Seperti yang di katakan oleh orang tua nya jika Kenan akan pulang,malam nanti keluarga nya di undang untuk syukuran kembali nya Kenan ke tanah air.
"Rai cepat sedikit tante Salsa dan Livia sudah di sana"teriak mama Maya di depan pintu kamar Raina.
"Iya ma"jawab Raina segera membuka pintu kamar nya.
"Kenapa lama sekali sih Rai"dengus mama Maya berjalan lebih dulu menuruni tangga.
Raina menggeleng kepala melihat kelakuan sang mama yang tidak sabaran dan mengikuti nya dari belakang dengan memakai baju santai.
Kedua nya masuk ke dalam mobil karna Raina malas menyetir jadi lah mereka pergi dengan sopir keluarga mereka. Kedua nya saling diam satu sama lain hingga akhir nya mereka tiba di butik yang telah di katakan oleh sang mama yang merupakan butik langganan keluarga mereka.
"Raiii"panggil Livia yang sedari tadi menunggu kedatangan Raina.
"Kenapa gak masuk ke dalam lebih dulu"tanya Raina menghampiri Livia.
"Biasa orang tua sedang menggosip di sana aku keluar saja"jawab Livia membuat Raina terkekeh mendengar nya.
"Kalian ini,mama masuk ke dalam dulu kalian juga masuk lah ke dalam dan lihat gaun mana yang akan kalian pakai nanti"ucap mama Maya.
"Iya ma"ucap kedua nya membiarkan mama Maya masuk ke dalam.
"Mereka merepotkan sekali sih kenapa juga harus sesibuk itu padahal yang datang juga udah biasa di lihat bukan artis"celetuk Raina.
"Ck kau ini menyebalkan sekali sih"dengus Livia melihat Raina yang biasa saja dan cuek.
"Ayo masuk ke dalam"ajak Livia menarik tangan Raina masuk ke dalam butik.
"Aku bisa jalan sendiri Liv gak udah di tarik segala seperti anak kecil saja"ucap Raina dengan jengkel karna baik Raina dan mama Maya suka sekali menarik tangan nya.
"Diam lah kalau gak di tarik kaki mu tidak akan jalan"jawab Livia membawa Raina ke sebelah di mana banyak gaun yang terpajang rapi di sana.
"Haiss apakah semua nya hanya gaun pendek saja"tanya Raina menatap gaun-gaun di depan nya yang semua di atas lutut.
"Sebelah sana ada yang panjang coba saja lihat aku mau lihat-lihat ini dulu mana tahu ada yang cocok"jawab Livia menunjuk gaun tak jauh dari nya dengan dagu nya.
Raina mengangguk segera berjalan ke arah yang di tunjuk kan Livia dan memilih gaun yang akan cocok menurut nya, Saat ia sibuk memilih gaun satu persatu hingga ia tidak sadar ada sepasang mata menatap nya dari jauh.
"Kak Kenan"panggil Livia dengan suara sedikit keras membuat Raina mengalih pandangan nya dan menatap ke arah Livia yang berjalan menghampiri Kenan hingga tanpa sadar ia menatap Kenan yang kebetulan masih menatap nya dengan cepat Raina mengalihkan pandangan nya saat Livia sudah berada di depan Kenan.
"Hmm"dehem Kenan mengangguk dan kembali berjalan menghampiri mama nya karna tadi sang mama meminta nya untuk datang ke sana sekaligus menjemput nya.
"Apa kakak juga mau melihat jas"tanya Livia berjalan mengikuti Kenan.
"Ya"jawab Kenan dengan singkat.
"Baik lah kalau begitu aku kembali ke sana dulu kak"ucap Livia di angguki Kenan.
"Raina juga ada di sini kak dia seperti nya masih memilih gaun"tambah Livia.
"Aku melihat nya"ucap Kenan hanya di jawab berohria saja oleh Livia kembali berjalan menuju stand gaun yang belum sempat semua ia lihat.
Raina sendiri kembali fokus pada gaun di depan nya setelah menemukan yang cocok untuk nya ia segera berjalan menuju di mana sang mama berada.
"Ma"panggil Raina pada mama Maya yang masih asyik bercerita.
"Sudah selesai Rai"tanya mama Maya di angguki Raina sambil menunjuk kan gaun di tangan nya.
"Sekalian saja dengan baju formal untuk magang mu sayang biar gak perlu lagi bolak balik membeli nya"ucap mama Maya.
"Besok saja ma"ucap Raina.
"Terserah kau saja"ucap mama Maya.
"Oh iya itu Kenan sudah datang kau mau belum bertemu dengan nya"tambah mama Maya.
"Aku sudah melihat nya ma"jawab Raina.
"Duduk dulu sayang"ucap tante Karin pada Raina karna Raina masih berdiri.
"Iya tante"ucap Raina segera duduk di sofa yang ada di sana.
Baru saja duduk Livia dan Kenan datang menghampiri mereka dari arah yang berbeda dan ikut duduk bergabung dengan para ibu-ibu tersebut.
"Apa mama dan tante sudah mendapatkan baju nya"tanya Livia menatap ketiga wanita paruh baya yang masih terlihat cantik tersebut karna sedari mereka datang ketiga nya sudah sibuk cerita ke sana kemari bukan nya mencari baju.
"Kami sudah lebih dulu memilih nya sayang"ucap mama Salsa mama nya Livia.
"Lebih baik sekarang kita pulang di rumah juga masih ada yang harus di persiapkan"ucap mama Karin mama nya Kenan kepada kedua sahabat nya itu.
"Ahh iya benar,kalau masih di sini sampai sore pun tidak akan terasa jika kita masih bercerita"ucap mama Maya tertawa pelan.
"Bagaimana jas nya Ken"tanya mama Karin menatap putra nya itu.
"Pas ma"jawab Kenan di angguki mama Karin.
"Kenan tambah ganteng saja jadi apapun yang di pakai nya akan terlihat tampan"ucap mama Salsa.
"Benar sekali Kenan semakin terlihat tampan setelah pulang dari luar negeri"ucap mama Maya membenarkan.
"Apa sudah ada calon nya Ken"goda mama Salsa menatap Kenan yang membuat mereka semua menatap penasaran pada Kenan terutama Livia, Namun berbeda dengan Raina yang sejak tadi memainkan ponsel nya namun tetap mendengar percakapan mereka.
Kenan hanya diam dengan wajah datar dan dingin nya tanpa berniat menjawab membuat mereka menghela nafas kasar melihat nya.
"Sudah lah lebih baik kita pulang saja,jangan lupa nanti malam jangan sampai telat"ucap mama Karin berdiri dari duduk nya.
"Baik lah,sampai jumpa nanti malam"ucap mama Maya lalu ketiga nya saling berpelukan bergantian sebagai tanda perpisahan.
Mereka semua pun keluar dari dalam butik setelah membayar belanjaan mereka dan masuk ke dalam mobil masing-masing. Di dalam mobil mama Karin menatap putra nya dengan intens.
"Mama kenapa"tanya Kenan masih fokus menyetir karna merasa di tatap intens oleh wanita yang telah melahirkan nya tersebut.
"Kamu sudah memiliki kekasih atau ada wanita yang kamu sukai Ken"tanya mama Karin penasaran juga karna selama ini ia tidak pernah melihat putra nya dekat dengan wanita mana pun kecuali dengan Livia dan Rania itupun karna anak dari sahabat nya.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Comments
Denos.Aries
kayanya Kenan menyukai Raina tapi Livia dan Kenan di jodohkan terus Raina .... 😂
2022-11-26
1