguard
129
Season 3: Selama Ulang Tahun Kevin
130
Season 3: Danau
131
Season 3: Malam Melelahkan
132
Season 3: Tidak Perlu Mencemaskannya
133
Maaf
134
Season 3: Aku Masih Mencintaimu!!
135
Season 3: Helena Dijodohkan
136
Season 3: Helena Dijodohkan
137
Season 3: Tidak Punya Hati
138
Season 3: Kecelakaan
139
Libur Dulu
140
Season 3: Apa Kabar, Helena?
141
Season 3: Ketakutan Helena
142
Season 3: Ancaman Untuk Helena
143
Season 3: Akhir Ancaman Doom
144
Season 3: Harusnya Terbuka
145
Season 3: Mungkinkah Kevin Jatuh Cinta?
146
Season 3: Kembali Bekerja
147
Season 3: Rencana Liburan
148
Season 3: Resmi Pacaran
149
Season 3: Kami Merestui
150
Season 3: Jalan-Jalan Sore
151
Season 3: Bunga Dan Coklat
152
Season 3: Diikuti
153
Season 3: Paris
154
Season 3: Persiapan Pernikahan
155
Season 3: Keliling Kota Paris
156
Season 3: Pernikahan Kevin Dan Helena
157
Season 3: Resmi Menjadi Suami-Istri
158
Season 3: Yunani.
159
Season 3: Berkeliling Athena
160
Season 3: Santorini
161
Season 3: Aku Berjanji
162
Season 3: Epilog

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!