White Mask

White Mask

New

Di sebuah negara dengan memiliki berbagai macam benua dan Sumber daya alam yang melimpah, dari segi Minya, batu bara, emas dan lain sebagainya , dengan ratusan jiwa penduduk dan pemerataan pertumbuhan ekonomi yang kurang merata bahkan banyak terjadi penyelewengan dana, entah itu dana pembangunan, pendidikan, upah buruh, hanya untuk kepentingan perut dan kebahagiaan mereka sendiri.

Novel ini akan mengisahkan seorang pemuda yang memiliki jiwa peduli sesama, menolong welas asih. namun karena kondisi ekonomi ia tak dapat berbuat banyak namun ambisinya begitu besar.

hingga pada akhirnya sebuah mukjizat yang entah berantah dari mana asalnya (halu) sistem pun memasuki raga pemuda itu dan membantunya secara bertahap.

untuk mengurangi sifat buruk ke sesama manusia.

Di sebuah Kota besar di negara yang sedang berkembang dengan masyarakat yang masih kental ala tradisionalnya pakaian, komunikasi dan terutama dalam hal beladiri yang sedang di gemari dan masih terdapat banyak sekte.

di pinggiran kota di tepi pantai tempat para muda mudi menghabiskan waktu bersama entah dengan pasangannya, mitra kerja, atau hanya sekedar mencuci mata dan juga tempat para pedagang kaki lima mengais rejeki.

di suatu tempat di dudukan anak tangga yang terbuat dari batu yang di desain rapi membentuk anak tangga menuju tepi pantai duduklah sepasang kekasih remaja yang tak lain adalah Ken dan Rita.

"Rit tak terasa kita akan akan beranjak ke jenjang kuliah.. dan kita sudah menjalani hubungan selama 3 tahun, terima kasih ya kau dah setia walau aku dari keluarga tidak punya. aku berjanji setelah lulus sekolah dan kuliah aku akan sambil kerja untuk menikahi mu." ucap Ken

"iya ken cinta ku masih tulus dan setia menanti hari indah itu terjadi" ucap rita sambil senyum manis ke Ken

ken pun membalas senyum itu lalu memeluk Rita.

" tetap lah seperti itu jangan berubah" ucap ken

rita mengangguk.

----Profil Ken ---

Ken Cambler merupakan remaja yang pintar baik hati, suka menolong sesama dan cerdas di sekolahnya ia mendapat nilai akademi yang bagus sehingga membuatnya lolos dalam seleksi masuk Universitas Housan dengan menggunakan jalur prestasi ia dapat lolos dengan mudah.

Ken merupakan dari keluarga sederhana ayahnya adalah seorang pekerja kontruksi bangunan dan hidup pas pasan keluarga Cambler tidak seperti keluarga lain yang memiliki sejarah keluarga dan kekuasaan keluarga. kakek nenek ken sudah tiada ayah ken hanya memiliki adik namun adiknya berada di benua lain merantau mencari peruntungan hidup.

Ken Cambler memiliki paras yang tampan, putih tinggi dan badan tinggi dan berisi rambut hitam yang ia biarkan panjang. ken merupakan anak semata wayang.

Rita kumala yang selalu menghiasi hari hari Ken membuat ken menjadi Bucin oleh Rita dan ken pun ingin menjalin hubungan serius dengan rita, menurut pemikiran ken rita dapat menerima kekurangannya.

namun yang tak di ketahui ken bahwa Rita yang menjadi kekasih Ken selama di sekolah itu hanya karena ingin teman teman Rita iri karena dia memiliki pria tampan yang menjadi kekasihnya, sudah tampan cerdas pula.

------------- Back Ken

Ken pun mengajak Rita berjalan menyusuri pantai sambil menikmati keindahan sun set.

"buat lah aku menjadi wanita yang paling bahagia bersama mu ken" ucap Rita

"Pasti Rita aku akan membuatmu bahagia dan menjadikan mu Ratu" jawab Ken serius dan penuh tekad

mereka pun membeli jajanan untuk di santap sambil berjalan di pantai sambil mengobrol dan bercanda di sana tak terasa hari pun mulai gelap ken membawa rita pulang menggunakan motor nya.

setelah satu jam berlalu tiba lah ken di depan rumah Rita, Ken pun pamit pulang setelah mengantar Rita.

selama 3 tahun pacaran Ken berhubungan dengan rita tidak lebih hanya gandengan dan pelukan karena ken ingin menjaga rita sampai rita menjadi miliknya secara sah.

sesampainya ken di rumah.

ken memarkirkan motornya lalu masuk ke rumah.

"ayah... ibu.. ken pulang....." teriak ken saat masuk rumah

"oh anak ayah sudah pulang sini nak makan malam bersama, karena ibumu memasakan masakan kesukaan mu." ucap ayah ken pada anaknya

"iya ayah ken mandi dulu" ucap ken

ken pun melangkah ke kamar mandi untuk membersihkan diri.

setelah selesai mandi ken pergi ke meja makan menyusul kedua orang tuanya untuk makan besama.

setelah duduk di meja makan ken menatap kedua orangtuanya

"ayah,, ibu ken di terima di Universitas yang menjadi idola dan bergensi di kalangan siswa siswi yaitu Universitas Hausan" ucap Ken

"Syukurlah... selamat ya nak" ucap kedua orang tua ken berbarengan

namun senyum kedua orang tuanya seketika sirna.

"tapi nak bagaimana dengan biaya kuliahmu? jika mengandalkan beasiswa kan tidak langsung di peroleh nak harus ada proses beberapa semester, nah selama proses itu bagaimana biaya yang di daftarkan nak.. ayah ayah akan berusaha nak" ucap ayah cemas

ken mengerti maksud ayahnya

"ayah.... ayah jangan khawatir anak ayah sudah dewasa ken akan menyambi kerja ayah..." ucap ken sambil menatap ayahnya dengan senyum

ayahnya hanya dapat menghela nafas panjang.

"nak tapi itu akan mengganggu studi mu.." ucap ibu

" ken akan berjanji percayalah dengan ken bu... ken hanya butuh doa dan restu ibu dan ayah itu sudah cukup bagi ken menjadi semangat ken" ucap ken meyakin kan kedua orang tuanya.

"hahaha.. hahaha .. anak ku ternyata sudah dewasa ya pemikiran nya atau hanya modal nekat? apa pun keputusanmu ayah akan mendukungmu karena itu akan menjadi bibit pengalaman mu dalam hidup mu nak." ucap sang ayah

"ya sudah ibu percaya pada mu jangan kecewakan kepercayaan kami nak" ucap sang ibu sambil memeluk sang anak.

ken pun mengangguk dalam pelukan ibunya

"ah... kenyang sekali aku mau ke kamar dulu ya ayah dan ibu..." pamit ken

Setelah makan malam selesai ken pun masuk ke kamarnya.

namun ia tidak langsung tidur ia membuka hp nya dan browsing lowongan kerja freelance dan part time dan lowongan kerja lainya yang bisa ia kerjakan dan tidak mengganggu waktu kuliahnya.

ken pun mem browsing di internet dan mencari di sosial media.

satu jam pun berlalu.

'hemmm ini ada lowongan jasa desain grafis, dan kurir,, kedua itu lumayan lah tapi ini juga ada kursus bahasa asing, jika bisa di nego jam nya nanti ah coba saja lah' gumam Ken

lalu ia mengisi form dan mengirim melalui email di 3 lowongan tersebut.

"hah seperti ini aja ternyata jenuh juga mata, liat ponsel terus menerus... lalu bagaimana mereka yang bekerja di depan monitor dan tablet ya hahahaha... " ucap ken

sambil menunggu ken pun tidur.

Terpopuler

Comments

Afandi Paisal

Afandi Paisal

Semangat kakak. Jangan lupa mampir juga di novel aku -System Api Tertinggi. Sehat selalu kakak

2023-05-18

2

Lala Imuet

Lala Imuet

kurasa ini menarik yuk coba fast

2023-05-09

4

KudaPoni

KudaPoni

kritik dan saran ya kak

2023-04-21

3

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!