05 - Setengah botol 10juta

"Kalau kamu bisa habiskan 1 botol bir ini, saya kasi kamu uang."Ucap Becca.

"Maaf Nona, saya tidak bisa minum."Balas Lia.

sontak semua tertawa mendengar nya begitu pun Becca.

"Kamu kerja disini, tapi gak pernah minum?, Aneh sekali.."

"Begini saja, kau habiskan setengah botol saja, setumpuk uang ini menjadi milik mu." Becca melemparkan uang 10 juta uang cash di atas meja.

"Kapan lagi ada tawaran segitu."Celetuk teman Becca Alice.

Lia berfikir sejenak, setengah botol dapat 1 tumpuk uang, itu uang yang sangat berharga bagi Lia.

"Mau gak?."

"Tapi itu benar kan Nona?." Tanya Lia menyakitkan uang itu akan menjadi milik nya.

"Kau pegang dan kantongin kalau tidak percaya." ucap Becca, ia berdiri dari duduk nya dan menaruh uang di saku baju yang Lia kenakan.

Lia tahu mereka kaya dan sedang mempermainkan diri nya, Namun Lia juga membutuhkan uang, Ia pun menyanggupi nya.

Lia berdiri di hadapan mereka, becca dan yang lain nya tersenyum senang menuangkan segelas demi segelas Bir ke dalam gelas milik Lia, tegukkan pertama rasa nya sangat tidak enak, pahit dan panas, Ingin Lia memuntahkan nya, namun ia tidak bisa melakukan nya.

Ekpresi yang mereka tunggu-tunggu dari Lia membuat semua tertawa puas mengerjai Lia.

Seteguk demi seteguk Lia minum, membuat diri nya yang berdiri mulai tidak seimbang, kepala nya mulai terasa pusing hingga gelas terakhir ia minum.

"Sudah Nona." Ucap Lia.

"Bagus, enakkan rasa bir nya?." Becca menyunggingkan senyuman nya.

Lia lalu terduduk di lantai, membuat tawa mereka semakin lebar. Lia mencoba mengumpulkan kesadaran nya untuk segera kembali berdiri.

"Kau boleh pergi." Ucap Alice.

"Pecundang murahan." Becca.

Lia mendengar, tapi ia tak mampu berfikir apa apa selain memampukan dirinya keluar dari sana.

Di lorong, Lia berjalan sempoyongan, 2 orang laki-laki yang melintas pun di kagetkan Lia yang tiba-tiba saja terjatuh di sisi mereka.

Pria itu adalah Argantara dan sekertarisnya Robi.

"Astaga." Argantara kesal.

"Seperti nya dia mabuk bos."Ucap Robi.

Arga melihat wajah Lia yang seperti tidak asing bagi nya, namun ia tida mengingat pertemuan nya dengan Lia di restoran tadi siang.

Seorang wanita yang juga bekerja disana melihat Lia bersandar di tubuh Arga, sontak saja wanita bernama Sofia itu kaget dan lekas menghampiri mereka.

"Tuan Arga, Maaf Tuan, Ini teman saya, saya akan membawa nya."Sofia mengambil ahli tubuh Lia untuk membawa nya ke ruangan tempat mereka istirahat. Arga mengangguk dengan datar lalu kembali melanjutkan jalan nya.

"Astaga Lia, kenapa kau bisa minum sampai begini, kau kan tidak biasa minum" Sofia berceloteh sembari membawa Lia yang kesadaran nya mulai hilang.

Lia pun di taruh di sebuah Sofa, Lia pun agak sadar membuka mata nya dan melihat Sofia.

"Sofia."

"Lia, kau mabuk sekali, kau habis minum banyak ya?, biasanya kau tidak suka minum?." Tanya Sofia.

"Iya, kepala ku pusing sekali."Ucap Lia.

"Ya sudah istirahat lah, pulihkan keadaan mu. nanti harus kembali bekerja. nanti bos marah."Ucap Sofia.

Lia pun mengangguk, tak lupa ia mengucapkan terima kasih pada Sofia.

Saat Sofia pergi, ia teringat dengan uang nya, ia merogoh saku celana nya, beruntung uang nya masih ada. tidak sia-sia ia minum tadi.

•••

Hi Teman-teman.

Bantu Like dan Vote nya ya Teman-teman. Biar Author tambah semangat buat Update setiap hari. tinggalkan komentar kalian, Supaya Author tahu ni, kalian suka dengan cerita ini.

Terima kasih banyak ya 🤗🙏

selalu jaga kesehatan ya semua.

Terpopuler

Comments

Suhaetieteetie

Suhaetieteetie

demi uang lia rela minum2an tetep semangat lia

2022-10-26

0

Risa Istifa

Risa Istifa

🤗🤗🤗🤗

2022-10-08

0

lihat semua
Episodes
1 01 - Perkenalan
2 02 - Awal Cerita
3 03 - Restoran
4 04 - Bar
5 05 - Setengah botol 10juta
6 06 - Via dan Dimas
7 07 - Hanya Gadis Desa
8 08 - Malam Yang Menyedihkan
9 09 - Rumah Sakit
10 10 - Gosip Kampus
11 11 - Hati Gusar
12 12 - Melihat Lia
13 13 - Rekaman Cctv
14 14 - Datang Ke Bar
15 15 - Mencari Lia
16 16 - Sebuah Cek
17 17 - Hanya Dengan Uang saja?
18 18 - Dikeluarkan
19 19 - Merasa Bersalah
20 20 - Pekerjaan Baru
21 21 - Kehamilan Lia
22 22 - Menikah
23 23 - Lia Pergi
24 24 - Pulang Kampung
25 25 - Ayah Lia Sakit
26 26 - Masih Menunggu
27 27 - Becca dan Roy
28 28 - Keluar Kota
29 29 - Akan Menikahi
30 30 - Malam Pertama
31 31 - Perhatian
32 32 - Dia Baik!?
33 33 - Kembali Ke Kota
34 34 - Sahabat?
35 35 - Maafkan Aku
36 36 - Cafe
37 37 - Karena Aku Suamimu
38 38 - Pemandangan Indah
39 39 - Anda Cemburu?
40 40 - Pujian
41 41 - Kedatangan Yang Mendadak
42 42 - Dimas Khawatir
43 43 - Hanya Istri kedua
44 44 - Aku Bersalah
45 45 - Pura-pura Senang
46 45 - Tidak Pulang
47 47 - Bersama Lia
48 48 - Kembali merasakan
49 49 - Becca Datang
50 50 - Rasa Sedih
51 51 - Akan Bulan Madu
52 52 - Merasa Nyaman
53 53 - Posisi Yang Sulit
54 54 - Di Bar
55 55 - Memperingati
56 56 - Dimarahi
57 57 - Bulan Madu
58 58 - Bulan Madu
59 59 - Memikirkan Lia
60 60 - Rumah Baru
61 61 - Menyusul
62 62 - Kembali Pulang
63 63 - Alice Curiga
64 64 - Becca Cemburu
65 65 - Roy dan Becca
66 66 - Bertemu Dimas
67 67 - Foto
68 68 - Semua Itu Alice
69 69 - Lagi
70 70 - Ketahuan
71 71 - Kejujuran
72 72 - Surat Cerai
73 73 - Alice Ketahuan
74 74 - Restu orang Tua
75 75 - Becca Kesal
76 76 - Makan Malam
77 77 - Becca Patah Hati
78 78 - Lia melahirkan
79 79 - Selesai
Episodes

Updated 79 Episodes

1
01 - Perkenalan
2
02 - Awal Cerita
3
03 - Restoran
4
04 - Bar
5
05 - Setengah botol 10juta
6
06 - Via dan Dimas
7
07 - Hanya Gadis Desa
8
08 - Malam Yang Menyedihkan
9
09 - Rumah Sakit
10
10 - Gosip Kampus
11
11 - Hati Gusar
12
12 - Melihat Lia
13
13 - Rekaman Cctv
14
14 - Datang Ke Bar
15
15 - Mencari Lia
16
16 - Sebuah Cek
17
17 - Hanya Dengan Uang saja?
18
18 - Dikeluarkan
19
19 - Merasa Bersalah
20
20 - Pekerjaan Baru
21
21 - Kehamilan Lia
22
22 - Menikah
23
23 - Lia Pergi
24
24 - Pulang Kampung
25
25 - Ayah Lia Sakit
26
26 - Masih Menunggu
27
27 - Becca dan Roy
28
28 - Keluar Kota
29
29 - Akan Menikahi
30
30 - Malam Pertama
31
31 - Perhatian
32
32 - Dia Baik!?
33
33 - Kembali Ke Kota
34
34 - Sahabat?
35
35 - Maafkan Aku
36
36 - Cafe
37
37 - Karena Aku Suamimu
38
38 - Pemandangan Indah
39
39 - Anda Cemburu?
40
40 - Pujian
41
41 - Kedatangan Yang Mendadak
42
42 - Dimas Khawatir
43
43 - Hanya Istri kedua
44
44 - Aku Bersalah
45
45 - Pura-pura Senang
46
45 - Tidak Pulang
47
47 - Bersama Lia
48
48 - Kembali merasakan
49
49 - Becca Datang
50
50 - Rasa Sedih
51
51 - Akan Bulan Madu
52
52 - Merasa Nyaman
53
53 - Posisi Yang Sulit
54
54 - Di Bar
55
55 - Memperingati
56
56 - Dimarahi
57
57 - Bulan Madu
58
58 - Bulan Madu
59
59 - Memikirkan Lia
60
60 - Rumah Baru
61
61 - Menyusul
62
62 - Kembali Pulang
63
63 - Alice Curiga
64
64 - Becca Cemburu
65
65 - Roy dan Becca
66
66 - Bertemu Dimas
67
67 - Foto
68
68 - Semua Itu Alice
69
69 - Lagi
70
70 - Ketahuan
71
71 - Kejujuran
72
72 - Surat Cerai
73
73 - Alice Ketahuan
74
74 - Restu orang Tua
75
75 - Becca Kesal
76
76 - Makan Malam
77
77 - Becca Patah Hati
78
78 - Lia melahirkan
79
79 - Selesai

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!